Anda di halaman 1dari 22

PROPOSAL

LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)


NOVEMBER 2019

KOPRS HMI-WATI (KOHATI)


HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
A. DASAR PEMIKIRAN
“Hai manusia, Sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan
seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku
supaya kamu saling kenal-mengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia di
antara kamu disisi Allah ialah orang yang paling taqwa di antara kamu.
Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal” (QS. Al-Hujurat: 13)
Nabi Muhammad saw diutus oleh Allah swt untuk menyempurnakan akhlakul
karimah. Pada zaman jahiliyah, perempuan dipandang terhina. Kehadiran perempuan
dianggap malapetaka bagi kaum arab jahiliyah. Namun, setelah nabi Muhammad saw lahir,
derajat perempuan diangkat dan mulai dihormati serta dihargai oleh kaum arab sampai
dengan sekarang.
Semangat perjuangan perempuan muncul setelah hadirnya Islam yang dibawa oleh
nabi Muhammad saw. Perintah Rasulullah saw untuk memberikan hak hidup, jaminan sosial,
ekonomi dan keamanan bagi perempuan, perintah untuk belajar bagi laki- laki dan
perempuan muslim sebagai realisasi hak mendapatkan pendidikan yang layak, serta perintah
iqra’ yang berarti membaca. Sejarah masa lalu yang dapat dijadikan pelajaran hidup
merupakan upaya-upaya nyata Islam untuk menghapuskan ketidakadilan pada masa itu.
Perjuangan perempuan hari ini belum sepenuhnya berakhir. Sebagian orang
memandang peran perempuan dalam ranah publik masih dipandang sebelah mata. Bahkan,
dari kaumnya sendiri pun belum sepenuhnya bisa memercayai apabila ada perempuan terjun
dan berkecimpung dalam ranah publik. Padahal permaslahan-permasalahan perempuan tidak
semuanya bisa dipahami oleh kaum laki-laki. Ada bagian-bagian tertentu yang hanya bisa
dipahami oleh kaumnya sendiri.
Dalam kehidupan sehari-hari perempuan bukan hanya berperan sebagai putri, istri,
dan ibu saja. Namun, perempuan juga berperan sebagai anggota masyarakat. Untuk
menjalankan peran tersebut, perempuan perlu meningkatkan kualitas agama, keperempuanan,
pembinaan keluarga bahagia, kesehatan, dan pendidikan. HMI mewadahi dan menghimpun
segenap potensi kader HMI-Wati melalui Korps HMI-Wati (KOHATI) untuk merespons
wacana problematika perempuan. KOHATI bertujuan untuk mencapai tujuan HMI yakni
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
terbinanya muslimah berkualitas insan akademis, pencipta, pengabdi yang bernapaskan islam
dan bertanggung jawab atas terwujudnya masyarakat adil makmur yang diridhai Allah swt.
Berangkat dari pemikiran di atas, maka Korps HMI-Wati (KOHATI) HMI Cabang
Tasikmalaya bermaksud mengadakan Latihan Khusus KOHATI (LKK) sebagai upaya
pembentukan kader yang mempunyai kemampuan intelektual dan mampu mengelola
