Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)

Semester Ganjil Kelas 8


Tahun Pelajaran 2019 / 2020

Kerjakan soal berikut ini dengan benar !

1. Rangka memiliki peran penting bagi kehidupan manusia. Jelaskan fungsi rangka bagi
manusia! (4)
2. Hubungan antar tulang akan memungkinkan terjadinya gerakan. Berikan 2 jenis persendian
beserta contohnya !
3. Perhatikan gambar ketiga jenis otot manusia berikut ini!

A B C
Jelaskan nama masing-masing otot tersebut manusia serta sebutkan 1 ciri yang dari otot
tersebut!
4. Gerak tumbuhan berdasarkan rangsangannya dibagi menjadi gerak endonom, gerak
higroskopis, dan gerak esionom. Jelaskan pengertian masing-masing gerak tersebut!
5. Seseorang yang sedang mengendarai motor mampu menempuh jarak 0,6 km dalam waktu
1 menit. Berdasarkan informasi tersebut, berapakah kecepatan motor tersebut?
6. Sebuah benda semula diam, lalu didorong oleh seorang anak sehingga benda tersebut
bergerak dengan kecepatan 15 m/s selama 5 sekon. Hitunglah percepatan yang dialami
benda tersebut!
7. Sebuah mobil mula-mula bergerak dengan kecepatan 72 km/jam. Berapa besar perlambatan
mobil tersebut agar dapat berhenti pada waktu 10 detik?
8.

Sebuah benda ditarik oleh dua buah gaya F1 = 60 N dan F2 = 40 N. Berapakah resultan gaya
yang diterima benda tersebut?
9. Sebutkan 2 contoh peristiwa Hukum Newton I dan III!
10. Sebuah balok bermassa 10 kg diberikan dua buah gaya masing-masing 20 N dan 30 N ke
kanan. Hitunglah berapa percepatan yang diterima balok tersebut!

Anda mungkin juga menyukai