Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT JIWA ASSESMEN AWAL MEDIS

PROF. HB SAANIN
PADANG
NO.DOKUMEN NO REVISI HALAMAN

441/73/YM-SPO/VII/2019 01 1/1

Jln.Raya Ulu Gadut


Ditetapkan Pimpinan
Tanggal Terbit BLUD RSJ.Prof.HB.Saanin Padang

SPO 15/10/2019

drg. Ernoviana, M.Kes


NIP.19601118 198701 2 001
Suatu tindakan pengkajian awal data pasien, pada saat pasien
PENGERTIAN tersebut pertama kali datang di IGD, poliklinik rawat jalan, rawat inap
dengan suatu masalah kesehatan, yang dilakukan oleh dokter jaga
atau DPJP
1. Mengumpulkan informasi dari keadaan fisik, riwayat kesehatan
2. Menganalisa informasi, data radiologi dan laboratorium
TUJUAN 3. Melakukan asesmen berdasarkan berdasarkan informasi dan
data pasien
4. Membuat rencana penatalaksanaan pasien sesuai dengan
kebutuhan

Surat Keputusaan Direktur Rumah Sakit Jiwa Prof.HB.Saanin Padang


KEBIJAKAN nomor : 800/298.a/HK-KP/VI-2019 tentang Kebijakan Asesmen
Pasien Rumah Sakit Jiwa Prof.HB.Saanin Padang

A. IGD

1. Pada saat pasien datang, dokter jaga melakukan triase


berdasarkan Australian Triase Scale (ATS)
2. Dokter melakukan identifikasi pasien.
3. Pasien digolongkan berdasarkan skala dan jenis triase
PROSEDUR 4. Dokter mengumpulkan informasi terkait riwayat alergi, skrining
nyeri, resiko jatuh, riwayat kesehatan, pemeriksaan fisik,
pemeriksaan laboratorium, radiologi
5. Dokter melakukan asesmen bedasarkan informasi dan data
yang didapat.
6. Jika diperlukan Dokter jaga dapat melakukan konsultasi secara
langsung ataupun melalui telefon yang diverifikasi oleh DPJP.
7. Pasien di tatalaksana berdasarkan prioritas, kebutuhan
keadaan pasien yang berkolaborasi dengan perawat.
8. Asesmen IGD dilengkapi kurang dari dua jam dan tercatat
dengan jelas dan rapi dalam rekam medic.

A. RAWAT JALAN
1. DPJP menyapa pasien dan melakukan identifikasi identitas
pasien.
2. DPJP mengumpulkan informasi terkait riwayat alergi, riwayat
kesehatan, pemeriksaan fisik, pemeriksaan laboratorium,
radiologi dan pemeriksaan penunjang lainnya seperti
pemeriksaan psikometri, EEG, dan lain-lain jika diperlukan.
RUMAH SAKIT JIWA ASSESMEN AWAL MEDIS
PROF. HB SAANIN
PADANG
NO.DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

441/73/YM- 01 2/2
SPO/VII/2019

Jln.Raya Ulu Gadut


3. DPJP melakukan asesmen berdasarkan informasi dan data
yang diperoleh.
PROSEDUR 4. DPJP melakukan rencana penalaksanaan yang berkolaborasi
dengan perawat sesuai dengan kebutuhan pasien.
5. DPJP dapat melakukan konsultasi dengan dengan DPJP
dalam rumah sakit maupun diluar rumah sakit jika diperlukan.
6. Asesmen awal medis rawat jalan dilengkapi kurang dari 2 jam
dan tercatat dengan jelas dan rapi dalam rekam medik.

C. RAWAT INAP
1. DPJP menyapa pasien dan melakukan identifikasi identitas
pasien.
2. DPJP mengumpulkan informasi terkait riwayat alergi, riwayat
kesehatan, pemeriksaan fisik, pemeriksaan laboratorium,
radiologi dan pemeriksaan penunjang lainnya seperti
pemeriksaan psikometri, EEG, dan lain-lain jika diperlukan.
3. DPJP melakukan asesmen berdasarkan informasi dan data
yang diperoleh.
4. DPJP melakukan rencana penalaksanaan yang berkolaborasi
dengan perawat sesuai dengan kebutuhan pasien.
5. DPJP dapat melakukan konsultasi dengan dengan DPJP
dalam rumah sakit maupun diluar rumah sakit jika diperlukan.
6. Asesmen awal medis rawat inap dilengkapi kurang dari 48 jam
dan tercatat dengan jelas dan rapi dalam rekam medik.

UNIT TERKAIT 1. Instalasi IGD


2. Rawat Inap
3. Poliklinik
4. SMF semua departemen
5. Komite Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai