Anda di halaman 1dari 6

Sknario Simulasi 2019 Kelompok C

Pada suatu hari pada pukul 14.00 WIB cuaca tampak mendung dan gelap cuaca terasa
panas tampak kabut berwarna hitam menyelamuti gunung berapi yang sudah lama tidak meletus.
Tiba-tiba terdengar suara gemuruh dan dentuman begitu kencang hingga menyebabkan
masyarakat disekitar panic dan keluar dari rumah. Selang beberapa saat warga merasakan
guncangan gempa kurang lebih 10 detik, selang 10 detik kembali lagi terjadi guncangan yang lebih
kuat dari sebelumnya. Warga menduga gempa berasal dari gunung berapi yang meletus. Dari
laporan BMKG terdapat adanya gempa berkekuatan 6.5 SR akibat dari gempa vulkanik gunung
merapi. Selang beberapa saat para relawan datang ke desa tersebut untuk mengevakuasi korban
dan mereka meminta bantuan.dengan total korban 10 korban, dengan triase warna merah 3 orang,
hijau 2 orang , kuning 3 orang dan hitam 2 orang.
PEMBAGIAN PERAN SIMULASI GADAR KELOMPOK C 2019

NO. NAMA PERAN


1. Adisty Faradila Tim Triase ( lapangan)
2. Andi Jannatul Ma’wah Tim Triase ( lapangan)
3. Andi Thalia Evakuasi (lapangan)
4. Anisa Laelia Rahmadani Evakuasi (lapangan)
5. Aprilliawati Korban Triase Hijau (bersepeda)
6. Ariska Oktavianti Evakuasi (lapangan)
7. Arum Pragyaningtyas Reporter
8. Asri Setyowati Perawat Lapangan (pre hospital)
9. Devitrya Betta Korban Teriase Hitam (Meninggal)
10. Elva Rahmawati Evakuasi (lapangan)
11. Ismi Chairunnisah T. Mayah Perawat Rumah Sakit (hospital)
12. Jumilah Sukun Watan Korban Triase Kuning (pedagang luka bakar
derajat 2)
13. Khaerani Bachtiar Korban Triase Hitam (anak SMA, meninggal)
14. Khoirul Azizah Perawat lapangan (pre hospital)
15. Lulu Zuliafni Tim Evakuasi
16. Mia Ayu Muziarti Tim Triase (lapangan)
17. Musdalifah N Marida Korban Triase Hijau (anak SMA, luka lecet)
18. Niluh Miftahul Jannah Tim Evakuasi (lapangan)
19. Nita Dwi Novania Triase Hospital / Perawat Hospital
20. Nur Annisa Qodriana Korban Triase Kuning ( anak ibu hamil, krepitasi
dan sesak)
21. Nur Hafni Warga Desa
22. Nur Lailia R. Evakuasi (lapangan)
23. Nur Wiyata Irna Zubair TIM SAR
24. Nurul Jannah Dokter Rumah Sakit
25. Rafikha Ayu Ochtavia PMI
26. Ria Triana Perawat Pre Hospital (perawat lapangan)
27. Sintia Adi Permata Perawat Pre Hospital (perawat lapangan)
28. Sriyanti Madilis Korban Triase Merah ( ibu hamil, fraktur dan luka
di pelipis)
29. Via Agna Maliatul Ula Perawat Hospital (perawat rumah sakit)
30. Wellia Dwi Adriyesi Korban Triase Merah (orang gila)
31. Wiwik Widia Astuti Dokter Pre Hospital ( dokter lapangan)
32. Wulandari Putri Nurmaningsih Perawat Pre Hospital ( perwat lapangan)
33. Yola Reigsita Dewi Perawat Hospital (perawat rumah sakit)
34. Devi Amalia Korban Triase Kuning (olahraga, fraktur tertutup)
35. Rahmaniatul Muna Korban Triase Merah (petani, luka tusuk dan lecet)
36. Sefti Nirmayanti Triase Lapangan
37. Muhammad Rafli Leader
38. Mujiburrahman Evakuasi (lapangan)
39. Maulana Rahman Evakuasi (lapangan)
40. Teja Agustin Evakuasi (lapangan)
41. Sahib Anshori Mujahir Evakuasi (lapangan)

Catatan :
Leader : 1 Orang
Tim Evakuasi : 12 Orang
Triase Lapangan : 4 Orang
Korban : 10 Orang (Triase Merah, Kuning, Hijau, Hitam)
Perawat Lapangan : 6 Orang
Perawat Rumah sakit : 3 Orang
PMI : 1 Orang
Tim SAR : 1 Orang
Dokter (pre hospital, hospital) : 2 orang
Warga Desa : 2 Orang
Narator (rekaman) : Andi Jannatul Ma’wah
Reporter : 1 Orang
ALAT DAN BAHAN YANG PERLU DISIAPKAN

1. Kerdus (perindividu membawa 2 )


2. Sidol (merah dan hitam)
3. Kesumba
4. Kursi
5. Meja
6. Kain putih
7. Pilox hijau
8. Lakban
9. Sepeda
10. Sapu
11. Wajan
12. Gayung
13. Handuk
14. Skop
15. Palstisin (lilin mainan)
16. Kuas
17. Double tip
18. Ranting pohon (kecil dan besar)
19. Pita (merah, hitam, kuning, hijau)
20. Bom asap
21. Celurit (dibuat dari kerdus)
22. Plaster
23. Spalek
24. Mitela
25. Tandu
26. Ambulace
27. Nacl
28. Karung
29. Papan tulis (dari kerdus)
30. Toa
31. Sound sitem
32. Kantong mayat
33. Topi petani
34. Neckaler
35. Stetoscop
36. Motor matic (3 buah)
BAJU YANG DIPERLUKAN SAAT SIMULASI
1. G-nius ( 3 )
2. Tim SAR ( baju orange dan tulis sendiri)
3. PMI
4. Menwa
5. Jas Lab (2)
6. Baju MOPK (Merah untuk perawat lapangan dan Hijau buat perawat rumah sakit)
7. Baju SMA (2)
8. Baju petani
9. Baju daster ( ibu hamil dan warga)
10. Baju biasa (korban)
11. Baju joiging
12. Baju orang gila

Anda mungkin juga menyukai