Anda di halaman 1dari 1

KERJAKAN SOAL DIBAWAH INI DENGAN JUJUR DAN BENAR SERTA TULISLAH

CARANYA!
1
1. Sebuah partikel bergerak lurus dengan persamaan percepatan 𝑣 = [5𝑖 + (2𝑡 − ) 𝑗] m/s, jika
3
posisi partikel mula-mula dipusat koordinat, maka perpindahan partikelselama 3 s adalah....
2. Sebuah partikel bergerak dari keadaan diam pada suatu gerak lurus. Persamaan geraknya
dapat dinyatakan sebagai : 𝑥 = 𝑡3 − 2𝑡2 + 3, x dalam meter dan t dalam sekon. Kecepatan
partikel pada t = 5 sekon adalah ….
3. Persamaan posisi sudut suatu benda yang bergerak melingkar dinyatakan sebagai berikut:
𝜃 = 2𝑡 3 − 𝑡 2 + 10 rad, tentukan
a. Kecepatan sudut rata-rata dari t = 1 sekon hingga t = 2 sekon
b. Percepatan sudut rata-rata dari t = 1 sekon hingga t = 2 sekon
4. Dua buah benda berada pada bidang yang sejajar. Massa benda A dan B masing-masing
adalah 2500 kg dan 900 kg. Ke dua benda ini terpisah sejauh 10 m. Tentukanlah letak benda
C yang bermassa 4500 kg agar gaya gravitasi yang dialaminya nol!
5. Perhatikan gambar di bawah ini!

Jika berat benda dibumi adalah 500 N maka berat benda di Planet A adalah...
6. Benda A dan B masing-masing berada pada posisi ketinggian h1 dan h2 dari permukaan bumi
seperti pada gambar. Nilai perbandingan kuat medan gravitasi antara gA dan gB adalah....

7. Dua planet A dan B masing-masing mengorbit pada Matahari. Perbandingan jarak planet A
dan planet B ke Matahari adalah RA : RB = 1 : 4. Jika periode planet A mengelilingi Matahari
adalah 88 hari, maka lama planet B mengelilingi matahari adalah ….
8. Dua buah pegas dengan kostanta sama besar masing-masing sebesar 150 N/m disusun secara
paralel., jika massa beban adalah 3000 gram, maka besar periode dan frekuensi susunan
tersebut adalah....
9. Sebuah bandul sederhana terdiri dari tali yang mempunyai panjang 40 cm dan pada ujung
bawah tali digantungi beban bermassa 100 gram. Jika percepatan gravitasi 10 m/s2 maka
periode dan frekuensi ayunan bandul sederhana adalah…
10. Dua buah kawat x dan y panjangnya masing-masing 1 m dan 2 m ditarik dengan gaya yang
sama sehingga terjadi pertambahan panjang masing-masing 0,5 mm dan 1 mm. Jika diameter
kawat y dua kali diameter kawat x, perbandingan modulus Young kawat x terhadap y
adalah....

Anda mungkin juga menyukai