Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS DATA

No Dokumen :
SOP/ADMEN/32

No Revisi :01
SOP
Tanggal terbit :13/07/2018

Halaman:1/3

PUSKESMAS dr. Ma’murotusSa’diyah,M.Kes


MOJOAGUNG NIP 197112142005012006
1. Pengertian Analisi Data adalah prosedur analisis data untuk diproses menjadi informasi

2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk menganalisis Data

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Mojoagung Nomor: 188.4/21/415.17.19/2018


tentang Data dan Informai apa saja yang harus ada di Puskesmas

4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas

5.Prosedur/ 1. Tentukan topik yang akan dilakukan analisa


Langkah-langkah 2. Lakukan perumusan masalah dan tentukan prioritas masalah
3. Lakukan pengumpulan data melaui instrumen pengumpulan data
4. Periksa keakuratan, kejelasan dan kelengkapan pengisian instrumen
pengumpulan data yang diperoleh baik dari masyarakat ataupun dari
pelaksana kegiatan
5. Lakukan proses identifkasi dan klarifikasi dari setiap instrumen
pengumpulan data
6. Catat atau lakukan entri data ke dalam tabel induk penelitian
7. Uji validitas dan reliabilitas instrumen pengumpulan data
8. Deskripsikan data tabel dalam bentuk diagram, serta berbagai
ukuran tedensi sentral maupun ukuran dispersi
9. Tarik kesimpulan atas data yang telah dideskripsikan
10. Lakukan pengujian terhadap proposisi-proposisi yang dibuat apakah
tersebut ditolak atau diterima, serta bermakna atu tidak

6.Bagan Alir

7. Unit terkait 1. PJ UKM Pengembangan

2. PJ UKM Esensial
3. PJ UKP

4. PJ Jejaring

8. Rekaman Tanggal mulai


Historis No Yang diubah Isi Perubahan
Perubahan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai