Anda di halaman 1dari 3

Stadium 60 -89 mL/menit/1,73 m2.

II
APA ITU GAGAL GINJAL 30-59 mL/menit/1,73m2
Stadium
KRONIS? III
Stadium 15-29mL/menit/1,73m2
Gagal ginjal kronis adalah kegagalan
fungsi ginjal untuk mempertahankan IV
“NUTRISI PASIEN GAGAL keseimbangan cairan dan elektrolit Stadium < 15 mL/menit/1,73m2 atau
akibat kerusakan struktur ginjal yang V gagal ginjal terminal.
GINJAL KRONIS”
berlangsung secara perlahan-lahan
dalam waktu yang lama dan bersifat
irreversibel (tidak bisa diperbaiki TUJUAN DILAKUKAN DIET
kembali) sehingga ginjal tidak mampu
mencukupi kebutuhan tubuh GAGAL GINJAL

· Mencapai dan
mempertahankan status gizi
optimal dengan
memperhitungkan sisa fungsi
ginjal agar tidak
memberatkan kerja ginjal
· Mencegah dan menurunkan
Program Pendidikan Profesi Ners STADIUM GAGAL GINJAL kadar ureum yang tinggi
Fakultas Keperawatan Universitas
Airlangga Stadi Kelainan Ginjal · Mengatur keseimbagan
Bekerjasama dengan: cairan dan elektrolit
um dengan LFG
Tim PKRS Instalasi Rawat Darurat
Stadium > 90 ml / menit / 1,73 m2 · Mencegah atau mengurangi
RSUD Dr. Soetomo Surabaya
I kejadian gagal ginjal dengan
memperlambat penurunan 8. Garam dapur/Natrium dibatasi apabila
pasien mengalami edema/bengkak
- Minyak jagung, minyak kacang tanah,
laju filtrasi glomerulus minyak kelapa , minyak kedelai, dan
karena penumpukan cairan serta
(penyaringan) hipertensi. margarin rendah garam
·
TATA LAKSANA
DIET
Dianjurkan: Tidak diperbolehkan
- Sumber Karbohidrat sederhana: gula, :- Sumber Karbohidrat
selai, sirup, permen, madu untuk Kompleks : nasi, jagung,
kentang, macaroni atau
menambah energi (suplemen) Agar-
1. Bentuk makanan disesuaikan dengan pasta, havermout, ubi/talas
agar, jelly
kondisi pasien. - Daging kambing, ayam,
ikan, hati, keju , udang, telur
2. Energi 35 kkal/kg BB Ideal (BBI).
- Tahu, tempe, oncom, kacang
3. Protein 0,6-0,75 g/kg BBI, 50% protein tanah, kacang merah, kacang
hewani dan 50 % protein nabati. - Semua sayuran kecuali untuk pasien tolo, kacang hijau, kacang
4. Lemak 25-30 % dari energi total, dengan hyperkalemia kedelai
diutamakan lemak tidak jenuh. - Semua buah kecuali untuk pasien - Sayuran tinggi Kalium
dengan hiperkalemia seperti peterseli, buncis,
5. Karbohidrat 60-65 % dari energi total.
bayam, daun pepaya muda,
6. Kebutuhan cairan sesuai dengan jumlah dll apabila pasien mengalami
urine 24 jam + 500 ml (cairan yang Hiperkalemia
keluar melalui keringat dan
- Buah-buahan tinggi Kalium
pernapasan). seperti apel, alpukat, jeruk,
7. Kalium dibatasi jika terjadi pisang, pepaya, dll apabila
Hiperkalemia. pasien mengalami
Hiperkalemia
-Santan kental, mentega, dan
lemak hewan

Anda mungkin juga menyukai