Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Jatiroto


Mata Pelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : X/1-2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
SEMEST WAK KETERA
MATERI POKOK KOMPETENSI DASAR
ER TU NGAN
1. Wedhatama Pupuh Pocung 3.1 Menelaah teks Serat Wedhatama 8 JP
pupuh Pangkur.
3.1.1 Menganalisis isi (inti) Serat
Wedhatama secara kesuluruhan
3.1.2. Memahami struktur dan kaidah
tembangPangkur dalam Serat
Wedhatama
3.1.3. Menganalisis isi dan amanat
tembang Pangkur dalam Serat
Wedhatama.
4.1 Menulis syair tembang Pangkur
dengan bahasa sendiri serta
menyajikan secara tulis dan lisan.
4.1.1. Menentukan topik tembang
Pangkur (1pada/bait) dan
mengembangkanya
4.1.2 Menciptakan teks tembang
Pangkur (1 pada)
4.1.3. Menyajikan secara lisan
tembang Pangkur (1 pada) yang

I
ditulisnya.
2. Crita Cerkak 3.2 Menelaah teks teks crita cerkak. 6 JP
3.2.1 Menyebutkan unsur-unsur yang
terkandung dalam teks crita cekak.
3.2.2. Menemukan nilai-nilai yang
terkandung dalam teks crita cekak.
4.2 Menulis dan menyajikan sinopsis teks
crita cekak yang dibacanya.
4.2.1. Membuat sinopsis teks crita
cekak yang dibacanya.
4.2.2. Menyajikan sinopsis teks crita
rakyat yang telah dibuat.
3. Prastawa 3.3 Menelaah teks pawarta 6 JP
3.3.1 Mengidentifikasi struktur dan kaidah
pawarta yang dibaca.
3.3.2 Mengidentifikasi pokok-pokok isi
pawarta yang dibaca.
3.3.3 Mengidentifikasi ragam, diksi, dan
unggah-ungguh basa dalam teks
pawarta.

4.3Menanggapi, menulis, dan menyajikan


teks pawarta.
4.3.1 Menginterpretasi isi pawarta
4.3.2 Menulis pawarta dengan bahasa
sendiri menggunakan unggah-
ungguh basa.
4.3.3 Menyunting penulisan pawarta
karya teman
4.3.4 Menyajikan teks pawarta secara
lisan/tertulis

4. Teks deskripsi tentang 3.4 Memahami isi teks deskripsi 6 JP


rumah Adat Jawa tentang rumah Adat Jawa.
3.4.1 Menemukan pokok-pokok isi
wacana nonsastra tentang teks
deskripsi rumah adat Jawa.
3.4.2 Mengidentifikasi nilai-nilai yang
terdapat pada teks deskripsi tentang
rumah adat Jawa.
4.4 Menanggapi dan menceritakan
kembali isi teks deskripsi tentang
rumah Adat Jawa
4.4.1 Menanggapi isi teks deskriptif
tentang rumah adat Jawa
4.4.2 Menceritakan kembali isi teks
deskriptif tentang rumah adat Jawa.

5. Sandhangan Mandhaswara 3.5 Mengidentifikasi kaidah penulisan 8 JP


aksara Jawa dalam dua paragraf yang
menggunakan sandhangan
mandaswara.
3.5.1 Menyebutkan sandangan
mandaswara
3.5.2 Mengidentifikasi kaidah penulisan
aksara Jawa dalam 2 (dua) paragraf
yang menggunakan sandhangan
mandaswara
4.5 Menulis dua paragraf berhuruf Jawa
yang menggunakan aksara sandhangan
mandaswara.
4.5.1 Menulis dua paragraf berhuruf Jawa
yang menggunakan sandhangan
mandaswara
4.5.2 Menyajikan teks paragraph yang
menggunakan sandhangan
mandaswara

JUMLAH 34 JP
1. Wedhatama Pupuh Sinom 3.1 Menelaah teks Serat Wedhatama pupuh 6 JP
Sinom.

