Anda di halaman 1dari 16

PRAKTIK KLINIK KEPERAWATAN IV

SATUAN ACARA PENYULUHAN


“Pencegahan Kenaikan Gula Darah pada Pasien Diabetes Mellitus”
di IGD RSUD DR.SOETOMO
SURABAYA

Oleh Kelompok 12 & 17 :

Putri Hisanah 131511133015


Nafidatun Naafi’a 131611133015
Siti Nur C 131611133054
Mitha Permata Dini 131611133057
Ema Yuliani 131611133077
Rahmatul Habibah 131611133079
Fajrinandetya P 131611133082
Laila Mufida 131611133095
Maratus Sholihah 131611133096
Emmalia Adhifitama 131611133113
Konita Shafira 131611133073
Ni’matus S 131611133009
Nafiul Ikromah 131611133149
Fatatin Nazhifah 131611133089

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN NERS


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS AIRLANGGA
2019
SATUAN ACARA PENYULUHAN

Judul : Pencegahan Kenaikan Gula Darah pada Pasien Diabetes Mellitus


Sasaran : Keluarga pasien
Hari / Tanggal : Jumat 13 Oktober 2019
Tempat : Instalasi Gawat Darurat RSUD DR.Soetomo
Pelaksana : Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga
Waktu : 30 menit

I. Tujuan Umum
Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan ini diharapkan keluarga memahami
tentang bagaimana cara mencegah kenaikan gula darah pada pasien diabetes
mellitus.
II. Tujuan Khusus
Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan diharapkan peserta penyuluhan dapat
menjelaskan kembali :
- Pengertian diabetes mellitus
- Penyebab diabetes mellitus
- Gejala dan tanda-tanda diabetes mellitus
- Pola makan yang baik untuk pasien diabetes mellitus
III. Materi
Terlampir
IV. Metode
Ceramah dan tanya jawab
V. Media
leaflet
VI. Pengorganisasian
Pembimbing akademik : Harmayetty S.Kp., M.Kes.
Sekretaris : Ema Yuliani
Mitha Permata Dini
Moderator : Ni’matush S
Penyaji materi : Emmalia Ahifitama
Fasilitator : Konita Shafira
Fajrinandetya Paramita
Nafidatun Naafi’a
Rahmatul Habibah
Observer : Laila Mufida
Maratus S
Nafiul Ikromah
Notulen : Putri Hisanah
Fatatin Nazhifah
Siti Nur Cahyaningsih
VII. Deskripsi Pengorganisasian

A. Moderator
Tugas :
1) Membuka kegiatan dengan mengucapkan salam.
2) Memperkenalkan diri
3) Memperkenalkan penyaji materi, fasilitator, memberi salam pembuka
4) Memaparkan kontrak waktu
5) Menyampaikan judul materi
6) Menjelaskan tujuan dari penyuluhan
7) Menjelaskan mekanisme jalannya acara
8) Mengatur jalannya penyuluhan
B. Penyaji Materi
Tugas :
1) Menggali pengetahuan dan pengalaman tentang diabetes meliitus dan cara
pencegahannya
2) Menyajikan materi penyuluhan
3) Menjawab pertanyaan dari peserta
C. Observer
1) Mengamati jalannya acara penyuluhan
2) Menilai kesesuaian waktu antara susunan acara dengan acara penyuluhan
3) Mengevaluasi jalannya acara penyuluhan
D. Fasilitator
Tugas : Menstimulasi peserta yang kurang aktif dalam kegiatan penyuluhan
E. Notulen
Tugas : Mencatat jalannya diskusi dan mencatat petugas lain apakah sudah
melakukan tugasnya dengan baik
VIII. Denah Penyuluhan

1)

