Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

STATISTIKA

Mata Pelajaran : Matematika (Wajib)


Kelas /Semester : XII /Ganjil
Program :
Penyusun : Cyndana Kartika Putri (1710118220010)
Syifa Maharani Safitri (1710118320040)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN
2019
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMAN 1 Banjarmasin


Mata pelajaran : Matematika (Wajib)
Kelas/Semester : XII (Dua Belas)/ I (Satu)
Materi Pokok : Statistika
Alokasi Waktu : 2 JP (1 kali pertemuan @45 menit)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsive dan proaktif sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan
factual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
il;mu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri, serta bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuwan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian kompetensi


KOMPETENSI DASAR DARI KI 3 KOMPETENSI DASAR DARI KI 4
3.2 Menentukan dan menganalisis 4.2 Menyelesaikan masalah yang
ukuran pemusatan dan penyebaran berkaitan dengan penyajian data
data yang disajikan dalam bentuk hasil pengukuran dan pencacahan
tabel distribusi frekuensi dan dalam tabel distribusi frekuensi dan
histogram histogram

INDIKATOR PENCAPAIAN INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI (IPK) DARI KD 3.2 KOMPETENSI (IPK) DARI KD 4.2
3.2.1 Menentukan ukuran pemusatan 4.2.1 Menyelesaikan masalah yang
data kelompok yang disajikan berkaitan dengan ukuran
dalam bentuk tabel distribusi pemusatan data kelompok yang
frekuensi dan histogram. disajikan dalam bentuk tabel
3.2.2 Menganalisis ukuran pemusatan distribusi frekuensi dan
data kelompok yang disajikan histogram.
dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi dan histogram.

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan VI:
Pembelajaran materi Sifat-Sifat Persamaan Garis Lurus menggunakan model pembelajaran
Discovery Learningdengan pendekatan scientificyaitu dengan pemberian stimulus,
identifikasi masalah, pengumpulan data, pengolahan data, pembuktian dan penarikan
kesimpulan.
1. Diharapkan peserta didik mampu melatih sikap sosial dengan berani bertanya,
berpendapat, mau mendengar orang lain, bekerja sama dalam diskusi kelompok,
sehingga terbiasa berani bertanya, berpendapat, mau mendengar orang lain, dan bekerja
sama dalam aktivitas sehari-hari
2. Diharapkan peserta didik mampu menumbuhkan rasa ingin tahu, tanggung jawab,
disiplin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, santun percaya diri dan pantang
menyerah
3. Diharapkan peserta didik mampu membudayakan literasi berupa membaca, mengamati,
mengidentifikasi masalah yang diberikan dengan baik;
4. Diberikan dua buah persamaangaris lurus, peserta didik dapat menentukan kedudukan dua
buah persamaan garis lurus tersebutdengan benar
5. Diberikan masalah yang berkaitan dengan persamaan garis lurus, peserta didik dapat
menyelesaikan persamaan garis lurus tersebut dengan benar

D. Materi
Materi Pembelajaran Reguler
Ukuran Pemusatan Data Kelompok
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Fakta
- Rata-rata dilambangkan dengan 𝑥̅
- Nilai tengah kelas ke-i dilambangkan dengan 𝑥𝑖
- Frekuensi kelas ke-i dilambangkan dengan 𝑓𝑖
- Tepi kelas atas dilambangkan dengan Ta
- Tepi kelas bawah dilambangkan dengan Tb
- Median dilambangkan dengan Me
- Jumlah seluruh frekuensi dilambangkan dengan n
- Jumlah frekuensi sebelum kelas median dilambangkan dengan 𝑓𝑘
- Panjang kelas interval dilambangkan dengan p
- Modus dilambangkan dengan Mo
- Selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi sebelum kelas modus
dilambangkan dengan 𝑑1
- Selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi setelah kelas modus
dilambangkan dengan 𝑑2
b. Konsep
Konsep rata-rata (mean), nilai tengah (median), dan modus.
c. Prinsip
- Rumus mean data kelompok:
𝑥1 𝑓1 +𝑥2 𝑓2 +𝑥3 𝑓3 +⋯+𝑥𝑛 𝑓𝑛 ∑𝑛
𝑖=1 𝑥𝑖 𝑓𝑖
𝑥̅ = atau 𝑥̅ = ∑𝑛
𝑓1 +𝑓2 +⋯+𝑓𝑛 𝑖=1 𝑓𝑖
𝑇𝑎+𝑇𝑏
dengan 𝑥𝑖 = 2
- Rumus median data kelompok
1
𝑛 − 𝑓𝑘
𝑀𝑒 = 𝑄2 = 𝑇𝑏 + (2 )𝑝
𝑓𝑖
- Rumus modus data kelompok
𝑑1
𝑀𝑜 = 𝑇𝑏 + ( )𝑝
𝑑1 + 𝑑2
d. Keterampilan/Skill
- Menentukan dan menganalisis ukuran pemusatan data kelompok yang
disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram.
- Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan ukuran pemusatan data
kelompok yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan
histogram.

