Anda di halaman 1dari 5

ASI EKSKLUSIF DALAM PANDANGAN ISLAM

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Tugas Mata Kuliah Kebidanan Dalam Islam

Dosen Pengampu: Ririn Wahyu Hidayati, S.ST., MKM

Disusun Oleh :
RahmaSalsabella (1610104035)
Dara Violetta Ariza (1610104038)
Intan Wahyuningsih (1610104039)
Wahyu Setyaningrum (1610104043)
Mayang NurmaYesinta (1610104045)

PRODI KEBIDANAN PROGRAM SARJANA TERAPAN


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH
YOGYAKARTA
2019
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,


Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-
Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Penyusunan Tugas Mata Kuliah Kebidanan
Dalam Islam mengenai “Amalan Kehamilan pada Trimester I”.Pada kesempatan ini
penulis menyampaikan terimakasih kepada:
1. Ririn Wahyu Hidayati, S.ST., MKM selaku dosen pengampu mata kuliah
kebidanan dalam islam yang telah membimbing dan memberikan kritik dan saran
dalam pelaksanaan tugas ini.
2. Seluruh teman-teman A3, khususnya kelompok 1, yang telah bekerjasama
mengerjakan tugas ini serta memberikan masukan dan sarannya, hinga terselesainya
laporan ini.
Penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak.
Semoga Allah membalas kebaikan yang telah diberikan kepada penulis. Aamiin
Wassalamu’alaikum Warohmatullohi Wabarokatuh

Yogyakarta, 5 Desember 2019

Penulis

ii
DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ............................................................................................... i
KATA PENGANTAR ............................................................................................ ii
DAFTAR ISI ........................................................................................................... iii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ............................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ........................................................................................... 1
C. Tujuan ............................................................................................................. 1
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
A. Definisi Asi Eksklusif ...................................................................................... 4
B. Manfaat Asi Eksklusif ...................................................................................... 4
C. Asi Eksklusif dalam Pandangan Islam ............................................................. 4
BAB III METODE PELAKSANAAN
A. Kesimpulan .................................................................................................... 5
B. Saran ................................................................................................................. 5
DAFTAR PUSTAKA

iii
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
World HealthOrganisation (WHO) menganjurkan agar pemberian ASI
dilakukan secara eksklusif sejak bayi lahir hingga bayi berusia enam bulan.
Anjuran tersebut telah diikuti oleh berbagai negara di dunia, salah satunya
Indonesia. Walaupun ASI eksklusif telah dianjurkan oleh pemerintah, kegagalan
ASI eksklusif sangat umum terjadi di Indonesia (maritalia, 2012) ASI eksklusif
sangat penting bagi kelangsungan hidup bayi. ASI mengandung growthfactor
dan zat antibodi. Growthfactor dalam ASI berperan dalam membantu proses
pematangan organ dan hormon, sedangkan zat antibodi berfungsi membantu
proses pematangan sistem imun. Proses pematangan sistem imun sangat penting
karena sistem imun bayi baru lahir belum sempurna (Wiji, 2013). Apabila ASI
tidak diberikan secara eksklusif, proses pematangan sistem imun akan terganggu
dan menyebabkan bayi mudah terserang infeksi. Penanganan infeksi yang
terlambat dapat memicu kematian (Nugroho, 2011).
Islam tidak menginginkan pemeluknya memiliki generasi atau keturunan
yang lemah, tidak saja lemah iman, lemah ekonomi tapi juga tidak
menginginkan lemah dalam masalah fisik. Begitu juga suatu bangsa
menginginkan anak bangsanya memiliki kecerdasan dan kebugaran fisik. Untuk
mendapatkan semua itu berbagai upaya dilakukan agar anak tumbuh dengan
sehat baik jasmani maupun rohani. Di dalam al-Qur’an ada beberapa ayat yang
menganjurkan kepada para ibu yang melahirkan untuk memberikan ASI kepada
anaknya, bahkan dianjurkan untuk menyusui hingga sang anak berumur dua
tahun, sebagaimana yang dijelaskan dalam surah al-Baqarah ayat 233 Allah
memberi sinyal pada ibu yang melahirkan untuk memberikan air susu ibu pada
anaknya dan suami berkewajiban mencarikan nafqah yang baik bagiiisteri agar
dapat memproduksi air susu ibu yang berkualitas.
Berdasarkan permasalahan yang penulis uraikan di atas, penulis ingin
membahas tentang pentingnya asi eksklusif dalam ppandangan islam ditinjau
menurut al- Qur’an maupun dalam pandangan ilmu pengetahuan.

1
2

B. Rumusan masalah
1. Apa itu asi eksklusif?
2. Apa saja manfaat asi eksklusif untuk ibu dan bayi?
3. Bagaimana pandangan islam tentang asi eksklusif?
C. Tujuan
1. Untuk menrtahui definisi asi eksklusif
2. Untuk mengetahui manfaat asi eksklusif bagi ibu dan bayi
3. Untuk mengetahui pandangan islam tentang asi eksklusif

Darpus

Maritalia, D. (2012). Asuhan Kebidanan Nifas dan Menyusui. Yogyakarta:

Pustaka Pelajar.

Nugroho, T. (2011). ASI dan Tumor Payudara. Yogyakarta: Nuha Medika.

Wiji, R.N. (2013). ASI dan Pedoman Ibu Menyusui. Yogyakarta: Nuha Medika.

Anda mungkin juga menyukai