Anda di halaman 1dari 2

RSU AVISENA

AREA ZONA
RUANG INSTALASI BEDAH SENTRAL

No. Dokumen Revisi ke Halaman


024/SPO/YANMED/RSUA/II/2019 0

1/1
Jl. Melong No. 170 Cimahi
Tanggal Terbit Ditetapkan,
1 Februari 2019 Direktur Rumah Sakit
Standar Prosedur
Operasional
(dr. Antiono Hajji Ishak)
Merupakan kualifikasi ruangan-ruangan pada bangunan ruang
1. Pengertian operasi berdasarkan tingkat sterilitas dan tingkat aksesibilitas
Sebagai acuan langkah-langkah dalam pengkualifikasian ruangan
2. Tujuan berdasarkan tingkat sterilitas dan tingkat aksesibilitas

Keputusan Direktur RS Avisena Nomer... tentang Pedoman


3. Kebijakan Pelayanan Anastesi Bedah Sentral

Pembagian zona atau ruangan pada bangunan ruang operasi


4. Prosedur rumah sakit di bagi kedalam 4 zona:
1. Zona I (tingkat resiko rendah) atau zona merah, terdiri
dari:
a. Ruang tunggu keluarga pasien
b. Ruang utilitas kotor
c. Ruang ganti baju pasien
d. Toilet petugas
2. Zona II (tingkat resiko sedang) atau zona kuning,terdiri
dari:
a. Ruang dokter dan perawat
b. Ruang penyimpanan tenun bersih
c. Ruang pemulihan
d. Ruang penyimpanan Depofarmasi
3. Zona III (tingkat resiko tinggi) atau zona biru, terdiri
dari:
a. Ruang resusitasi bayi
b. Ruang scrub station
c. Ruang pemulihan
d. Ruang penerimaa alat steril dari CSSD
RSU AVISENA AREA ZONA
RUANG INSTALASI BEDAH SENTRAL

No. Dokumen Revisi Ke Halaman


0
Jl. Melong No. 170 Cimahi 2/2

Standar Prosedur
Operasional

Prosedur 4. Zona IV (tingkat resiko sangat tinggi) atau zona hijau


muda terdiri dari:
a. Ruang OK1
b. Ruang OK2

5. Unit Terkait IBS, PPI

Anda mungkin juga menyukai