2. Materi Pembelajaran Remedial


a. Fakta
- Rata-rata dilambangkan dengan 𝑥̅
- Nilai tengah kelas ke-i dilambangkan dengan 𝑥𝑖
- Frekuensi kelas ke-i dilambangkan dengan 𝑓𝑖
- Tepi kelas atas dilambangkan dengan Ta
- Tepi kelas bawah dilambangkan dengan Tb
- Median dilambangkan dengan Me
- Jumlah seluruh frekuensi dilambangkan dengan n
- Jumlah frekuensi sebelum kelas median dilambangkan dengan 𝑓𝑘
- Panjang kelas interval dilambangkan dengan p
- Modus dilambangkan dengan Mo
- Selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi sebelum kelas modus
dilambangkan dengan 𝑑1
- Selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi setelah kelas modus
dilambangkan dengan 𝑑2

b. Konsep
- Konsep garis saling sejajar
- Konsep garis saling tegak lurus
c. Prinsip
- Bentuk eksplisit, bentuk umum persamaan garis lurus dituliskan sebagai 𝑦 =
𝑚𝑥 + 𝑐
- Bentuk implisit, persamaan garis lurus dapat dinyatakan dalam bentuk
umum yang lain, dituliskan sebagai 𝐴𝑥 + 𝐵𝑦 + 𝐶 = 0
- Dua garis dikatakan sejajar jika kedua gradiennya sama atau dapat
dirumuskkan 𝑚1 = 𝑚2
- Dua garis saling tegak lurus jika hasil kali gradien kedua garis itu adalah
–1, atau dapat dirumuskan: 𝑚1 𝑥 𝑚2 = −1
a. Keterampilan/Skill
i. Menyelesaikan masalah
ii. Materi Pembelajaran Pengayaan
a. Fakta
Hubungan antara harga dan kwantitas inioleh Antoine Augustine Cournot (1801-
1877) seorang ahli matematika ekonomidinyatakan dalam bentuk Q = g(P)
dimana Q menunjukkan kwantitas yangditempatkan pada sumbu mendatar dan
P menunjukkan harga yang ditempatkan padasumbu vertikal
b. Konsep
- Fungsi permintaan berasal dari hukum permintaan yang menyatakan bahwa:
Jika harga suatu barang naik maka permintaan akan turun
Jika harga suatu barang turun maka permintaan akan naik.
- Fungsi penawaran berasal dari hukum penawaran yang menyatakan bahwa:
Jika harga suatu barang naik maka jumlah barang yang ditawarkan akan
meningkat
Jika harga suatu barang turun maka jumlah barang yang ditawarkan akan
menurun
c. Prinsip
- A. Marshall (1842-1924) ahli ekonomisering dinyatakan dalam bentuk P = f
(Q) yang merupakan fungsi kebalikan dariQ = g (P).
- Satu bentuk fungsi permintaan yang paling sederhana adalah fungsi linear
yang 𝑃 = 𝑎𝑄 + 𝑏, 𝑎 > 0 mempunyai bentuk persamaan
- Salah satu bentuk fungsi penawaran yang paling sederhana adalah fungsi
linear yangmempunyai bentuk persamaan 𝑃 = 𝑎𝑄 + 𝑏, 𝑎 > 0
d. Keterampilan/Skill
i. Menyelesaikan masalah kontekstual tentang persamaan dalam bentuk
permintaan dan penawaran

E. Model Pembelajaran
Model Pembelajaran : kooperatif jigsaw
Pendekatan : Scientific
Metode : Penugasan, diskusi kelompok, tanya jawab
F. Media dan bahan :
Media : Media visual (Koordinat Kartesius), Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD), kertas panjang warna-warni, LCD (Power Point), GeoGebra
Alat & bahan : kertas origami, double tip, gunting

G. Sumber :
1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Siswa Mata Pelajaran
Matematika Kelas XII SMA/MA/SMK/MAK.
2. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Guru Mata Pelajaran
Matematika Kelas XII SMA/MA/SMK/MAK.
3. Internet (https://duniakumu.com/pemusatan-penyebaran-data-dalam/)

H. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan VI (Keenam) (2 Jam Pelajaran/80 menit)

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
Pendahuluan 1. Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar 10 menit
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta
peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan dan
peralatan yang diperlukan
3. Guru mengingatkan kembali bentuk umum persamaan
garis lurus yaitu 𝑦 = 𝑚𝑥 + 𝑐 dan𝑚 adalah gradien
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
4. Guru menggali kemampuan yang sudah dimiliki oleh
peserta didik tentang kedudukan dua buah garis (garis
sejajar, tegak lurus), operasi bilangan bulat
5. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi,
ruang lingkup materisifat-sifat persamaan garis lurus,
dan tujuan pembelajaran yang akan dilaksanakan

Langkah 1. Memberi stimulus (Stimulation)


