Anda di halaman 1dari 3

DRAFT INDIKATOR MUTU RAWAT JALAN UKP

JENIS INDIKATOR
N0 STANDAR CAPAIAN
PELAYANAN JENIS URAIAN
1. Upaya Input Pendaftaran dilakukan oleh petugas
pelayanan yang terlatih 100 %
Pendaftaran
dan Rekam Proses Waktu penyediaan rekam medis
Medik baru dan lama ≤ 10 menit 85 %

Waktu pengembalian rekam medis


≤ 24 jam 100 %

Outcame Kepuasan Pelanggan terhadap


proses pendaftaran 75 %

2. Pelayanan Input Pemberi pelayanan gawat darurat


Kegawat bersertifikat (BTLS/ ACLS/ GEL/
80 %
Daruratan ATLS) yang masih berlaku

Proses 1. Waktu tanggap pelayanan dokter


di Gawat Darurat ≤ 10 menit
setelah pasien datang.
80 %
2. Tidak ada pasien yang
diharuskan membayar uang
100 %
muka

3. Pelayanan Input Pemberi layanan di Poli umum


Pemeriksaan adalah Dokter 100 %
Umum
Proses 1. Angka rujukan kasus Non ≤ 15 %
spesialistik total
kunjungan
2. Waktu buka pelayanan rawat
jalan sesuai dengan ketentuan.
Senin–Kamis : 08.00 - 13.00
WIB Jumat : 08.00-11.00 WIB 100 %
Sabtu : 08.00 – 12.30
WIB

4. Pelayanan Input Pemberi layanan di Poli Gigi


Kesehatan Gigi adalah Dokter Gigi 100 %
dan Mulut
Proses Kepatuhan pengisisan Informed
Consent pada tindakan Gigi 100 %
5. Upaya Input Pemberi pelayanan persalinan oleh 100 %
pelayanan nakes yang kompeten
persalinan
Pelayanan Persalinan 24 jam
Proses 100 %
Output Kematian Ibu bersalin karena
a. Perdarahan ≤1%
b. Eklampsia ≤ 30 %

6. Upaya Farmasi Input Pemberi layanan di Farmasi adalah


Apoteker 100 %

Proses
1 .Waktu tunggu pelayanan :
≤ 15 menit
a. Obat Jadi
≤ 30 menit
b. Obat Racikan

2.Tidak ada kejadian kesalahan 100 %


pemberian obat

Outcame Penulisan resep seuai Formularium 100 %

Upaya
pemeriksaan
laboratorium
Waktu tunggu peayanan Laborat ≤
kimia darah
Tidak ada kesalahan pemberian 100 %
hasil laborat
Ambulance Pemberi layanan ambulane adalah
tenaga yang terlaih
Waktu pelayanan ambulance

MTBS Pemberi layanan adalah Bidan 100 %


yang terlatih MTBS
Kelengkapan pengisian lembar 100 %
MTBS
URAIAN DEFINISI OPERASIONAL INDIKATOR MUTU UKP

I. UNIT IGD
1.WAKTU TANGGAP PELAYANAN DOKTER DI GAWAT DARURAT

JUDUL WAKTU TANGGAP PELAYANAN DOKTER DI GAWAT DARURAT


DIMENSI MUTU Keselamatan dan efektifitas
TUJUAN Terselenggaranya pelayanan yang cepat, responsif dan mampu
menyelamatkan pasien gawat daruratan
DO Kecepatan pelayanan Dokter di gawat darurat adalah kecepatan pasien
dilayani sejak pasien datang psampai mendapatkan pelayanan ( menit)
FREKUENSI
PENGUMPULAN Setiap bulan
DATA
PERIODE ANALISA 3 Bulan sekali
NOMERATOR Jumlah kumulatif waktu yang diperlukan sejak kedatangan semua pasien
yang disampling acak sampai diperiksa oleh dokter
DENOMERATOR Jumlah seluruh pasien yang disampling ( minimal n= 50 0rang )
SUMBER DATA Sample
STANDAR < 7 menit terlayani sejak pasien datang
PENANGGUNG JAWAB
Kepala unit Kegawat Daruratan
PENGUMPULAN DATA

Anda mungkin juga menyukai