4) = Moderator
= Penyaji

= Fasilitator

= Observer

= Notulen

IX. Pelaksanaan
Tahan dan
No Kegiatan Pendidikan Kegiatan Peserta
Waktu
1 Pendahuluan Pembukaan:
5 menit 1. Mengucapkan salam dan 1. Menjawab salam
memperkenalkan diri
2. Menyampaikan tujuan dan 2. Mendengarkan kontrak
maksud dari penyuluhan
3. Menjelaskan kontrak waktu 3. Mendengarkan tujuan
dan mekanisme kegiatan dari penuluhan
4. Menyebutkan materi 4. Mendengarkan materi
penyuluhan yang akan penyuluhan yang
diberikan diberikan
2 Kegiatan inti Pelaksanaan
15 menit 1. Menggali pengetahuan dan 1. Mendengarkan dan
pengalaman peserta memperhatikan
mengenai diabetes melllitus
2. Menjelaskan materi
a. Pengertian diabetes 2. Memperhatikan materi
mellitus penyuluha yang
b. Penyebab diabetes disampaikan
mellitus
c. Gejala dan tanda-tanda
diabetes mellitus
d. Pola makan yang baik
untuk pasien diabetes
mellitus
3 Penutup Evaluasi:
7 menit 1. Menanyakan kembali 1. Para peserta
materi yang telah penyuluhan menjawab
disampaikan pertanyaan yang
2. Penyuluh menyimpulkan diajukan oleh penyaji
materi yang sudah 2. Para peserta
disampaikan penyuluhan
3. Tim penyuluh membagikan mendengarkan
leaflet kepada peserta kesimpulan materi
penyuluhan yang disampaikan
4. Memberikan kesempatan 3. Menerima leaflet yang
peserta penyuluhan untuk dibagikan tim penyuluh
mengajukan pertanyaan
mengenai materi yang
belum dipahami
5. Menjawab pertanyaan yang
diajukan peserta
penyuluhan

4 Penutup Mengucapkan terima kasih dan Menjawab salam


3 menit mengucapkan salam
X. Kriteria Evaluasi
1) Evaluasi Struktur
(1) Kontrak waktu dan tempat diberikan 1 hari sebelum acara dilakukan
(2) Pembuatan SAP dan leaflet dilakukan 2 hari sebelumnya
(3) Peserta di tempat yang telah ditentukan
(4) Pengorganisasian penyelenggaraan penyuluhan dilakukan sebelum dan
saat penyuluhan dilaksanakan
2) Evaluasi Proses
(1) Peserta tampak antusias terhadap materi penyuluhan
(2) Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan
(3) Peserta mengajukan pertanyaan dan penyaji menjawab pertanyaan dengan
tepat
(4) Kegiatan berjalan sesuai rencana awal
(5) Penyelenggara bertanggungjawab terhadap tugas masing-masing
3) Evaluasi Hasil
(1) Peserta penyuluhan mengetahui materi penyuluhan
(2) Jumlah peserta yang hadir dalam penyuluhan minimal 10 orang.
(3) Penyelenggara dapat menjawab pertanyaan dari peserta
MATERI PENYULUHAN

A. Definisi Diabetes Mellitus


Diabetes Mellitus adalah penyakit gangguan metabolisme gula darah karena
kekurangan hormon insulin, sehingga tubuh tidak bisa mengolah gula dari makanan
dengan maksimal. Gula akan menumpuk di darah dan kencing, sehingga disebut
kencing manis (Diabetes Mellitus). Gula darah normal
1) Diabetes Mellitus Tipe 1
Pada diabetes tipe 1 ini, tubuh benar-benar berhenti memproduksi insulin karena
perusakan sel pancreas yang memproduksi insulin oleh sistem kekebalan tubuh.
Organ pankreasnya tidak memproduksi insulin lagi sehingga mereka harus
menerima supply insulin dari luar tubuh secara rutin. Disebut juga diabetes
juvenile karena biasanya didiagnosis pada orang dewasa muda atau anak-anak.
2) Diabetes Mellitus Tipe 2
Pada diabetes tipe 2, pankreas tidak menghasilkan insulin dengan jumlah yang
memadai, atau tubuh tidak mampu menggunakan insulin yang tersedia dengan
benar. Biasanya terjadi pada orang dewasa, dan lebih sering terjadi pada orang
yang berat badannnya berlebih.