6. Guru mengaitkan materi sifat-sifat persamaan garis
lurusdengan kehidupan nyata (guru menampilkan
gambar rangka rumah)
7. Guru meminta peserta didik untuk berada pada
kelompoknya masing-masing (1 kelompok 4 orang)
Inti 8. Guru menyampaikan aturan dalam diskusi kelompok 50 menit

Langkah 2. Mengidentifikasi masalah(Problem


Statement)
9. Guru membagikan LKPD (Aktivitas 1) kepada masing-
masing peserta didik dengan tujuan untuk menemukan
sifat-sifat persamaan garis lurus
10. Guru membagikan alat peraga kepada masing-masing
kelompok
11. Peserta didik melakukan identifikasi dan menganalisis
LKPD (Aktivitas 1) serta mengamati alat peraga
berdasarkan intruksi yang ada dalam LKPD(Aktivitas
1)
12. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk menanyakan terkait apa yang dikerjakan dalam
kelompoknya

Langkah 3. Mengumpulkan data (Data Collecting)


13. Peserta didik dalam kelompok mengumpulkan
informasi untukmengerjakanLKPD (Aktivitas 1)
sesuai intruksi yang adasampai menemukan sifat-sifat
persamaan garis lurus
14. Perwakilan kelompok menyampaikan hasil diskusi dari
LKPD (Aktivitas 1)

Langkah 4. Mengolah Data (Data Processing)


15. Guru membagikan LKPD selanjutnya (Aktivitas 2)
yang dibagikan kepada masing-masing kelompok
dengan tujuan untuk menentukan kedudukan dua buah
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
persamaan garis lurus dan menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan persamaan garis lurus
16. Guru mengarahkan agar setiap kelompok dapat
mengolah informasi untuk menyelesaikan LKPD
(Aktivitas 2)
17. Semua kelompok menyajikan secara tertulis hasil yang
telah didiskusikan

Langkah 5. Membuktikan (Verification)


18. Peserta didik memeriksa secara cermat benar atau
tidaknya tentang penemuan sifat-sifat persamaan garis
lurus
19. Setiap kelompok diberikan kesempatan untuk
mempresentasikan (mengkomunikasikan)hasil diskusi
kelompoknya.
20. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik
lainnya untuk menanggapi hasil presentasi
21. Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
Penutup Langkah 6. Menyimpulkan (Generalization) 20 menit
22. Guru bersama peserta didik menyimpulkan
pembelajaran tentang sifat-sifat persamaan garis
lurusdengan merespon pertanyaan guru yang sifatnya
menuntun dan menggali
23. Guru menampilkan GeoGebra untuk menyimpulkan
LKPD Aktivitas 1 dan 2

24. Peserta didik merefleksi penguasaan materi yang telah


dipelajari dengan membuat catatan penguasaan
materisifat-sifat persamaan garis lurus
25. Guru memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan
keterampilan dalam menyelesaikan masalah
matematika yang berkaitan dengan sifat-sifat
persamaan garis lurus
26. Guru menyampaikan KI 1 dan KI 2 tentang skala
prioritas kegiatan dalam sehari-hari yang terbagi
menjadi empat (empat kuadran) yaitu penting dan
genting (contohnya shalat fardhu), penting dan tidak
genting (pengembangan diri, misal main bola), tidak
penting dan genting (mengangkat telpon dari teman),
tidakpenting dan tidak genting (kegiatan rileks yang
menyenangkan)
27. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi
pada pertemuan berikutnya yaitu tentang sistem
persamaan linear dua variabel
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
28. Untuk memberi penguatan materi yang telah di pelajari,
guru memberikan arahan untuk mencari referensi
terkait materi yang telah dipelajari baik melalui buku-
buku di perpustakaan atau mencari di internet.

Evaluasi:
1. Tentukan apakah pasangan garis berikut sejajar atau tegak lurus?
1
𝑦 = 3𝑥 − 8 dengan 𝑦 = − 3 𝑥 + 2
2. Diketahui persamaan garis lurus 2𝑥 + 3𝑦 − 4 = 0 dan 4𝑥 + 6𝑦 − 8 = 0.
Bagaimana kedudukan dua persamaan garis lurus tersebut? Jelaskan.

I. Penilaian
1. Teknik Penilaian:
a. Penilaian Sikap :
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
c. Penilaian Keterampilan : Tes Tertulis
2. Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
 Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM
maupun kepada peserta didik yang sudah melampaui KKM. Remedial terdiri
atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena
belum mencapai Kompetensi Dasar
 Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik
yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), berupa membuat
rangkuman materi dan membuat soal tentang sifa-sifat persamaan garis lurus
b. Pengayaan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas
mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan
peserta didik.
 Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas

Mengetahui: Banjarmasin, September 2019


Guru Pamong, Mahasiswa,

H. Sata Effendi, S.Pd, M.Pd Melyatun Saudati, S.Pd


NIP. 19650708 198803 1 021 NIM. 1730111320011

Dosen Pembimbing,

Elli Kusumawati, S.Pd., M.Pd.


NIP. 197807162009122001

Anda mungkin juga menyukai