Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN OBAT DAN / ATAU CAIRAN

INTRAMUSCULAR
No Dokumen :

DAFTAR No Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :

Halaman :1-3
UPTD
PUSKESMAS MARLINA ALINI, S. ST
USUKU KEC. NIP. 19760103 20000 2 004
TOMIA TIMUR

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1. Apakah Petugas melakukan verifikasi data
sebelumnya bila ada?
2. Apakah Petugas mencuci tangan?
3. Apakah Petugas menyiapkan obat dengan benar?
4. Apakah Petugas menempatkan alat di dekat klien
dengan benar?
5. Apakah Petugas memberikan salam sebagai
pendekatan terapeutik dan menjelaskan
tujuan dan prosedur tindakan pada
keluarga/klien, serta menanyakan kesiapan
klien sebelum kegiatan dilakukan?
6. Apakah Petugas mengatur posisi klien, sesuai
tempat penyuntikan?
7. Apakah Petugas membebaskan daerah yang akan
di injeksi?
8. Apakah Petugas memakai sarung tangan?

1
9. Apakah Petugas menentukan tempat penyuntikan
dengan benar (palpasi area injeksi terhadap
adanya edema, massa, nyeri tekan) dan
menghindari area jaringan parut, memar,
abrasi atau infeksi?
10. Apakah Petugas membersihkan kulit dengan kapas
alkohol (melingkar dari arah dalam ke luar
diameter ± 5cm)?
11. Apakah Petugas menggunakan ibu jari dan telunjuk
untuk meregangkan kulit?
12. Apakah Petugas memasukkan spuit dengan sudut
900, jarum masuk 2/3?
13. Apakah Petugas melakukan aspirasi dan pastikan
darah tidak masuk spuit?
14. Apakah Petugas memasukkan obat secara perlahan
(kecepatan 0,1 cc/detik)?
15. Apakah Petugas mencabut jarum dari tempat
penusukan sambil menekan daerah tusukan
dengan kapas desinfektan?
16. Apakah Petagus membuang spuit ke dalam
bengkok?
17. Apakah Petugas melakukan evaluasi tindakan?
18. Apakah Petugas mencuci tangan?
19. Apakah Petugas mencatat kegiatan dalam rekam
medis pasien?

2
CR : …………………………%.
Usuku,……………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai