Anda di halaman 1dari 1

1.

Sarapan pagi dan kecukupan air sangat menunjang dalam pemenuhan kebutuhan energi
pada tubuh kita.
2. Perlu memperhatikan kuantitas dan kualitas zat gizi yang terkandung dalam menu sarapan
3. Melewatkan sarapan menyebabkan tubuh kekurangan glukosa dan menjadi lemah karena
tidak berenergi sehingga anak menjadi kurang dapat memfokuskan pikiran saat mengerjakan
tugas di sekolah
4. Hasil wawancara awal dari 10 siswa di SDN Semolowaru I-261 Surabaya, 3 siswa melakukan
sarapan dan 7 tidak sarapan. 3 siswa yang sarapan nilai rapornya memenuhi rata–rata.
5. Faktor ekonomi keluarga dapat mempengaruhi kurangnya tingkat konsumsi makan pagi
6. Dehidrasi dapat mempengaruhi daya konsentrasi yang menurun
7. Diharapkan orang tua terlibat dalam membiasakan anak sarapan sebelum berangkat ke
sekolah dan membawakan air putih untuk menunjang kecukpan cairan dalam tubuhnya

Anda mungkin juga menyukai