organisasi untuk berjuang meneruskan dan mengemban misi HMI untuk mewujudkan
masyarakat adil makmur yang diridhai Allah swt.
B. NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah “Latihan Khusus KOHATI HMI Cabang Tasikmalaya”
C. TEMA KEGIATAN
Adapun tema kegiatan ini adalah: “Meningkatkan Peranan dan Kualitas HMI-Wati
untuk Mewujudkan Tujuan HMI”
D. LANDASAN KEGIATAN
Adapun landasan kegiatan LatihanKhususKohati (LKK) KOHATI HMI Cabang
Tasikmalaya adalah sebagai berikut:
1. Anggaran Dasar (AD) HMI pasal 4, 5, 6, dan 8, dan dijabarkan dalam Anggaran
Rumah Tangga (ART) HMI tentang tafsir tujuan HMI.
2. Pedoman Dasar KOHATI (PDK)
3. Hasil Rapat Kerja (Raker) KOHATI HMI Cabang Tasikmalaya Periode 2019-2020
E. TUJUAN KEGIATAN
1. Terbentuknya kader HMI-Wati yang berkualitas lima insan cita
2. Pemberdayaan HMI-Wati sebagai mahasiswi yang akan mengemban peran sebagai
seorang perempuan, sekaligus seorang professional dalam masyarakat melalui
pengayaan soft skills untuk melengkapi hard skills yang sudah didapat di dunia
kampus;
3. Meningkatkan peranan dan kualitas HMI-Wati untuk mewujudkan tujuan HMI
sehingga siap dan sedia dalam menghadapi kehidupan paska masa mahasiswi.
F. METODE KEGIATAN
1. Ceramah
2. FGD
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
3. Presentasi
4. Testing (pre-test,mid-test, dan post-test)
G. SASARAN KEGIATAN
1. Kader HMI-Wati Cabang Tasikmalaya
2. Kader HMI-Wati Seluruh Indonesia
H. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Screening
Hari : Sabtu-Minggu
Tanggal : 9-10 November 2019
Tempat : Sekretariat HMI Cabang Tasikmalaya
2. Forum
Hari : Senin-Sabtu
Tanggal : 11-16 November 2019
Tempat : Gedung MUI Kab. Tasikmalaya
I. MATERI SCREENING
1. BTQ
J. ASPEK PENILAIAN
Aspek penilaian kegiatan ini terdiri dari:
1. Aspek Afektif : 30%
2. Aspek Kognitif : 40%
3. Aspek Psikomotorik : 30%
Dengan Skala Penilaian:
1. 900-1000 Lulus dengan predikat Istimewa
2. 800-899 Lulus dengan predikat Sangat Baik
3. 700-799 Lulus dengan predikat Baik
4. 600-699 Lulus dengan predikat Cukup
5. 500-599 Lulus dengan predikat Kurang
6. 400-499 Lulus dengan predikat Sangat Kurang
7. 0-399 Tidak Lulus
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
K. SUSUNAN KEPANITIAAN
(Terlampir)
L. AGENDA ACARA
(Terlampir)
M. PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat sebagai gambaran atas kegiatan yang akan dilaksanakan
dan kerangka acuan bagi semua pihak yang turut mendukung dan berpartisipasi dalam
kegitan Latihan Khusus Kohati HMI Cabang Tasikmalaya. Semoga Allah SWT berkenan
memberikan rahmat dan ridha-Nya kepada kita semua.
Akhirnya, hanya kepada Allah swt kami menyembah dan hanya kepada Allah swt
kami memohon pertolongan. Kami menyerahkan segala sesuatunya atas segala usaha yang
kami lakukan.
Billahittaufiq wal Hidayah
Tasikmalaya, 01 Safar 1441 H
30 September 2019 M