II 3.1.1Mengidentifikasi
paugeran tembang Sinom
struktur atau

3.1.2 Menganalisis pitutur luhur tembang


Sinom
3.1.3 Mengevaluasi relevansi pitutur
luhur tembang Sinom dengan keadaan
siswa SMK masa kini
4.1 Menanggapi isi Serat Wedhatama
pupuh Pangkur dan menulis, serta
menyajikan syair tembang Sinom
dengan bahasa sendiri.
4.1.1 Menginterpretasi pitutur luhur
tembang Sinom lisan maupun tulisan.
4.1.2 Memroduksi syair tembang
Sinom.
4.1.3 Menyajikan tembang Sinom lisan
maupun tulisan.

2. Teks Cerita Mahabharata 3.2 Memahami isi teks Cerita 6 JP


Mahabharata(Bima Bungkus).
3.2.1 Memahami konsep, struktur, kaidah
dan pitutur luhur teks Crita Wayang
(Bima Bungkus) lisan maupun
tulisan
3.2.2 Mengidentifikasi, Menganalisis dan
Mengevaluasi konsep, struktur,
kaidah danpitutur luhur teks Crita
Wayang (Bima Bungkus) lisan
maupun tulisan
4.2 Menceritakan isi teks Cerita
Mahabharata(Bima Bungkus).
4.2.1 Memproduksi teks Crita Wayang
(Bima Bungkus)lisan maupun tulisan
sesuai dengan unggah-ungguh bahasa
jawa.
4.2.2 Menyajikan teks Crita Wayang (Bima
Bungkus) lisan maupun tulisan sesuai
dengan unggah-ungguh bahasa jawa.)
3. Teks Pranatacara. 3.3 Menelaah Teks Pranatacara. 6 JP
3.3.1 Mampu menjelaskan pengertian
pranatacara.
3.3.2 Menemukan struktur yang
terkandung teks panatacara.
3.3.3 Menyebutkan teknik membaca teks
panatacara.
4.3 Membaca teknik teks Pranatacara.
4.3.1 Menuliskan teks panatacara sesuai
dengan struktur yang benar.
4.3.2 Membaca teks pranatacara sesuai
dengan kaidah.

4. Teks deskripsi tentang 3.4 Memahami isi teks deskripsi tentang 6 JP


makanan tradisional Jawa. makanan tradisional Jawa.
3.4.1 mengidentifikasi isi teks deskriptif
tentang makanan tradisional Jawa
3.4.2 Memahami kawruh basa teks
deskriptif tentang makanan
tradisional Jawa
4.4 Menanggapi dan menceritakan
kembali isi teks deskripsi tentang
makanan tradisional Jawa.
4.4.1.Menanggapi isi teks deskriptif
secara lisan tentang makanan
tradisional Jawa sesuai ragam basa
krama
4.4.2 Menceritakan kembali isi teks
deskriptif secara tertulis tentang
makanan tradisional Jawa sesuai
ragam basa krama

5. Empat Paragraf Aksara 3.5 Mengidentifikasi kaidah penulisan 8 JP


Jawa aksara Jawa dalam dua paragraf yang
menggunakan aksara angka.
3.5.1 Menunjukan aksara angka dalam
dua paragraf teks berhuruf Jawa
3.5.2. Mampu menjelaskan aturan
penulisan dan penerapan aksara
angka

3.5.3. Mengidentifikasi kaidah penulisan


aksara angka dalam teks berhuruf
Jawa
4.5 Menulis dan menyajikan dua paragraf
berhuruf Jawa yang menggunakan
aksara angka.
4.5.1 Menulis dua paragraf berhuruf Jawa
yang menggunakan aksara angka.
4.5.2 Menyajikan dua paragraf berhuruf
Jawa yang menggunakan aksara
angka

JUMLAH 32 JP

Jatiroto, Juli 2019


Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 1 Jatiroto Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Gunarsi, S. Pd, M. Pd Galuh Wuri P, S. Pd Dewi Parwanti, S.Pd


NIP. 19660105 200112 2 001 NIP. 19770321 200801 2 001 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai