Anda di halaman 1dari 3

Nomor : 4846/B14.

3/PP/2019 08 November 2019


Lampiran : Satu set
Hal : Lisensi Sertifikasi Profesi Guru SMK di Jawa Barat
Bidang Keahlian Teknik Komputer Jaringan, Klaster 1 (Perencanaan Jaringan Komputer)
dan Klaster 2 (Pengimplementasian Jaringan Komputer)

Yth. Kepala Sekolah Menengah Kejuruan


(Terlampir)

Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat bekerjasama dengan Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan
Tenaga Kependidikan Bidang Mesin dan Teknik Industri (PPPPTK BMTI), akan menyelenggarakan Lisensi Sertifikasi
Profesi Guru SMK di Jawa Barat Bidang Keahlian Teknik Komputer Jaringan, Klaster 1 (Perencanaan Jaringan
Komputer) dan Klaster 2 (Pengimplementasian Jaringan Komputer).
Sehubungan dengan hal tersebut, mohon bantuan Saudara untuk menugaskan nama-nama terlampir menjadi peserta
kegiatan dimaksud, dengan penjelasan sebagai berikut:

Lisensi Sertifikasi Profesi Guru SMK di Jawa Barat Bidang Keahlian Teknik Komputer
Nama Kegiatan Jaringan, Klaster 1 (Perencanaan Jaringan Komputer) dan Klaster 2 (Pengimplementasian
Jaringan Komputer)
Periode 17 November s.d 02 Desember 2019
PPPPTK Bidang Mesin dan Teknik Industri (PPPPTK BMTI), Jl. Pasantren, Km. 2, Cibabat,
Tempat
Cimahi Utara 40513
Check-in Minggu, 17 November 2019, mulai pukul 13.00 wib
Registrasi & pembukaan Senin, 18 November 2019, pukul 07.30 wib
Penutupan Minggu, 01 Desember 2019, pukul 14.00 wib
Check-out Minggu, 01 Desember 2019, pukul 15.00 wib
Persyaratan Peserta a. Peserta adalah guru SMK Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan;
b. Mengajar produktif Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan;
c. Minimal berijazah D IV Teknik Informatika, Teknik Komputer, atau yang relevan;
d. Belum pernah mengikuti diklat sejenis di PPPPTK BMTI;
e. Belum memiliki Sertifikat Keahlian pada Klaster yang diujikan, atau sudah memiliki
sertifikat kompetensi namun akan atau telah habis masa berlakunya;
f. Tidak diperkenankan membawa anak/keluarga;
g. Khusus bagi peserta wanita yang sedang hamil, dimohon untuk memastikan kesehatannya
dan mampu mengikuti kegiatan. Apabila terjadi sesuatu terkait dengan kehamilannya,
maka menjadi resiko yang bersangkutan.
Konfirmasi Sdr. Ojo Sutejo, S.Pd. (0878-2140-8044), Sdri. Neti Meilyawati, S.S., M.Pd (0852-2213-
9718), Harry Suryahadi, S.E., M.M. (0813-1227-1357), atau Nanik P (0812-1430-104)
Kehadiran Peserta a. Peserta wajib mengikuti seluruh rangkaian kegiatan sampai dengan akhir kegiatan. Tidak
ada toleransi terlambat datang;
b. Apabila tidak mengikuti kegiatan dengan alasan sakit, harus menginfo rmasikan kepada
Instruktur atau Petugas Administrasi Kelas,
c. Bersedia mengikuti aturan yang diterapkan.
Kelengkapan yang harus a. Membawa laptop;
dibawa Peserta b. Surat Tugas dari Dinas Pendidikan/Kepala Sekolah setempat;
c. Pasfoto berwarna ukuran 3 x 4 cm sebanyak tiga lembar;
d. Surat Keterangan Sehat dari Dokter (bagi peserta yang sedang hamil/sedang dalam masa
pengobatan);
a. Membawa SPPD dari PPPPTK BMTI (terlampir), yang telah ditandatangani & distempel
(sesuai tanda √ pada SPPD) oleh pejabat yang berwenang. Nama pejabat dan NIP (bila ada)
ditulis dengan pensil atau ditulis pada kertas secara terpisah. Guna keseragaman dan
mencegah kesalahan, pengetikan akan dilakukan oleh PPPPTK BMTI.
b. Persyaratan UKK: Membawa Fotocopy KTP, Ijazah, Sertifikat diklat terkait (bila ada);
c. Kartu Askes/BPJS/Asuransi lain (bagi yang memiliki), yang akan digunakan oleh peserta
untuk pemeriksaan dan/atau pengobatan di Klinik atau Rumah Sakit Umum terdekat.
Membawa obat-obatan pribadi;
d. Membawa baju batik.
Pembiayaan Biaya kegiatan ini dibebankan kepada kegiatan kerjasama Dinas Pendidikan Provinsi Jawa
Barat dan PPPPTK BMTI

Demikian, atas bantuan dan kerjasama yang baik, kami sampaikan terima kasih.

Kepala,

Supriyono, M.Si
Tembusan: NIP 196308051985031005
Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
Lampiran Surat Kepala PPPPTK BMTI
Nomor : 4846/B14.3/PP/2019
Tanggal : 08 November 2019

DAFTAR NAMA PESERTA


PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB) MELALUI
LISENSI SERTIFIKASI PROFESI GURU SMK DI JAWA BARAT
BIDANG KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGAN, KLASTER 1 (PERENCANAAN JARINGAN
KOMPUTER) DAN KLASTER 2 (PENGIMPLEMENTASIAN JARINGAN KOMPUTER)
PERIODE 17 NOVEMBER – 02 DESEMBER 2019

KOTA/
NO NOPES NAMA SEKOLAH
KABUPATEN

1. 201506434690 Ade Zulkarnaen SMKS Mashalihul Mursalat Kab. Bandung

2. 201502993349 Samin SMKS Bina Prestasi Mandiri Kab. Bekasi

3. 201502961431 Fahmi Arief Fuady SMKS Miftahussalam Kab. Ciamis

4. 201699684757 Rahmat Saepuloh SMKN 1 Haurwangi Kab. Cianjur

5. 201502662066 Chabib SMKS Ulil Albab Depok Kab. Cirebon

6. 201502991349 Pendi Abdul Wahab SMKN 8 Garut Kab. Garut

7. 201512528279 Rini Sumarni Koswara SMKS YPPT Garut Kab. Garut

8. 201500659146 Toikin SMKN 2 Indramayu Kab. Indramayu

9. 201698307890 Saman SMKN 1 Pakisjaya Kab. Karawang

10. 201502680786 Uswandi SMKN 1 Leuwimunding Kab. Majalengka

11. 201502139552 Dian Maulana SMKN 1 Cijulang Kab. Pangandaran

12. 201507986908 Yani Yulyanti SMKN 1 Subang Kab. Subang

13. 201503015197 Acep Nandang Suharyana SMKN 1 Buahdua Kab. Sumedang

14. 201503217583 Tiktik Kusmiati SMKS Padakembang Kab. Tasikmalaya

15. 201511876238 Hasan Sadikin SMKN 5 Bandung Kota Bandung

Kepala,

Supriyono, M.Si
NIP 196308051985031005

Anda mungkin juga menyukai