KHOERUNNISA DELA LAILATUL BADRIAH


KETUA PELAKSANA SEKRETARIS PELAKSANA
Mengetahui,
PENGURUS
KOHATI HMI CABANG TASIKMALAYA PERIODE 2019-2020

HAKIMAH MARWAH
KETUA UMUM
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran I
SUSUNAN KEPANITIAAN
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHATI HMI CABANG TASIKMALAYA

Penanggung Jawab : Yoga Ahmad Fauzi


(Ketua Umum HMI Cabang Tasikmalaya)
Hakimah Marwah Islamiyah
(Ketua Umum KOHATI HMI Cabang Tasikmalaya)
Pemandu : Tim KOHATI PB HMI
Tim KOHATI HMI Badko Jabar
Tim BPL HMI Cabang Tasikmalaya
Pengarah (SC) : Benazir Putri Minggi Arba
Pelaksana (OC)
Ketua Pelaksana : Khoerunnisa
Sekretaris : Dela Lailatul Badriah
Bendahara : Neng Mila Alawiyah
Sie. Acara : Azkadia Puja Salsabila
Syifa
Bella
Intan
Dina
Ajeng
Leni
Sie. Humas : Nurul
Dinda
Annisa Yusuf
Qisty
Sie. Konsumsi : Cici
Alinda
Nisa Samrotul
Dian
Selphi
Dana Usaha dan : Seluruh Pengurus KOHATI dan HMI Cabang Tasikmalaya
Pembantu Umum
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran II