B. Faktor Risiko Penyakit DM


1) Kegemukan (berat badan lebih/IMT>23kg/m2) dan lingkat perut (pria >90cm dan
perempuan >80 cm)
2) Kurang aktivitas fisik
3) Dyslipidemia (kolesterol HDL<35 mg/dl, trigliserida >250 mg/dl)
4) Riwayat penyakit jantung
5) Hipertensi/ tekanan darah tinggi (>140/90 mmHg)
6) Diet tidak seimbang (tinggi gula, garam, lemak dan rendah serat)

C. Tanda dan Gejala Diabetes Mellitus


1) Sering lencing (Poli uria)
2) Sering lapar (Poli fagia)
3) Sering kesemutan (Poili Fagia)
4) Gatal di daerah kemaluan / keputihan
5) Luka sulit/lama sembuhnya
6) Bisul yang hilang timbul
7) Penglihatan kabur
8) Berat badan menurun
9) Cepat lelah
10) Mudah mengantul

D. Terapi Diabetes Mellitus


1) Diet dengan tepat (jenis, jumlah dan jadwal)
2) Minum obat secara teratur
3) Olahraga (terutama ½ jam setelah makan)
4) Hindari stress

E. Diet yang Tepat untuk Diabetes Mellitus


Tujuan diet:
 Memberikan makanan sesuai kebutuhan
 Mempertahankan kadar gula darah sampai normal/ mendekati normal
 Mempertahankan berat badan menjadi normal
 Mencegah terjadinya kadar gula darah terlalu rendah yang dapat menyebabkan
pingsan
 Mengurangi/ mencegah komplikasi

Syarat diet:
 Kebutuhan energi ditentukan dengan memperhitungkan kebutuhan untuk
metabolisme basal sebesar 25-30 kkal/kg BB normal, ditambah kebutuhan untuk
aktivitas fisik dan keadaan khusus, misalnya kehamilan atau lakatasi dan adanya
komplikasi.
 Kebutuhan protein 10-15% dari kebutuhan energi total.
 Kebutuhan lemak 20-25% dari kebutuhan energi total ( <10% dari lemak jenuh,
10% dari lemak tidak jenuh ganda, sisanya dari lemak tidak jenuh tunggal).
 Kolesterol makanan dibatasi maksimal 300 mg/hari.
 Kebutuhan Karbohidrat 60 -70% dari kebutuhan energi total.
 Penggunaan gula murni tidak diperbolehkan, bila kadar gula darah sudah
terkendali diperbolehkan mengkonsumsi gula murni sampai 5 % dari kebutuhan
energi total.
 Serat dianjurkan 25 gr / hari.

BAHAN DIANJURKAN DIBATASI DIHINDARI


MAKANAN
SUMBER Semua sumber
KARBOHIDRAT karbohidrat
dibatasi: nasi, bubur,
roti,
mie, kentang,
singkong, ubi,
sagu, gandum, pasta,
jagung,
talas, havermout,
sereal,
ketan, makaroni
SUMBER Ayam tanpa kulit, hewani tinggi lemak Keju, abon, dendeng,
PROTEIN HEWANI ikan, telur jenuh susu
rendah kolesterol (kornet, sosis, sarden, full cream,
atau putih otak,
telur, daging tidak jeroan, kuning telur)
berlemak

SUMBER tempe, tahu, kacang


PROTEIN NABATI hijau,
kacang merah,
kacang tanah,
kacang
kedelai
SAYURAN Sayur tinggi serat: b ay a m , b u n c i s ,
kangkung, daun
daun kacang, oyong, melinjo, labu siam,
ketimun, daun
tomat, labu air, singkong, daun
kembang kol, ketela,
lobak, sawi, selada, jagung muda, kapri,
seledri, kacang
terong panjang, pare, wortel,
daun
katuk
BUAH-BUAHAN jeruk, apel, pepaya, nanas, anggur, Buah-buahan yang
jambu air, mangga, manis
salak, belimbing sirsak, pisang, dan diawetkan:
(sesuai alpukat, sawo, durian,
kebutuhan) semangka, nangka nangka, alpukat,
masak kurma,
manisan buah.
MINUMAN Minumanyang
mengandung alkohol,
susu kental manis,
soft
drink, es krim,
yoghurt,
susu
LAIN-LAIN makanan yang Gula pasir, gula
digoreng dan merah,
yang menggunakan gula batu, madu
santan Makanan/ minuman
kental, kecap, saus yang
tiram manis: cake, kue-kue
manis, dodol, tarcis,
sirup,
s e l a i m a n i s , co
k l at ,
permen, tape,
mayonaise,

