Anda di halaman 1dari 2

PENGOPERASIAN

GENSET

No. Dokumen No. Revisi Halaman


5059/11/I/2016 1 1 dari 1

Ditetapkan
DIREKTUR RSUD WALED
KABUPATEN CIREBON
STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL 2 Januari 2016
( SPO )
dr. H. Boyke Sisprihattono, SpM
Pembina Utama Muda
NIP . 19580324 198703 1 005

PENGERTIAN Prosedur Tetap Pengoperasian Genset adalah : bentuk dan


standar yang berupa langkah-langkah yang harus diikuti dalam
pengopersian Genset yang berdasarkan prasyarat dan urutan
kerja yang harus dipenuhi.
TUJUAN Agar pengopersian alat dilakukan secara benar sehingga
didapatkan hasil yang baik dan sempurna, agar pasien terhindar
dari bahaya yang ditimbulkan oleh kesalahan pengoperasian juga
agar usia teknis alat dapat tercapai.
KEBIJAKAN
PROSEDUR A. Prasyarat
1. SDM tersertifikasi
2. Alat laik pakai dan bersih
3. Aksesoris lengkap dan baik
4. Catu daya sesuai dengan spasifikasi alat dan dilengkapi
dengan pembumian yang baik

B. Pelaksanaan Pengoperasian
1. Pastikan genset dalam kondisi baik dan bahan bakar, oli,
aki, air radiator dalam kondisi siap (tersedia)
2. Pastikan komponen-komponen ATS dalam kondisi baik.
3. Posisikan genset pada posisi Automatis dengan menekan
tombol AUTO pada panel.
4. Jika PLN mati, maka genset secara automatis akan bekerja
dan suplly listrik automatis bersumber dari genset.
5. Jika listrik PLN terhubung kembali, maka secara automatis
genset berhenti dan suplly listrik kembali diambil dari PLN

UNIT TERKAIT 1. Unit Pelayanan Pengguna Alat


2. IPSRS

Anda mungkin juga menyukai