AGENDA ACARA
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHATI HMI CABANG TASIKMALAYA
Penangung
Waktu Materi Pengisi
Jawab
Senin, 11 November 2019 M
08.30 – 10.00 Registrasi dan Persiapan Pembukaan OC+SC
10.00– 15.00 Acara pembukaan (LKK) KOHATI SC
HMI Cabang Tasikmalaya
1. Pembukaan
2. Pembacaan Ayat Suci Alqur’an
3. Menyanyikan lagu Indonesia
Raya, Hymne HMI dan Mars
KOHATI
4. Laporan Ketua Pelaksana
5. Sambutan-sambutan:
 Ketua Umum KOHATI HMI
Cabang Tasikmalaya.
 Ketua Umum HMI Cabang
Tasikmalaya sekaligus
membuka acara
6. Penyematan tanda Peserta secara
Simbolis, dan Penyerahan Berkas
dari Panitia Kepada MOT
7. Pembacaan do’a
15.00 – 15.30 Ishoma All OC+MOT
15.30 – 18.00 Materi : Ayunda Anisa
Perempuan dalam Perspektif Islam (FORHATI
Tasikmalaya)
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
18.00 – 19.30 Ishoma OC+MOT
19.30 – 20.00 Presentasi Makalah & FGD Peserta MOT
20.00 – 22.30 Materi : Ayunda Megawati,
Psikologi Perempuan S.Psi. (PB HMI)
22.30-23.00 Penugasan & Review Materi MOT
Selasa, 12 November 2019 M
04.30 – 06.00 Shalat Subuh berjamaah + Baca Al- MOT+LDMI
ALL
Quran Tasikmalaya
06.00 – 07.00 Olahraga dan ice breaking ALL MOT
07.00 – 08.00 Aktivitas Peribadi dan sarapan ALL OC
08.00 – 09.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
09.00 – 11.30 Materi :
dr. Empud, S.pOG.
Kesehatan Reproduksi
11.30 – 12.30 Ishoma ALL OC+MOT
12.30 – 13.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
13.00 – 15.00 Materi : Ayunda Siti Fatimah
Refleksi PDK Siagian (Ketum
KOHATI PB HMI
2018-2020)
15.00 – 15.30 Isho MOT
15.30 – 18.00 Materi : Ayunda Siti
Membina Keluarga Sakinah, Mufatahah, S.Psi,
Mawaddah, Wa Rahmah M.M
(Anggota DPR
Tasikmalaya)
18.00 – 19.30 Ishoma OC+MOT
19.30 – 20.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
20.00 –22.30 Materi : Ayunda Nina
Perempuan dan Politik Yuningsih
(Komiaioner KPU
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Provinsi) dan Ayunda
Khotum Khotimah
(Presidium FORHATI
Kota Tasikmalaya)
22.30 – 23.00 Penugasan Review Materi MOT
Rabu, 13 November 2019 M
04.30 – 06.00 Shalat Subuh berjamaah dan Baca al- MOT+LDMI
qur’an Tasikmalaya
06.00 – 07.00 Olahraga/Ice Breaking MOT
07.00 - 08.00 Aktivitas Pribadi dan makan OC
08.00 – 09.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
09.00 – 11.30 Materi : Dr. Hj. Netty
Feminisme dalam Prespektif Islam Prasetiyani Heryawan,
M.Si (Aktivias
Perempuan Jawa
Barat)
11.30 – 12.30 Ishoma OC+MOT
12.30 – 13.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
13.00 – 15.00 Materi : Ayunda Hanifa
