Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN HARIAN IPA KELAS VII

(INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGAN)


A. Pilihlah jawaban yang tepat dari soal-soal di bawah ini !
1. The physical, chemical, and biotic condition surronding an organisem berdasarkan istilah tersebut
lingkungan dapat diartikan sebagai ....
a. benda mati yang ada di alam c. segala sesuatu diluar makhluk hidup
b. benda biotik dan benda abiotik d. keadaan disekitar benda abiotik
2. Lingkungan terdiri atas dua komponen, satu diantaranya yaitu komponen biotik yang berarti ....
a. makhluk hidup c. benda mati
b. makhluk tak hidup d. benda hidup mati
3. Perhatikan data berikut!
(1) tanaman jagung (4) tanah berpasir
(2) air sungai (5) zooplangton
(3) kelinci (6) cahaya matahari
Berdasarkan data di atas yang termasuk benda abiotik adalah ...
a. (1), (2), dan (3) c. (2), (4), dan (5)
b. (1), (3), dan (5) d. (2), (4), dan (6)
4. Tempat hidup suatu makhluk hidup yang berada di lingkungan disebut ....
a. habitat b. ekosistem c. biosfer d. hidrosfer
5. Zaqki mengamati lingkungan di sekitar sekolah dan kemudian mencatatnya, ternyata dari catatannya
tertulis semut, belalang, tanah, rumput, pasir, pohon mangga dan cahaya matahari. yang termasuk
benda biotik dari catatan Zaqki yaitu ....
a. semut, belalang, cahaya, dan air c. semut, belalang, tanah, dan air
b. semut, tanah, air, dan pasir d. semut, pohon mangga, belalang, dan rumput
6. Perhatikan tabel berikut
No. Biotik No. Abiotik
1. Jangkrik 5. tanah
2. Semut 6. air
3. Rumput 7. udara
4. Kumbang 8. Cahaya matahari
Berdasarkan tabel hubungan interaksi antara biotik dengan abiotip pada fotosintesis ditunjukan oleh
nomor ....
a. 1 dan 7 b. 2 dan 8 c. 3 dan 6 d. 3 dan 8
7. Hewan-hewan di bawah ini yang hidup di ekosistem rawa yaitu ...
a. belut, ikan sepat, ikan gabus dan katak c. ikan gabus, ikan sepat, ikan hiu, dan ikan lele
b. belut, ikan gabus, ubur-ubur dan katak d. ikan gabus, kumbang, ikan lele dan ular
8. Perhatikan bagan berikut!
Rumput belalang ayam elang
Contoh di atas merupakan ...
a. jaring-jaring makanan c. piramida makanan
b. rantai makanan d. interaksi makanan
9. Perhatikan gambar bakteri berikut!
Rumput ulat katak ular
(1) (2) (3) (4)
Pada peristiwa makan dan dimakan di atas produsen dan konsumen tingkat II adalah ....
a. (1) dan (2) b. (2) dan (3) c. (1) dan (3) d. (2) dan (4)
10. Perhatikan data berikut!
1. dapat melakukan fotosintesis 3. dibutuhkan oleh makhluk hidup lain 5. belalang dan tikus
2. termasuk komponen biotik 4. ulat dan ayam 6. elang dan ular
Dari di atas yang termasuk produsen ditunjukan oleh nomor ....
a. 1, 2, dan 3 b. 1, 3, dan 5 c. 2, 4, dan 5 d. 2, 3, dan 6
11. Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini!
Ulat Burung Apakah yang akan terjadi jika populasi ulat
Padi Elang mengalami kepunahan?
a. Populasi elang akan meningkat
Tikus Ular b. Populasi burung akan meningkat
c. Populasi ular akan menurun
d. Hasil padi akan meningkat
12. Apabila semua tikus pada jaring-jaring makanan jagung
mengalami kematian akibat dibasmi oleh petani tikus
yang terjadi adalah ... belalang
a. populasi ular dan belalang meningkat kucing
b. populasi kucing dan elang meningkat burung kecil
c. populasi jagung dan burung kecil menurun ular katak
d. populasi ular dan kucing menurun elang pengurai

13. Perhatikan gambar piramida makanan berikut!


Organisme yang jumlahnya paling sedikit berdasarkan
ular piramida di samping adalah ....
katak a. rumput
belalang b, ular
rumput c. belalang
d. katak
14. perhatikan jaring-jaring makanan berikut!
ulat katak Dari jaring-jaring makanan di samping,
banyaknya rantai makanan adalah ....
padi elang a. 1 c. 3
b. 2 d. 4
belalang ular
15. Bentuk hidup bersama antara dua individu yang berbeda jenis disebut ....
a. habitat b. simbiosis c. interaksi d. sinapsis
16. Bentuk kerjasama antara dua individu yang saling menguntungkan disebut ....
a. simbiosis mutualisme c. simbiosis komensalisme
b. simbiosis parasitisme d. simbiosis efifitisme
17. Contoh kerjasama antara benalu dengan pohon mangga termasuk ....
a. simbiosis mutualisme c. simbiosis komensalisme
b. simbiosis parasitisme d. simbiosis efifitisme
18. Berikut data contoh simbiosis.
(1) Jamur dengan akar pohon pinus (4) Ikan badut dengan Anemon laut
(2) Tanaman Anggrek dengan pohon mangga (5) Kutu rambut dengan manusia
(3) Burung Jalak dengan kerbau (6) Lebah dengan bunga
Berdasarkan data di atas simbiosis komensalisme ditunjukan oleh nomor ....
a. (1) dan (3) b. (2) dan (4) c. (3) dan (5) d. (5) dan (6)
19. Hewan pemakan rumput termasuk kedalam hewan ....
a. herbivora c. omnivora
b. carnivora d. biophivora
20. Berikut ini termasuk hewan-hewan karnivora yaitu ...
a. kambing, sapi, kelinci, dan kerbau
b. srigala, anjing, banteng, dan kerbau
c. kuda, srigala, kucing, kelinci, harimau
d. srigala, singa, harimau, ajak

Kerjakan soal-soal dobawah ini dengan singkat dan jelas !


1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan komponen abiotik dan sebutkan 4 contohnya!
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan rantai makanan!
3. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut!

Burung Musang

Tanaman jagung
Elang
Tikus
Pengurai
Tuliskan rantai makanan pada gambar diatas!
4. Sebutkan 5 contoh hewan-hewan yang termasuk jenis omnivora!

Anda mungkin juga menyukai