Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN SEWA/KONTRAK RUMAH

Bangkalan, 1 Juli 2019


Kami yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Imam Tauchid


Alamat : Jl. KH. Moch. Kholil, RT 2/RW 1 Kel. Demangan Kec. Bangkalan
Kab. Bangkalan
Pekerjaan : Karyawan BUMD
No. Kontak : 085231792994

Dalam hal ini, bertindak untuk dan atas namanya sendiri, selanjutnya dalam perjanjian ini
disebut sebagai PIHAK PERTAMA.

Nama : Abd. Rahman


Alamat : Jl. Jagalan 01 Desa Ketetang Kec. Kwanyar Kab. Bangkalan
Pekerjaan : Ketua DPD PAN Bangkalan
No. Kontak : 081331144224

Dalam hal ini, bertindak untuk dan atas namanya sendiri, selanjutnya dalam perjanjian ini
disebut sebagai PIHAK KEDUA.

Dalam hal ini, PIHAK PERTAMA menyewakan/mengontrakkan rumah tinggal kepada PIHAK
KEDUA dengan spesifikasi, yaitu sebuah bangunan, dinding batu bata, atap genteng, lantai ubin
keramik, berikut aliran listrik dan air PDAM yang beralamat di Jl. K. H. Moh. Toha no.123
Kelurahan Pangeranan, Kecamatan Bangkalan, Kabupaten Bangkalan.

Sewa tersebut dilangsungkan dan diterima dengan harga Rp. 15.000.000. Dengan Masa Kontrak
Selama 1 tahun. Terhitung mulai tanggal 10 Juni 2019- 10 Juni 2020. Yang mana uang sewa
tersebut telah dibayar lunas selama 1 tahun oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA.

Dengan demikian PIHAK KEDUA Sebagai pengontrak bersedia mematuhi hal-hal di bawah ini :
1. Rumah yang disewakan tidak dijaminkan atau digadaikan untuk pelunasan suatu hutang
oleh PIHAK KEDUA.
2. Rumah yang disewa tidak disewakan lagi kepada orang lain.
3. PIHAK KEDUA wajib memelihara dan memperbaiki kerusakan-kerusakan rumah yang
disewa selama masa kontrak.
4. Rumah yang disewakan tersebut sebagai rumah tinggal, apabila di kemudian hari
dipergunakan untuk hal-hal yang dapat menyalahi atau melanggar hukum, diluar
tanggung jawab PIHAK PERTAMA.
5. Tidak diperbolehkan menambah atau mengurangi bangunan tersebut kecuali ada
kesepakatan atau persetujuan dari PIHAK PERTAMA.
6. Apabila dikehendaki dan disepakati oleh kedua pihak, PIHAK KEDUA dapat
memperpanjang kontrak/sewa dengan harga sewa dan syarat-syarat yang akan ditetapkan
kemudian secara musyawarah dan mufakat sekurang-kurangnya dua bulan sebelum masa
sewa berakhir.
Demikian Surat perjanjian ini dibuat atas persetujuan antara PIHAK PERTAMA dan PIHAK
KEDUA, secara musyawarah dan mufakat serta dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.

Pihak Pertama Pihak Kedua

Materai
6000
Imam Tauchid Abd. Rahman
SURAT PERJANJIAN SEWA/KONTRAK RUMAH

Bangkalan, 1 Juni 2020


Kami yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Imam Tauchid


Alamat : Jl. KH. Moch. Kholil, RT 2/RW 1 Kel. Demangan Kec. Bangkalan
Kab. Bangkalan
Pekerjaan : Karyawan BUMD
No. Kontak : 085231792994

Dalam hal ini, bertindak untuk dan atas namanya sendiri, selanjutnya dalam perjanjian ini
disebut sebagai PIHAK PERTAMA.

Nama : Abd. Rahman


Alamat : Jl. Jagalan 01 Desa Ketetang Kec. Kwanyar Kab. Bangkalan
Pekerjaan : Ketua DPD PAN Bangkalan
No. Kontak : 081331144224

Dalam hal ini, bertindak untuk dan atas namanya sendiri, selanjutnya dalam perjanjian ini
disebut sebagai PIHAK KEDUA.

Dalam hal ini, PIHAK PERTAMA menyewakan/mengontrakkan rumah tinggal kepada PIHAK
KEDUA dengan spesifikasi, yaitu sebuah bangunan, dinding batu bata, atap genteng, lantai ubin
keramik, berikut aliran listrik dan air PDAM yang beralamat di Jl. K. H. Moh. Toha no.123
Kelurahan Pangeranan, Kecamatan Bangkalan, Kabupaten Bangkalan.

Sewa tersebut dilangsungkan dan diterima dengan harga Rp. 15.000.000. Dengan Masa Kontrak
Selama 1 tahun. Terhitung mulai tanggal 10 Juni 2020- 10 Juni 2021. Yang mana uang sewa
tersebut telah dibayar lunas selama 1 tahun oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA.

Dengan demikian PIHAK KEDUA Sebagai pengontrak bersedia mematuhi hal-hal di bawah ini :
1. Rumah yang disewakan tidak dijaminkan atau digadaikan untuk pelunasan suatu hutang
oleh PIHAK KEDUA.
2. Rumah yang disewa tidak disewakan lagi kepada orang lain.
3. PIHAK KEDUA wajib memelihara dan memperbaiki kerusakan-kerusakan rumah yang
disewa selama masa kontrak.
4. Rumah yang disewakan tersebut sebagai rumah tinggal, apabila di kemudian hari
dipergunakan untuk hal-hal yang dapat menyalahi atau melanggar hukum, diluar
tanggung jawab PIHAK PERTAMA.
5. Tidak diperbolehkan menambah atau mengurangi bangunan tersebut kecuali ada
kesepakatan atau persetujuan dari PIHAK PERTAMA.
6. Apabila dikehendaki dan disepakati oleh kedua pihak, PIHAK KEDUA dapat
memperpanjang kontrak/sewa dengan harga sewa dan syarat-syarat yang akan ditetapkan
kemudian secara musyawarah dan mufakat sekurang-kurangnya dua bulan sebelum masa
sewa berakhir.
Demikian Surat perjanjian ini dibuat atas persetujuan antara PIHAK PERTAMA dan PIHAK
KEDUA, secara musyawarah dan mufakat serta dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.

Pihak Pertama Pihak Kedua

Materai
6000
Imam Tauchid Abd. Rahman

Anda mungkin juga menyukai