Isu Mutakhir Keperempuanan Husein
(FORHATI Bogor)
15.00 – 15.30 Isho MOT
15.30 – 18.00 Materi : Ayunda Beti Epsilon
Perspektif KOHATI sebagai (Ketum KOHATI PB
Kontributor Pembaharuan HMI 2006-2008)
18.00 – 19.30 Ishoma MOT
19.30 – 20.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
20.00 – 22.30 Materi : Ayunda Euis
Pengaruh Keutamaan Gender (FORHATI
Tasikmalaya)
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
22.30 – 23.00 Penugasan Review Materi MOT
Kamis, 14 November 2019 M
04.30 – 06.00 Shalat Subuh Dan baca Al-Qur’an MOT+LDMI
Tasikmalaya
06.00 – 07.00 Olahraga dan ice breaking MOT
07.00 - 08.00 Aktivitas Pribadi Dan Makan OC
08.00 – 09.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
09.00 – 11.30 Materi : Ayunda Umairoh
Administrasi Keprotokoleran Fauziah (KOHATI PB
HMI 2018-2020)
11.30 – 12.30 Ishoma OC+MOT
12.30 – 13.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
13.00 – 15.00 Materi :
Dr. Nan Rahminawati
Kepemimpinan Perempuan dalam
(Ketua BKSWI)
Islam di Ranah Publik
15.00 – 15.30 Isho OC+MOT
15.30 – 18.00 Materi : Ayunda Gefarina
Revitalisasi Analisis KOHATI Johan (Ketua Umum
terhadap Isu Keperempuanan KOHATI PB HMI
1986-1988)
18.00 – 19.30 Ishoma MOT
19.30 – 20.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
20.00 – 22.30 Materi : Ayunda Dini Asmiatul
Konsep Diri Perempuan Amanah
(Mojang Kabupaten
Tasikmalaya 2018)
22.30 – 23.00 Penugasan Review Materi MOT
Jumat, 15 November 2019 M
04.30 – 06.00 Shalat Subuh Dan baca Al-Qur’an MOT+LDMI
Tasikmalaya
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
06.00 – 07.00 Olahraga dan ice breaking MOT
07.00 - 08.00 Aktivitas Pribadi Dan Makan OC
08.00 – 09.00 Presentasi Makalah & FGD MOT
09.00 – 11.30 Materi : Ayunda Elih
Kontribusi perempuan dalam (FORHATI Jawa
Masyarakat Sosial dan Budaya Barat)
11.30 – 12.30 Ishoma OC+MOT
12.30 – 13.00 Presentasi Makalah N & FGD MOT
13.00 – 15.00 Materi : Aidil Pananrang
Public Speaking, Metode Diskusi, (Sekjen Infokom PB
dan Diplomasi HMI)
15.00 – 15.30 Isho OC+MOT
15.30 – 18.00 Materi :
Hj. Rini Sujianti. SE.,
Kontribusi Perempuan dalam
MM
Dunia Kewirausahaan
18.00 – 19.30 Ishoma OC+MOT
19.30 – 20.00 Presentasi Makalah MOT
20.00 – 22.30 FGD MOT
22.30 – 23.00 Penugasan & Review Materi MOT
Sabtu, 16 November 2019 M
04.30 – 06.00 Shalat Subuh & Baca Al-Qur’an MOT+LDMI
Tasikmalaya
06.00 – 07.00 Olahraga & Ice Breaking MOT
07.00 – 09.00 Aktivitas Pribadi & Makan OC
09.00 – 11.30 Clossing Ceremony OC+SC
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran III

DAFTAR PEMBAGIAN KODE ARTIKEL


LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHATI HMI CABANG TASIKMALAYA
KODE JUMLAH
NO HMI CABANG
ARTIKEL UTUSAN
BADKO HMI NAD
1 HMI Cabang Banda Aceh A 1
2 HMI Cabang Lhokseumawe B 1
3 HMI Cabang Langsa C 1
4 HMI Cabang Jantho D 1
5 HMI Cabang Tapak Tuan E 1
6 HMI Cabang Meulaboh F 1
7 HMI Cabang Sigli G 1
8 HMI Cabang Takengon H 1
9 HMI Cabang Pers. Kutance I 1
BADKO HMI SUMBAR
10 HMI Cabang Padang J 1
11 HMI Cabang Bukit Tinggi K 1
12 HMI Cabang Panjang L 1
13 HMI Cabang Payakumbuh M 1
14 HMI Cabang Solok N 1
15 HMI Cabang Bantu Sangkar A 1
16 HMI Cabang S.Lunto – Sijunjung B 1
17 HMI Cabang Lubuk Sikaping C 1
18 HMI Cabang Pariaman D 1
19 HMI Cabang Pesisir Selatan E 1
BADKO HMI SUMUT
20 HMI Cabang Medan F 1
21 HMI Cabang Pematang Siantar G 1
22 HMI Cabang Padang Sidempuan H 1
23 HMI Cabang Kisaran Asahan I 1
24 HMI Cabang Binjai J 1
25 HMI Cabang Langkat K 1
26 HMI Cabang Labuhan Batu L 1
27 HMI Cabang Mandailing Natal M 1
BADKO HMI RIAU-KEPRI
28 HMI Cabang Pekanbaru N 1
29 HMI Cabang Dumai A 1
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
30 HMI Cabang Tembilahan B 1
31 HMI Cabang Rengat C 1
32 HMI Cabang Batam D 1
33 HMI Cabang Tanjung Pinang E 1
34 HMI Cabang Pers. Bengkalis F 1
35 HMI Cabang Natuna G 1
36 HMI Cabang Pekanbaru H 1
37 HMI Cabang Dumai I 1
BADKO HMI SUMBAGSEL
38 HMI Cabang Palembang J 1
39 HMI Cabang Bandar Lampung K 1
40 HMI Cabang Bengkulu L 1
41 HMI Cabang Metro M 1
42 HMI Cabang Curup N 1
43 HMI Cabang Kota Bumi A 1
44 HMI Cabang Lubuk Linggau B 1
45 HMI Cabang Pangkal Pinang C 1
46 HMI Cabang Batu Raja D 1
47 HMI Cabang Indralaya E 1
49 HMI Cabang Oku Timur F 1
BADKO HMI JAMBI
50 HMI Cabang Jambi G 1
51 HMI Cabang Kerinci H 1
52 HMI Cabang Muara Bungo I 1
53 HMI Cabang Sarolangun J 1
54 HMI Cabang Muara Bulian K 1
55 HMI Cabang Tebo L 1
56 HMI Cabang Bangko M 1
BADKO HMI JABODETABEKA-BANTEN
57 HMI Cabang Jakarta Pusat-Utara N 1
58 HMI Cabang Jakarta Raya A 1
59 HMI Cabang Jakarta Timur B 1
60 HMI Cabang Jakarta Selatan C 1
61 HMI Cabang Bogor D 1
62 HMI Cabang Bekasi E 1
63 HMI Cabang Depok F 1
64 HMI Cabang Karawang G 1
65 HMI Cabang Ciputat H 1
66 HMI Cabang Serang I 1
67 HMI Cabang Pandeglang J 1
68 HMI Cabang Cilegon K 1
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
69 HMI Cabang Jakarta Barat L 1
70 HMI Cabang Kab. Bogor M 1
71 HMI Cabang Pers. Lebak N 1
BADKO HMI JAWA BARAT
72 HMI Cabang Bandung A 1
73 HMI Cabang Kab. Bandung B 1
74 HMI Cabang Sumedang C 1
75 HMI Cabang Garut D 1
76 HMI Cabang Cirebon E 1
77 HMI Cabang Kuningan F 1
78 HMI Cabang Sukabumi G 1
79 HMI Cabang Cianjur H 1
80 HMI Cabang Subang I 1
81 HMI Cabang Majalengka J 1
82 HMI Cabang Ciamis K 1
83 HMI Cabang Purwakarta L 1
84 HMI Cabang Indramayu M 1
85 HMI Cabang Pers. Banjar N 1
86 HMI Cabang Tasikmalaya A 20
BADKO HMI JATENG-DIY
87 HMI Cabang Bulaksumur B 1
88 HMI Cabang Purwokerto C 1
89 HMI Cabang Pekalongan D 1
90 HMI Cabang Salatiga E 1
91 HMI Cabang Magelang F 1
92 HMI Cabang Yogyakarta G 1
93 HMI Cabang Semarang H 1
94 HMI Cabang Surakarta I 1
