Anda di halaman 1dari 30

PERKULIAHAN & PENGENALAN

TECHNOPRENEURSHIP

TIM DOSENTECHNOPRENEURSHIP

INSTITUT TEKNOLOGIKALIMANTAN
CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH

1. Mahasiswa mampu menjelaskan perbedaan entrepreneur dan


technopreneur.
2. Mahasiswa mampu mengembangkan ide bisnis beserta analisa
kelayakannya.
3. Mahasiswa mampu membuat proposal business plan.
4. Mahasiswa mampu bekerjasama dalam tim dalam mengkomunikasikan
gagasan secara lisan dan tertulis.
asri.p@lecturer.itk.ac.id
0813-8186-5200

Asri Prasaningtyas

Asri Prasaningtyas S.Hut., M.Sc.


Pendidikan: S1 Kehutanan - UGM
S2 Environmental Science – UGM
Bidang Keahlian: Environmental Management System
Research : Biomass Energy
Water Quality Standard
Professional Experience:
2011 – 2012 Account Officer Bank Mega Syariah
2012 – 2014 Environmental System and Assessment (PT.SILO)
2017 – 2018 Environmental Engineer (PT. Thiess)
2018 – 2019 Environmental Lead Engineer (PT. SGMW)
2019 – now Lecturer ITK
SILABUS

Mata kuliah ini membahas tentang :


❖ Pengantar Entrepreneurship dan Bisnis
❖ Peluang dan Ide Bisnis
❖ Analisa Kelayakan
❖ Mengembangkan Business Model yang Efektif
❖ Sistematika Business Plan
❖ Marketing Plan
❖ Analisa Operasi dan Sumber Daya Manusia
❖ Analisa Biaya dan Keuangan
KONTRAK PERKULIAHAN
❖ KETERLAMBATAN kehadiran dalam kelas LEBIH DARI 15 MENIT setelah
jam masuk kelas akan diberikan sanksi TIDAK DIIJINKAN MENGIKUTI
PERKULIAHAN kepada mahasiswa yang bersangkutan.

❖ KETERLAMBATAN kehadiran dosen lebih dari 15 menit setelah jam masuk kelas
(tanpa ada informasi kepada komting kelas) maka kelas pada hari itu ditiadakan
tetapi mahasiswa dianggap hadir.

❖ KECURANGAN yang meliputi kegiatan plagiat, curang, dan/atau menyontek


dalam setiap EVALUASI (UJIAN TULIS) akan diberikan sanksi NILAI 0 ATAU E
kepada mahasiswa yang bersangkutan.

❖ KETIDAKHADIRAN pada waktu tugas kelompok (presentasi) akan diberikan


sanksi nilai 0 untuk penilaian individu, dan tidak ada presentasi susulan.

❖ KETERLAMBATAN pengumpulan tugas individu dan tugas kelompok akan


diberikan sanksi PENGURANGAN NILAI EVALUASI sebesar 10 POIN kepada
mahasiswa atau kelompok tugas mahasiswa yang bersangkutan.
KONTRAK PERKULIAHAN (lanjutan)
❖ Jika ada laporan KEKURANGAKTIFAN / KETIDAKAKTIFAN satu atau lebih
mahasiswa dalam satu kelompok oleh pimpinan kelompok (kepada dosen pengajar)
maka akan diberikan sanksi pengurangan nilai tugas kelompok sebesar maksimal
50% kepada mahasiswa yang bersangkutan.

❖ Mahasiswa yang TIDAK MEMENUHI SYARAT PRESENSI 80%, tidak dapat


mengikuti UJIAN AKHIR SEMESTER.

❖ Mahasiswa yang melakukan KECURANGAN DALAM PRESENSI akan


diberikan sanksi NILAI E.

❖ Mahasiswa yang membantu mahasiswa lain untuk melakukan KECURANGAN


DALAM PENGISIAN PRESENSI akan diberikan sanksi PENGURANGAN
50% SELURUH NILAI EVALUASI.

❖ Mahasiswa yang melakukan KECURANGAN UJIAN (termasuk pinjam


meminjam ATK, bertanya, berbincang-bincang, menggunakan HP didalam kelas,
dll) akan diberikan sanksi NILAI E DI SIKANTAN.
KONTRAK PERKULIAHAN (lanjutan)
❖ Mahasiswa yang TIDAK HADIR pada waktu kuliah maupun presentasi tugas
karena alasan yang jelas harus membawa surat keterangan dari instansi yang
berwenang. Surat ijin harus diserahkan paling lambat 1 (satu) minggu sejak
ketidakhadiran mahasiswa yang bersangkutan kepada dosen pengampu.
RENCANA PEMBELAJARAN

