Anda di halaman 1dari 6

REKAYASA IDE

ELEMEN MESIN
PEMBUATAN RAK SEPATU DAN TONG SAMPAH

DOSEN PENGAMPU :
Dr. YUNIARTO, M.Pd
BINSAR MARULI TUA PAKPAHAN, ST.,M.Eng

NAMA MAHASISWA :

RIFQI IQBAL MUZAKKI

(5183122029)

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF


FAKULTAS TEKNIK-UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2019
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat karunia-Nya lah
makalah ini dapat terselesaikan dengan baik dan rapi.Makalah ini merupakan makalah Rekayasa
Ide tentang merawat lingkungan sekitar dengan membuat rak sepatu dan tong sampah. Makalah
ini juga sangatlah sederhana dari makalah yang lain.
Makalah ini juga masih tergolong makalah yang belum sempurna, karena dari itu kami
selaku pembuat makalah ini, mohon dengan sangat agar para pembaca dapat memberikan kritik
dan saran yang membangun agar kami dapat memperbaiki kesalahn yang terdapat pada makalah
kami. Dan tidak lupa kami sangat berharap agar makalah ini sangat bermanfaat bagi para
pembaca.

Medan,04 November 2019

Penyusun
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

KATA PENGANTAR ............................................................................................. ii

DAFTAR ISI ............................................................................................................. iii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .........................................................................................................

B. Rumusan Masalah ....................................................................................................

C. Tujuan .......................................................................................................................

BAB II PEMBAHASAN
A. Pembuatan Rak Sepatu dan Tong Sampah................................................................

B. Alat dan Bahan...........................................................................................................

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan .............................................................................................................

B. Saran ........................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dengan melihat bagaimana disuatu ruangan yang harus melepas alas kaki (sepatu),
sering terjadi, sepatu yang berserakan dan mata kita sangat tidak enak melihat hal tersebut. Atau
pun di rumah mau pun dimana saja. Hal yang sama banyak kita jumpai.
Begitu juga untuk mengatasi sampah sampah yang selalu kita buang dimana saja. Jadi
karena itu ada ide untuk membuat tempat sampah.

B. Rumusan Masalah
Dalam penulisan makalah ini dirumuskan hal – hal sebagai berikut:
 Membuat suatu rak sepatu untuk diluar ruangan yang melepas alas kaki.
 Membuat suatu tempat sampah

C. Tujuan
Tujuan dari pembuatan rak sepatu tersebut adalah, agar sepatu atau alas kaki lainnya
dapat ditatarapi dirak tersebut agar tidak terjadi hal yang membuat mata saki tmelihatnya, karena
alas alas kaki tersebut sangat berantakan.
Dan tujuan juga untuk membuat tempat sampah, supaya kita bias membuang sampah
pada tempatnya.
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pembuatan Rak Sepatu Dan Tong Sampah
Rak sepatu adalah suatu wadah di mana kita bias meletakan sepatu kita dengan
baik. Agar jangan terjadi hal yang dapat merusak pemandangan. Karena banyaknya
sepatu yang asal – asalan diletak dimana saja.

Ada pun pilihan kedua, yaitu membuat rak atau kaki tempat sampah organic dan
non organic. Pembuatan ini untuk kita pada umumnya bias membuang sampah pada
tempatnya. Karena saya lihat dan saya sendiri bahwa sering membuang sampah
sembarangan, karena tidak melihat tong sampah disekitar kita. Jadi sampah sampah
tersebut menjadi ada dimana mana.

B. NAMA NAMA ALAT DAN BAHAN :


 Besi stainless ataubesilainnya.
 Peralatanatauperlengkapan las
o Peralatan ini digunakan untuk menyambungkan besi besi yang akan dibuat
menjadi rak sepatu.
 Cat minyak
o Cat tersebut utnuk mewarnai besi yang sudah di las tersebut, agar lebih indah
lagi.
 Meteran
o Untuk mengukur panjang bahan bahan tersebut
 Ember tempat tong sampah
o Untuk tempat menampung sampah sampah.
BAB III
PENUTUP
Kesimpulan

Jadi dari program atau bahan diatas, dimana kita bias menggunakan benda tersebut,
sebagai tempat sepatu atau pun alas kaki lainnya, dan tempat membuang sampah, agar kita lebih
bias menaga kebersihan dilingkungan kita khusunya.

Saran

Dalam pembuatan rak sepatu atau alas kaki dan pembuatan tong sampah, kita bias
membuka usaha kecil kecilan untuk membantu uang pemasukan, dan bias mencintai lingungan
kita khusunya.
Jadi, marilah kita sebagai mahasiswa atau pun masyarakat supaya kita bias saling
membantu untuk menjaga kenyaman dan lingkungan kita semakin sehat .

Anda mungkin juga menyukai