95 HMI Cabang Kudus J 1
96 HMI Cabang Sukoharjo K 1
97 HMI Cabang Tegal L 1
98 HMI Cabang Kebumen M 1
BADKO HMI JAWA TIMUR
99 HMI Cabang Surabaya N 1
100 HMI Cabang Malang A 1
101 HMI Cabang Ponorogo B 1
102 HMI Cabang Jember C 1
103 HMI Cabang Tulung Agung D 1
104 HMI Cabang Pamekasan E 1
105 HMI Cabang Jombang F 1
106 HMI Cabang Bojonegoro G 1
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
107 HMI Cabang Bangkalan H 1
108 HMI Cabang Kediri I 1
109 HMI Cabang Banyuwangi J 1
110 HMI Cabang Pasuruan K 1
111 HMI Cabang Pacitan L 1
112 HMI Cabang Sumenep M 1
113 HMI Cabang Probolinggo N 1
BADKO HMI NUSRA
114 HMI Cabang Denpasar A 1
115 HMI Cabang Mataram B 1
116 HMI Cabang Kupang C 1
117 HMI Cabang Singaraja D 1
118 HMI Cabang Selong E 1
119 HMI Cabang Bima F 1
120 HMI Cabang Sumbawa G 1
121 HMI Cabang Lombok Tengah H 1
122 HMI Cabang Dompu I 1
123 HMI Cabang Sumbawa Barat J 1
124 HMI Cabang Alor K 1
BADKO HMI KALIMANTAN BARAT
125 HMI Cabang Pontianak L 1
126 HMI Cabang Mempawah M 1
127 HMI Cabang Singkawang N 1
128 HMI Cabang Sintang A 1
129 HMI Cabang Ketapang B 1
130 HMI Cabang Kuala Lumpur C 1
131 HMI Cabang Sambas D 1
BADKO HMI KALIMANTAN SELATAN TENGAH
132 HMI Cabang Banjarmasin E 1
133 HMI Cabang Palangkaraya F 1
134 HMI Cabang Banjarbaru G 1
135 HMI Cabang Barabai H 1
136 HMI Cabang Amuntai I 1
137 HMI Cabang Kandangan J 1
138 HMI Cabang Kuala Kapuas K 1
BADKO HMI KALIMANTAN TIMUR
139 HMI Cabang Samarinda L 1
140 HMI Cabang Balikpapan M 1
141 HMI Cabang Tenggarong N 1
142 HMI Cabang Tarakan A 1
143 HMI Cabang Sangatta B 1
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
BADKO HMI SULSELBAR
144 HMI Cabang Makassar C 1
145 HMI Cabang Gowa Raya D 1
146 HMI Cabang Makassar Timur E 1
147 HMI Cabang Palopo F 1
148 HMI Cabang Pare-Pare G 1
149 HMI Cabang Pinrang H 1
150 HMI Cabang Soppeng I 1
151 HMI Cabang Wajo J 1
152 HMI Cabang Sidrap K 1
153 HMI Cabang Bone L 1
154 HMI Cabang Mamuju Manakara M 1
155 HMI Cabang Polewali Mandar N 1
156 HMI Cabang Majene A 1
157 HMI Cabang Maros B 1
158 HMI Cabang Bulu Kumba C 1
159 HMI Cabang Jeneponto D 1
160 HMI Cabang Pangkep E 1
161 HMI Cabang Konawe F 1
162 HMI Cabang Kendari G 1
163 HMI Cabang Bau-bau H 1
164 HMI Cabang Polemaju I 1
165 HMI Cabang Kolaka J 1
BADKO HMI SULUTTENGGO
166 HMI Cabang Manado K 1
167 HMI Cabang Gorontalo L 1
168 HMI Cabang Bitung M 1
169 HMI Cabang Tondano N 1
170 HMI Cabang Bolaang Mongondow A 1
171 HMI Cabang Pers. Boalemo B 1
172 HMI Cabang Poso C 1
173 HMI Cabang Palu D 1
174 HMI Cabang Limboto E 1
175 HMI Cabang Toli-Toli F 1
176 HMI Cabang Luwuk Bangggai G 1
BADKO HMI MAL-MALUT
177 HMI Cabang Ambon H 1
178 HMI Cabang Ternate I 1
179 HMI Cabang Namlea J 1
180 HMI Cabang Tual K 1
181` HMI Cabang Sanana L 1
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
182 HMI Cabang Masohi M 1
183 HMI Cabang Seram N 1
184 HMI Cabang Tidore A 1
BADKO HMI PAPUA
185 HMI Cabang Jaya Pura B 1
186 HMI Cabang Manokwari C 1
187 HMI Cabang Fak-Fak D 1
188 HMI Cabang Sorong E 1
189 HMI Cabang Merauke F 1
190 HMI Cabang Biak G 1

