Anda di halaman 1dari 6

UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)

TAHUN PELAJARAN 2017/2018

SMA

TIK PROGRAM IPA DAN IPS KURIKULUM 2006

(PAKET UTAMA)

PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO

DINAS PENDIDIKAN KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

2018
PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO
DINAS PENDIDIKAN KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

MATA PELAJARAN
Mata Pelajaran : TIK Program IPA Dan IPS Kurikulum 2006
Jenjang : SMA
Permintaan/Program : IPA/IPS

WAKTU PELAKSANAAN
Nama Peserta : Hari dan Tanggal :
Nomor Peserta : Pukul :

PETUNJUK UMUM
1. Periksalah Naskah Soal yang anda terima sebelum mengerjakan soal yang meliputi :
a. Kelengkapan jumlah halaman atau urutannya.
b. Kelengkapan dan urutan nomor soal.
c. Kesesuaian nama mata uji dan program studi/peminatan yang tertera pada Naskah
Soal dengan Lembar Jawaban Ujian Sekolah (LJUSBN).
2. Laporkan kepada pengawas ruang ujian apabila terdapat lembar soal, nomor soal yang
tidak lengkap atau tidak urut, serta LJUSBN yang rusak atau robek untuk mendapat
gantinya.
3. Tulislah nama dan nomor peserta ujian anda pada kolom yang disediakan pada
halaman pertama butir soal.
4. Isilah pada LJUSBN Anda dengan :
a. Nama Peserta pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan dibawahnya
sesuai dengan huruf di atasnya.
b. Nomor Peserta dan tanggal lahir pada kolom yang disediakan, lalu hitamkan
bulatan dibawahnya sesuai dengan huruf/angka di atasnya.
c. Nama Sekolah, Tanggal Ujian, dan bubuhkan Tanda Tangan Anda pada kotak yang
disediakan.
5. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan naskah soal tersebut.
6. Jumlah soal sebanyak 45 butir, terdiri atas 40 butir soal pilihan ganda dan 5 butir soal
uraian setiap butir soal pilihan ganda terdapat 5 (Lima) pilihan jawaban.
7. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, Hp, tabel matematika atau alat bantu hitung
lainnya.
8. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ruang ujian.
9. Lembar soal dan halaman kosong boleh dicoret-coret, sedangkan LJUSBN tidak boleh
dicoret-coret.

SELAMAT MENGERJAKAN
 Perhatikan gambar berikut.

Gambar tersebut merupakan kalkulator Paskal yang bekerja …


Jawab : Secara manual

 Berikut ini pernyataan – pernyataan mengenai Personal Computer (PC) yang


merupakan tonggak perkembangan komputer dengan cepat.
(1) Komputer berukuran kecil
(2) Dapat dikloning
(3) Kompatibel
(4) Awalnya merupakan produk IBM
Pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor…
Jawab : (1), (2), (3), dan (4)

 Tokoh berikut yang dikenal sebagai bapak komputer adalah…


Jawab : Charles Babbage

 Bahasa yang digunakan oleh komputer ENIAC adalah bahasa…


Jawab : Pemograman

 Perhatikan beberapa perangkat berikut.


(1) CPU
(2) Monitor
(3) Keyboard dan mouse
(4) Handy cam
Seperangkat PC minimal terdiri atas perangkat yang ditunjukkan oleh nomor…
Jawab : (1), (2), dan (3)

 Komponen penting dalam komputer terdiri atas hardware, software, dan brainware.
Brainware adalah…
Jawab : Pelengkap komputer

 Berikut ini yang tidak berkaitan dengan fungsi mouse adalah…


Jawab : Mencetak

 Perhatikan gambar berikut.


Cara untuk menampilkan aplikasi – aplikasi tersebut adalah…
Jawab : Win + Apps

 Perhatikan tampilan menu settings berikut.