F. Takaran yang Tepat untuk Diabetes Mellitus

Bahan Makanan Jenis Berat Takaran

Nasi 100 gram ¾ gelas

Mie 50 gram 1 gelas

Sumber Karbohidrat Kentang 200 gram 2 biji sedang

Bubur beras 400 gram 1 gelas

Nasi jagung 100 gram ¾ gelas

Ayam tanpa kulit 40 gram 1 potong sedang

Ikan 20 gram 1 potong sedang


Sumber Protein
Hewani Telur ayam 55 gram 1 butir sedang

Daging 35 gram 1 potong sedang

Tahu 110 gram 2 biji besar


Sumber protein
Nabati Kacang hijau 20 gram 2 sdm
Kacang merah 20 gram 2 sdm

Kacang tanah 15 gram 2 sdm

Apel 75 gram ½ buah sedang

Pepaya 100 gram 1 potong sedang

Buah-Buahan Jambu air 100 gram 1 potong sedang

Salak 75 gram 1 buah besar

Belimbing 125 gram 1 buah besar

Tanpa lemak

Susu skim 20 gram 4 sdm

Susu skim cair 120 gram 2/3 gelas


Susu
Rendah lemak

Susu kambing 165 gram ¾ gelas

susu kental manis 100 gram ½ gelas


LEMBAR OBSERVASI

Kriteria Struktur Kriteria Proses Kriteria Hasil


1. Kontrak waktu dan Pembukaan: 1. Peserta antusias
tempat diberikan 1 1. Mengucapkan salam terhadap materi
hari sebelum dan memperkenalkan penyuluhan
penyuluhan diri 2. Peserta
dilaksanakan 2. Menyampaikan mendengarkan dan
2. Pembuatan susunan tujuan dan maksud memperhatikan
rangkaian acara dari penyuluhan penyuluhan dengan
penyuluhan dan 3. Menjelaskan kontrak seksama
leaflet waktu dan 3. Peserta yang datang
3. Peserta di tempat mekanisme kegiatan minimal 10 orang
yang telah ditentukan 4. Menyebutkan materi 4. Acara dimulai tepat
dan disediakan penyuluhan yang waktu
4. Pengorganisasian akan diberikan 5. Peserta mengikuti
penyelenggaraan acara sesuai dengan
penyuluhan Pelaksanaan: aturan yang telah
dilakukan sebelum Menggali pengetahuan dan diatur dan disepakati
dan saat penyuluhan pengalaman peserta mengenai 6. Peserta mampu
dilaksanakan cara mencegah kenaikan gula memahami materi
darah pada pasien diabetes dan menjawab
mellitus. pertanyaan dengan
Menjelaskan materi benar
1. Pengertian diabetes
mellitus
2. Penyebab diabetes
mellitus
3. Gejala dan tanda-
tanda diabetes
mellitus
4. Pola makan yang
baik untuk pasien
deiabetes mellitus
5. Evaluasi
1. Menanyakan
kembali materi yang
telah disampaikan
2. Penyuluh
menyimpulkan
materi yang sudah
disampaikan
3. Tim penyuluh
membagikan leaflet
kepada peserta
penyuluhan
4. Memberikan
kesempatan peserta
penyuluhan untuk
mengajukan
pertanyaan
mengenai materi
yang belum
dipahami
5. Menjawab
pertanyaan yang
diajukan peserta
penyuluhan
DAFTAR HADIR

NO NAMA ALAMAT TTD


1 1
2 2
3 3
4 4
5 5
6 6
7 7
8 8
9 9
10 10
11 11
12 12
13 13
14 14
15 15
16 16
17 17
18 18
19 19
20 20
21 21
22 22
23 23
24 24
25 25
26 26
27 27
DAFTAR PERTANYAAN

NO NAMA PERTANYAAN JAWABAN


DAFTAR PUSTAKA
Direktorat Bina Gizi Subdit Bina Gizi Klinik. 2011. Diet Diabetes Militus. Jakarta:
Kemenkes RI

Anda mungkin juga menyukai