*Mohon maaf apabila ada cabang yang belum tercantum di atas, untuk mendapatkan kode
harap menghubungi SC.
ng Biak
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran IV
RANGKAIAN MATERI
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHAT HMI CABANG TASIKMALAYA

No Tema Artikel Kode Artikel


1. Perempuan dalam Perspektif Islam A
2. Psikologi Perempuan B
3. Kesehatan Reproduksi C
4. Konsep Diri Perempuan dalam Dunia Pendidikan D
5. Membina Keluarga Sakinah, Mawaddah, Wa Rahmah E
6. Perempuan dan Politik F
7. Isu Mutakhir Keperempuanan G
8. Refleksi PDK H
9. Perspektif KOHATI sebagai Kontributor Pembaharu I
10. Pengaruh Keutamaan Gender dalam Kehidupan Sosial J
11. Administrasi Keprotokoleran K
12. Kepemimpinan Perempuan dalam Islam L
13. Revitalisasi Analisis KOHATI terhadap Isu Keperempuanan M
14. Public Speaking, Metode Diskusi, dan Diplomasi N
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran V
PERSYARATAN PESERTA
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHAT HMI CABANG TASIKMALAYA

Peserta yang dapat mengikuti Latihan Khusus Kohati (LKK) ini adalah anggota KOHATI
dari cabang-cabang Se- Indonesia, dengan persyaratan sebagai berikut:
1. Lulus LK I (Minimal 6 Bulan) dibuktikan dengan menunjukkan photo copy sertifikat
atau surat keterangan dari cabang masing-masing.
2. Membawa dan menyerahkan surat mandat asli dari pengurus KOHATI Cabang yang
bersangkutan serta surat pembuktian sudah melakukan screening materi wajib LKK di
cabang masing-masing.
3. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia, konfirmasi melalui Contact
Person sebagai berikut:
Hakimah Marwah : 081214287585
Khoerunnisa : 082318831664
4. Menyerahkan pas Photo 3x4 sebanyak tiga lembar
5. Wajib membuat dan membawa Artikel dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Judul Artikel disesuaikan dengan tema dan materi yang telah ditetapkan
b. Artikel diketik rapi minimal 10 halaman (tidak termasuk cover, daftar isi, referesi).
Refensi minimal 5 (Tidak termasuk artikel, koran dan majalah)
c. Kertas A4, huruf Times New Roman, size 12 dengan line spasi 1,5, margin kanan 3,
kiri 4, atas 4, bawah 3 serta membuat power point.
d. Artikel dijilid sebanyak sebanyak 2 rangkap untuk diserahkan kepada panitia
e. Artikel wajib dikirim via e-mail : kohattasikmalaya@gmail.com paling lambat
tanggal 02 November 2019
f. Membayar infaq kegiatan sebesar Rp 300.000 ke rekening Bank Mandiri Syariah
7076116401 a/n Azkadia Puja Salsabila setelah dinyatakan lulus pada tanggal 06
November 2019. Pembayaran paling lambat pada tanggal 9 November 2019
6. Peserta wajib membawa al-Quran terjemahan, AD/ART, dan PDK terbaru
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
7. Peserta wajib menghibahkan 2 buku dengan tema perempuan untuk perpustakaan
KOHATI HMI Cabang Tasikmalaya
8. Menaati dan mengikuti jalannya Latihan Khusus Kohati (LKK) KOHATI HMI Cabang
Tasikmalaya
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
Lampiran VI
RUTE TRANSPORTASI

Tujuan Sekretariat HMI Cabang Tasikmalaya


*. Naik Bus
Turun dari Bus di terminal Tasikmalaya, naik angkutan kota 05 turun di sekretariat HMI
Cabang Tasikmalaya Jl. Sutisna Senjaya No. 41
*. Naik Kereta Api
Berhenti di Statsiun KA Tasikmalaya, naik beca/ojek online turun di sekretariat HMI
Cabang Tasikmalaya Jl. Sutisna snjaya no. 41

Kontak Person
Hakimah Marwah : 081214287585
Khoerunnisa : 082318831654
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KORPS HMI-WATI (KOHATI)
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG TASIKMALAYA
(Female Division of Islamic Association of University Students)
Sekretariat: Jl. Sutisna Senjaya No. 41 Hp 081287685764 Kota Tasikmalaya 46112
Email : kohaticabtasik@gmail.com
CURICULUM VITAE CALON PESERTA
LATIHAN KHUSUS KOHATI (LKK)
KOHATI HMI CABANG TASIKMALAYA
TAHUN 2019
NAMA LENGKAP : ………………………………………………………..
TEMPAT/TANGGAL LAHIR : ……………………/………………………………….
ALAMAT : ………………………………………………………..
………………………………………………………..
ASAL CABANG : ………………………………………………………..
NOMOR KONTAK : HP/Nomor WA :
..…………………………………....
Email :
………………………………………………..
PENGALAMAN PENDIDIKAN :

SD/MI*) : ………………………………………………………..
SMP/MTs*) : ………………………………………………………..
SMA/MA/SMK*) : ………………………………………………………..
PERGURUAN TINGGI (S1)
 Jurusan : ………………………………………………………..
 Fakultas : ………………………………………………………..
 Perguruan Tinggi : ………………………………………………………..
PENGALAMAN ORGANISASI :
ORAGANISASI JABATAN TAHUN

PELATIHAN YANG PERNAH DIIKUTI


NAMA PELATIHAN ORGANISASI PENYELENGGARAN TAHUN

MOTTO HIDUP : ..........................................................................................


…………, ... November 2019
CALON PESERTA
Foto

3x4
………………………..…
(nama lengkap)

*)
Coret yang tidak perlu

Anda mungkin juga menyukai