Anda di halaman 1dari 1

 BCG

JENIS-JENIS
Reaksi : Bengkak, kemerahan pada lokasi
IMUNISASI
suntikan dan timbul bekas luka
Pengobatan : Dibiarkan saja sampai 7 hari
kering

 Pentabio (DPT-HB-Hib)
Reaksi : Demam ringan, pembengkakan
dan nyeri di tempat suntikan selama

Imunisasi adalah suatu 1-2 hari


Pengobatan : Kompres dingin pada area
suntik, dan obat penurun panas
cara untuk mempertahankan
kekebalan tubuh dengan
1. Campak
memasukkan vaksin ke dalam Reaksi : Biasanya tidak terdapat reaksi. Mungkin

tubuh agar terlindungi dari terjadi demam ringan dan sedikit bercak
merah pada pipi di bawah telinga pada hari
penyakit infeksi tertentu ke 7-8 setelah penyuntikan, atau
pembengkakan pada tempat penyuntikan
TUJUAN IMUNISASI EFEK SAMPING IMUNISASI Pengobatan : Kompres dingin pada area suntik,
dan obat penurun panas
 Meningkatkan daya tahan
 Hb-0
tubuh anak
Reaksi : Nyeri pada daerah suntikan dan
 Menurunkan angka kematian
timbul kemerahan dan biasanya
 Imunisasi mencegah timbulnya tidak diserta dengan demam.
jenis penyakit tertentu Pengobatan : Kompres dingin pada area

 Mengendalikan wabah suntik.

TEMPAT PELAKSANAAN IMUNISASI


Puskesmas  Polio
Posyandu Reaksi : Tidak ada efek samping
Rumah sakit atau rumah bersalin
Klinik/ praktek dokter atau tenaga medis

Anda mungkin juga menyukai