Anda di halaman 1dari 1

PENDAHULUAN

Segala puji bagi Allah SWT Tuhan semesta alam, karena dengan anugerah-
Nya kami dapat menyelesaikan kegiatan pameran kerajinan ini dengan lancar.
Sholawat serta salam senantiasa tercurah kepada nabi junjungan kita Rosullullah
SAW yang telah menjadi teladan yang baik bagi kita semua.
Banyak terima kasih kami ucapkan kepada Ibu Upit Sophiani, S. Pd. yang
telah berperan besar dalam memfasilitasi dan mendorong kami mengadakan
pameran kerajinan ini. Tak lupa juga kami ucapkan terima kasih kepada siswa/i
kelas IX H atas kerjasamanya dalam membuat kegiatan ini berjalan dengan lancar.
Pada kesempatan ini, setelah melakukan kegiatan pameran kerajinan, kami
membuat laporan untuk memenuhi nilai tugas dari Ibu Upit Sophiani, S. Pd. selaku
guru mata pelajaran prakarya. Laporan ini kami buat sesederhana mungkin agar
dapat dipelajari oleh para pembacanya dengan lebih mudah. Kami juga berharap
laporan ini akan menambah wawasan bagi pembacanya. Semoga saja dapat
menjadi inspirasi dan mampu memberikan banyak manfaat yang lain.

Anda mungkin juga menyukai