Anda di halaman 1dari 2

BAB V

DISKUSI KASUS

Teori Kasus
Tanda inpartu terdiri dari adanya Pasien datang dengan keluhan mules-mules
bloody show (lendir darah) dan kontraksi mau melahirkan.
uterus yang sejati. Hal ini dialami pasien sejak tanggal 22

Juli 2019 pada pukul 05.00 WIB. Riwayat


keluar lendir darah (+) sejak tanggal 22 Juli
2019 pada pukul 05.00 WIB. Riwayat keluar
air-air banyak dari kemaluan (-). BAK dan
BAB (+) normal.

Partus dibagi menjadi 4 kala. Pada Pada pasien ini, keempat kala berhasil
kala I serviks membuka sampai terjadi dilakukan dengan baik.
pembukaan 10 cm. Kala I dinamakan kala
pembukaan. Kala II disebut pula kala
pengeluaran, oleh karena berkat kekuatan his
dan kekuatan mengedan janin didorong ke
luar sampai lahir. Dalam kala III atau kala uri
plasenta terlepas dari dinding uterus dan
dilahirkan. Kala IV dimulai dari lahirnya
plasenta dan lamanya 2 jam.

Perdarahan pasca persalinan Pada pasien ini dijumpai laserasi pada


merupakan perdarahan yang melebihi 500cc. perineum namun berhasil direparasi dengan
Etiologi perdarahan pascapersalinan sering baik.
disebabkan oleh 4Ts yaitu tonus (atonia
uteri), tissue (retensio/sisa plasenta), trauma
(laserasi jalan lahir), dan thrombin (gangguan
Teori Kasus
pembekuan darah)

Anda mungkin juga menyukai