Anda di halaman 1dari 3

TUGAS SURVEY GPS

LANGKAH – LANGKAH MEMBUAT GPS LOCALIZATION

Dosen Pengampu :
M. Irsyadi Firdaus, S.T.,M.S

Disusun Oleh :
Wardah Yuniar Setyaningrum
NIM : 1821076107
2A-TEKNIK SIPIL

PDD POLITEKNIK NEGERI MALANG


AKADEMI KOMUNITAS NEGERI LUMAJANG
2018/2019
1. Langkah pertama yang dilakukan adalah menyalakan remote control GPS.
2. Selanjutkan dalam tampilan menu utama pilih sub menu “Configure” dan
pilih “Coord Sys”
3. Kemudian aturlah koordinat sistemnya pada “Projection” dan “Geoid”nya
dan klik centang hijau pada tampilan pojok kanan atas.
4. Setelah diklik centang hijau maka akan dikembalikan pada menu utama.
Pada menu utama klik sub menu “Edit” -> “Points” -> tekan “add” pada
tampilan pojok kanan bawah.
5. Selanjutnya pada tampilan “add point” tentukan “Point” dan “Local”nya.
Dengan ketentuan sebagai berikut :
- Point : 1000
- Local
 East : 2000.000
 North : 1000.000
 Elev : 10.000
Setelah semua ditentukan maka klik centang hijau.
6. Ulangi proses kelima dengan penentuan “Point” dan “Local” yang
berbeda.
7. Setelah selesai menentukan “Point” dan “Local”nya maka pilih salah point
yang telah ditentukan dan tunggu prosesnya.
8. Selanjutkan dalam tampilan menu utama pilih sub menu “Setup” dan pilih
“Localization”.
9. Pada menu “Localization” pilih add.
10. Pada tampilan menu “add” langkah selanjutnya adalah pilih “Point” pada
“Known Point”, klik simbol kertas pada bagian sebelah kanan gambar
peta. Pilih point yang awal.
11. Kemudian pilih “Measured Point” dan tentukan pointnya dan ditambahkan
dengan kata gps pada belakang angkanya. Misalnya : 1000gps
12. Setelah selesai mengatur maka klik save pada simbol save yang terdapat
pada pojok kanan bawah dan klik centang hijau pada bagian atas dan
tunggu prosesnya.
13. Ulangi proses ke 9 – 12 dengan memilih point yang lain.
14. Selanjutnya pilih tanda kembali pada pojok kanan atas maka akan kembali
pada menu “Localization”. Lalu klik tanda “Home” untuk kembali ke
menu utama.
15. Kemudian pada tampilan menu utama pilih sub menu “Survey” dan pilih
“Topo”
16. Proses dalam pembuatan GPS Localization telah selesai.

Anda mungkin juga menyukai