Menu yang digunakan untuk mematikan komputer adalah…


Jawab : Power

 Saat komputer hang (mengalami gangguan), komputer di-restart menggunakan


tombol restart. Proses tersebut dikenal sebagai …
Jawab : Booting

 Pada OpenOffice.org Writer terdapat fasilitas untuk membuat surat yang ditujukan
untuk banyak orang. Fasilitas ini disebut....
Jawab : Mailing List

 Tombol pada keyboard yang dapat digunakan untuk memunculkan Bibliography


adalah....
Jawab : F2

 Dalam pembuatan surat masal, terdapat dua komponen utama yaitu....


Jawab : word processor dan spreadsheet

 Dokumen master berisi dokumen yang ....


Jawab : Berubah-ubah setiap lembarnya

 Untuk membuat dokumen mail merge, Anda dapat menggunakan Mail Merge
Wizard yang terdapat pada menu....
Jawab : Edit

 Untuk membuat Field Address List baru, kita dapat menggunakan tombol....
Jawab : Add

 Perintah untuk menambahkan tabel database dari dokumen yang lain dengan
wizard adalah....
Jawab : Edit → Wizard → Address Data Source

 Kumpulan dari beberapa field dalam table disebut....


Jawab : Cell

 Ketika mencetak dokumen mail merge, untuk mencetak seluruh dokumen yang ada
kita harus memilih opsi ....
Jawab : All

 Pada saat mengawali perintah Mail Merge Wizard, yang muncul pertama kali
adalah....
Jawab : Select Document Type

 Komputer pusat data melayani computer anggota jaringan. Komputer anggota itu
disebut . . . .
Jawab : Cline

 Robert Taylor dan Larry Robert melakukan proyek penelitian . . . yang menjadi cikal
bakal internet.
Jawab : ARPANET

 Untuk menyeragamkan alamat pada jaringan komputer, pada tahun 1984


diperkenalkan . . . .
Jawab : Domain name system

 Hotspot area menerangkan bahwa tempat tersebut dapat digunakan untuk


mengakses internet dengan menggunakan . . . .
Jawab : LAN

 Second level domain berupa ”sch.id” menunjukkan bahwa pemilik alamat situs
itu . . . .
Jawab : sekolah di Indonesia

 Modem berkecepatan transfer data 1 MBps berarti modem tersebut mampu


mentransfer data sebanyak . . . .
Jawab : 1 megabit per detik

 yasmin-sabrina@yahoo.co.id
Bagian yang menunjukkan nama pemilike-mail ini adalah . . . .
Jawab : yasmin-sabrina
Perhatikan alat-alat berikut!
1) komputer 4) modem
2) kartu jaringan 5) repeater
3) Wajan bolic e-goen
Peralatan pokok untuk akses internet adalah . . . .
Jawab : 2), 4), dan 5)

 Perusahaan yang menyediakan internet untuk diakses oleh masyarakat disebut . . . .


Jawab : Internet Service Provider

 Perhatikan tombol – tombol berikut!


I) Tombol Cancel
II) Tombol Dial
III) Tombol Properties
IV) Tombol Help
Akses internet menggunakan modem USB dapat dimulai dengan mengeklik tombol
nomor . . . .
Jawab : II

 Program Excel merupakan salah satu dari program yang digunakan untuk ...
Jawab : Pengolah angka

 Berapa jumlah menu dalam menu bar pada program microsoft Excel?
Jawab : 8 menu
 Di bawah ini merupakan menu dari program microsoft excel, kecuali ....
Jawab : Data

 Yang merupakan submenu dari menu file pada program excel adalah ....kecuali
Jawab : Open

 Tool berfungsi untuk . . . . .


Jawab : Menayangkan slide

 Untuk menampilkan layar sehingga lembar kerja ditampilkan dalam bentuk outline,
tool yang diaktifkan adalah . . . .

Jawab : D

 Kategori berikut yang di gunakan untuk membuat siklus air adalah . . . .

Jawab : D

 Custom animation digunakan untuk . . . .


Jawab : Memberi animasi pada teks

 Perhatikan tampilan submenu berikut

Pilihan tersebut merupakan bagian dari . . . .


Jawab : Slide transition

 Tool digunakan untuk . . . . .


Jawab : Menyisipkan media flash

Anda mungkin juga menyukai