Anda di halaman 1dari 3

Nomor : 01/KWT-AN/I/2019 Kepada

Lamp : Yth. Kepala Dinas Pertanian dan


Perihal : Proposal Bantuan ALSINTAN Ketahanan Pangan dan Perikanan
Cultivator Kabupaten Enrekang
Di –
Tempat

Dengan Hormat,
Dalam rangka mendukung upaya peningkatan produktivitas melalui program upaya
khusus (UPSUS) tanaman pangan serta mendorong percepatan mekanisasi pertanian,
maka bersama ini kami mengajukan bantuan alat mesin pertanian berupa Cultivator,
untuk kelompok tani ANNISA, kiranya dapat diproritaskan mengingat peralatan
pertanian tersebut sangat dibutuhkan oleh petani di kelompok tersebut. Sebagai bahan
pendukung lampirkan dokumen kelompok tani yang sudah disahkan oleh Bupati
Enrekang. Adapun rinciannya sebagai berikut :
No. Nama Barang Volume Satuan

1. Cultivator 1 Unit

Demikian proposal ini karni ajukan, atas perhatian dan bantuan Bapak diucapkan
terima kasih.

Lamba Doko, 30 Januari 2019

Lurah Tanete Penyuluh Pertanian Ketua KWT ANNISA


Kel. Tanete

SUPARDI PAMMU, SH SUNIRA NASRUL, SP WAHIDA


Nip. 19710808 200901 1 003 NIP. 19790912 200904 2 001

Mengetahui :
Camat Anggeraja Koordinator BPP Kec. Anggeraja

KADIR LOGA, S.Pd.,M.Pd KAMAL, SP


NIP. 19671231 199001 1 011 NIP. 19700202 199301 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN ENREKANG
DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN
Jln. Jend. Sudirman Poros Enrekang-Rappang (0420) 21192 Fax (0420) 21099

Nomor : Kepada
Lamp : Yth. Direktur Jenderal Prasarana dan
Perihal : Proposal Bantuan ALSINTAN Sarana Pertanian Kementerian RI
Cultivator Cq. Direktur Alat dan Mesin
Di –
Jakarta

Dengan Hormat,
Dalam rangka mendukung upaya peningkatan produktivitas melalui program upaya
khusus (UPSUS) tanaman pangan serta mendorong percepatan mekanisasi pertanian,
maka bersama ini kami mengajukan bantuan alat mesin pertanian berupa Cultivator,
untuk kelompok tani ANNISA, kiranya dapat diproritaskan mengingat peralatan
pertanian tersebut sangat dibutuhkan oleh petani di kelompok tersebut. Sebagai bahan
pendukung lampirkan dokumen kelompok tani yang sudah disahkan oleh Bupati
Enrekang. :

Demikian proposal ini karni ajukan, atas perhatian dan bantuan Bapak diucapkan
terima kasih.

Enrekang, 30 Januari 2019


Kepala Dinas,

Ir. ARSIL BAGENDA, MM


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 19650308 199303 1 015
PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN
ALSINTAN

KELOMPOK WANITA TANI

“ ANNISA“

LAMBADOKO, KEL. TANETE


KECAMATAN ANGGERAJA
KABUPATEN ENREKANG
SULAWESI SELATAN

Anda mungkin juga menyukai