MINGGU KE MATERI
1 Silabus, RPS, Kontrak Perkuliahan, Introduction
2 Peluang, Ide Bisnis
3-4 Presentasi (Bab I)
5 Analisis Kelayakan + Quiz I
6-7 Presentasi (Bab II)
8 Ujian Tengah Semester
9 Market Plan + Quiz II
10-11 Presentasi (Bab III)
12 Analisis Resiko
13-14 Analisis Biaya dan Keuangan
15 Business Model Canvas (BMC)
16 Ujian Akhir Semester
PENILAIAN

1 Ujian Tengah Semester : 25%

2 Presentasi : 30%

3 Ujian Akhir Semester : 45%


KRITERIA PENILAIAN PRESENTASI

Manajemen
Konten Materi
Waktu

Kreativitas
dan Visualitas
BUKU

❖ Barringer, B.R and R. Duane Ireland. 2012. Entrepreneurship : Successfully


Launching New Ventures 4th Edition. Prentice Hall, Inc.

❖ Bygrave, W and Andrew Zacharakis. 2010. Entrepreneurship 2nd Edition.


John Willey and Sons, Inc.
ARTI ENTREPRENEURSHIP

Definisi Akademik
(Stevenson and Jarillo)

Perusahaan Kapitalis (Venture Capitalist)


(Fred Wilson)
DEFINISI AKADEMIK (Stevenson and Jarillo)

Proses dimana individu memanfaatkan peluang tanpa memperhatikan


sumberdaya yang mereka kuasai saat ini.
PERUSAHAAN KAPITALIS (VENTURE
CAPITALIST) (FRED WILSON)

Seni mengubah ide menjadi suatu bisnis.


YANG DILAKUKAN ENTREPRENEURSHIP

Entrepreneurs merancang dan mengintegrasikan seluruh sumberdaya yang


dibutuhkan – uang, sumberdaya manusia, bisnis model, strategi – untuk
mengubah suatu penemuan atau ide menjadi suatu bisnis yang layak.
INDIKASI PENINGKATAN MINAT PADA
ENTREPRENEURSHIP

Konseptualisasi entrepreneurship
pada tingkat perusahaan.

Corporate
Entrepreneurship

Entrepeneurial Firms Conservative Firms


MENGAPA MENJADI ENTREPRENEURSHIP???

Menjadi pimpinan

Ide

Financial Rewards
KARAKTERISTIK SUCCESS
ENTREPRENEURSHIP
CIRI UMUM SEORANG ENTREPRENEURSHIP

Optimis Gigih

Etos kerja kuat Percaya diri

Enerjik Promotor

Motivasi prestasi Penentu keputusan

Networker Kreatif

Pengambil resiko Peka pada peluang


PERUBAHAN PERILAKU DEMOGRAFI
ENTREPRENEURS
Entrepreneurs Muda
(8 – 21 tahun)
40%: minat memulai bisnis
59%: memahami cara berbisnis

Woman Entrepreneurs
(40 – 60 tahun)
1972: 1,5 juta
2007: 7,8 juta
ENTREPRENEURS DI INDONESIA

1,56% dari total penduduk Indonesia(Kemenkop


UKM, 2013)

Pegusaha skala mikro (Rp 300.000.000,00/


tahun)

KARYAWANLEBIHTERHORMAT
PROSES INTREPRENEURIAL
Keputusan Mengelola dan
Pengembangan Mengembangkan
menjadi seorang mengembangkan
Ide Bisnis Sukses ide menjadi bisnis
entrepreneur bisnis

Pengantar menjadi Peka terhadap kesempatan Mempersiapkan landasan


etika dan hukum yang Pemasaran yang unik
entrepreneur dan ide yang muncul
tepat

Menganalisa kondisi
Analisa kelayakan keuangan dan Kekayaan intelektual
kelangsungan hidup suatu
usaha
Pembuatan business
Mengevaluasi
plan
Membangun tim baru

Analisa industry dan


competitor Strategi pengembangan
Mendapatkan sumber
dana
Pengembangan bisnis
model yang efektif Franchising
TECHNOPRENEURSHIP

Pemanfaatan Potensi Teknologi Secara Optimal


Sebagai Basis Untuk Penciptaan Atau Pengembangan
Suatu Bisnis
TECHNOPRENEURSHIP

Pertumbuhan
> 500 juta orang > 500 bisnis
kondisi ekonomi
Sebelummemulaibisnisjanganhanya
mempelajarikulitnyasaja,tapipelajarijuga
isinyasehinggatahuapakahitusudahsesuai
minatdankemampuan
TECHNOPRENEURSHIP

Kebutuhan
manusia

Solusi berdasarkan
teknologi

Proses komersial
Tokoh
Technopreneur
Indonesia???
Pembangian Kelompok: 5 orang
Ketua Kelas
Ketua Kelompok
Sistem Penilaian
UTS: 25%

Presentasi 1: 10%
Presentasi 2: 10%
Presentasi 3: 10%

UAS: 45%
(Laporan KBMI: 20%, dan Presentasi Individu:
25%)

Anda mungkin juga menyukai