Anda di halaman 1dari 11

Aulia Rahim, M.Farm.,Apt.

PENDAHULUAN
FARMASI KLINIK
FARMASI KLINIK?
Semua pelayanan yang
diberikan oleh farmasis dalam
usaha meningkatan pengobatan
rasional yang tepat, aman, dan
ekonomis

Suatu keahlian khas ilmu kesehatan yang


bertanggung jawab untuk memastikan penggunaan
obat yang aman dan sesuai dengan kebutuhan
pasien, melalui penerapan pengetahuan dan
berbagai fungsi terspesialisasi dalam perawatan
pasien yang memerlukan pendidikan khusus dan
atau pelatihan yang terstruktur
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN
FARMASI KLINIK

Pharmaceutical
Farmasi care
klinik
Transisi
Tradisional
Masalah yg berkaitan dg obat dan penggunaannya
Semakin meningkatnya keadaan sosio ekonomi
Semakin meningkatnya pendidikan masyarakat
Adanya tuntutan masyarakat akan pelayanan kefarmasian yg
berkualitas baik

FARMASI KLINIK

Pengobatan efektif
Obat yang rasional
Aman

Biaya terjangkau
PARADIGMA FARMASI

PRODUK PASIEN
ORIENTED ORIENTED
PELAYANAN FARMASI KLINIK

Pengkajian &
Pelayanan Resep
Therapeutic Drug Penelusuran
Monitoring Penggunaan Riw.
(TDM) Obat

Monitoring Efek Rekonsiliasi Obat


Samping Obat ORIENTASI
PASIEN

Pelayanan
Pemantauan Informasi Obat
Terapi Obat (PIO)
(PTO)

Visite Konseling
Farmasi Klinik

Dokter

Farmasi
Gizi Perawat
Klinik

Bidan
KARAKTERISTIK FARMASI KLINIK
1. Berorientasi kepada pasien
2. Terlibat langsung diruang perawatan dirumah
sakit(bangsal)
3. Bersifat pasif, dengan melakukan intervensi setelah
pengobatan dimulai atau memberikan informasi jika
diperlukan
4. Bersifat aktif, dengan memberikan masukan kepada
dokter sebelum pengobatan dimulai atau menerbitkan
buletin-buletin informasi obat atau pengobatan.
5. Bertanggung jawab terhadap setiap saran atau
tindakan yang dilakukan
6. Menjadi mitra dan pendamping dokter.
Ilmu-ilmu yang berhubungan
dengan Farmasi Klinik
 Anatomi Fisiologi Manusia
 Patologi Klinik
 Farmakologi-Toksikologi
 Imunologi
 Ilmu Resep
 Interkasi Obat
 Farmakoterapi
 Farmakokinetik
 Farmakodinamik
 Pelayanan Kefarmasian
Tugas Baca 1
Cari PMK No. 72 Tahun
2016. Baca kemudian
kirimkan ke Schoology

Maksimal pengumpulan
Minggu, 22 September
2019 jam 16.00 WITA

Anda mungkin juga menyukai