Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PRAKTIKUM

PENGENDALIAN MUTU

PENGENDALIAN KUALITAS STATISTIK PRODUKSI

SITI NOOR SALEHAH


CGA 117 026

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN


JURUSAN BUDIDAYA PERTANIAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
2019

i
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTIKUM PENGENDALIAN MUTU


PENGENDALIAN KUALITAS STATISTIK PRODUKSI

Telah diperiksa dan disetujui oleh Pembimbing Praktikum pada


Hari :......................................
Tanggal :......................................

PEMBIMBING PRAKTIKUM

Ir. MULIANSYAH, M.Si


NIP. 19630908 199302 1 001

ii
DAFTAR ISI

Halaman
LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................ ii
DAFTAR ISI .............................................................................................. iii
I. PENDAHULUAN
1.1 Dasar Teori ................................................................................... 1
1.2 Tujuan .......................................................................................... 2
II. METODELOGI
2.1 Sumber Data.................................................................................. 3
2.2 Analisis Data ................................................................................. 3
III. HASIL DAN PEMBAHASAN
3.1 Hasil Produksi ............................................................................... 5
3.2 Pembahasan................................................................................... 5
IV. PENUTUP
4.1 Kesimpulan ................................................................................... 9
DAFTAR PUSTAKA

iii
1

I. PENDAHULUAN

1.1 Dasar Teori


Peta Kendali atau Control Chart merupakan suatu teknik yang dikenal sebagai
metode grafik, yang digunakan untuk mengevaluasi apakah suatu proses berada
dalam pengendalian kualitas secara statistik atau tidak sehingga dapat
memecahkan maslah dan menghasilkan perbaikan kualitas. Metode ini dapat
membantu perusahaan dalam mengontrol proses produksinya dengan memberikan
informasi dalam bentuk grafik. Tujuan dari perancangan program aplikasi Control
Chart ini adalah untuk melihat sejumlah mana tingkat keberhasilan suatu proses
produksi sehingga bisa dijadikan pedoman dalam mengarahkan perusahaan kearah
pemenuhan spesifikasi konsumen.
Peta Kendali (Control Chart) merupakan alat SPC yang paling penting yang
digunakan untuk mendeteksi ketika proses dalam keadaan tidak terkendali (out of
contol). Peta kendali pertama kali dikenalkan oleh DR. Walter Andrew Shewart
dar Bell Telephone Laboratories, Amerika Serikat, tahun 1924 dengan maksud
menghilangkan variasi tidak normal melalui pemisahan variasi yang disebabkan
oleh penyebab khusus dari variasi yang disebabkan oleh sebab umum. Peta
kendali adalah gambar sederhana dengan tiga garis yaitu garis tengah, garis batas
atas, dan garis batas bawah.
Ada dua jenis Control Chart menurut data yang digunakan yaitu Control
Chart untuk data variabel dan Control Chart untuk data atribut. Control Chart
biasanya dimanfaat kan untuk perbaaikan kualitas proses, menentukan
kemampuan proses, membantu menentukan spesifikasi-spesifikasi yang efektif,
menentukan kapan proses dijalankan dan kapan dibuat penyesuaiannya, dan
menemukan penyebab dari tidak diterimanya standar kualitas tersebut (produk).
Variabel Kualitas
BKA .............................................................................................................>
GT ----------------------------------------------------------------------------------->
BKB ----------------------------------------------------------------------------------->

Urutan Sampel
Peta Kendali
2

1.2 Tujuan
Adapun tujuan praktikum mata kuliah Pengendalian Mutu adalah sebagai
berikut.
1. Mengaplikasikan peta kendali statistik untuk mengontrol hasil produksi suatu
perusahaan dengan menggunakan data jumlah produksi Sari Buah CV. Ultra
Sari Palangka Raya.
2. Untuk mengetahui keberadaan proses pada perusahaan CV. Ultra Sari
Palangka Raya dalam pengedalian statistik atau tidak.
3

II. METODOLOGI

2.1 Sumber Data


Data yang digunakan adalah data sekunder yakni data jumlah hasil produksi
mie instan oleh PT. Indofood CBP Makmur Tbk pada tahun 2013-2017.

2.2 Analisis Data


Data yang diperoleh dari hasil penelitian selanjutnya dianalisis secara
kuantitatif. Dari data diatas kita dapat mengetahui sejauh mana hasil produksi
dalam kondisi terkendali dengan menggunakan metode pengendalian kualitas
statistik yakni dengan peta kendali. Karena data diatas dalam bentuk variabel
maka digunakan peta kendali rata-rata dan peta kendali range untuk
mengendalikan hasil produksi diatas dan untuk mengetahui variasi penyebab
khusus pada proses yang ditandai dengan adanya data yang keluar dari kontrol.
Langkah-langkah dalam pembuatan peta kendali rata-rata dan peta kendali range
adalah sebagai berikut:

1. Menentukan ukuran contoh (n = 4, 5, 6, ...). Untuk keperluan praktek


ditentukan lima unit pengukuran dari setiap contoh (n = 5).
2. Mengumpulkan set 20 – 25 set contoh (paling sedikit dari 60 – 100) titik data
individual.
3. Menghitung nilai rata-rata dari tiap set contoh ( Ẋ), dan R dari setiap set
contoh.
4. Menghitung rata-rata dari semua Ẋ , yaitu: Ẍ yang merupakan garis tengah
(central line) dari peta kendali rata-rata, serta nilai rata-rata dari semua R,
yaitu: Ṙ yang merupakan garis tengah (central line) dari peta kendali R.
5. Menghitung batas-batas kendali 3 sigma dari peta kendali rata-rata dan peta
kendali R.
 Peta Kendali Rata-rata (batas-batas kendali 3-sigma)
BKA = Ẍ  A2 (Ṙ) , GT = Ẍ , BKB = Ẍ  A2 (Ṙ)
 Peta Kendali Range (batas-batas kendali 3-sigma)
BKA = Ṙ D4, GT  Ṙ, BKB = Ṙ D3
6. Membuat peta kendali rata-rata dan peta kendali range menggunakan batas-
batas kontrol tiga sigma diatas. Setelah itu plot dan tebarkan data Ẋ dan R
dari setiap contoh yang diambil pada peta kendali rata-rata dan peta kendali R
4

serta lakukan pengamatan apakah data itu berada dalam pengendalian


statistikal.
7. Apabila proses berada dalam pengendalian (proses stabil), maka hitung
indeks kapabilitas proses, Cp, dan indeks kinerja kane, Cpk, sebagai berikut:
Cp = 6 (USL  LSL)/ 6 dimana :   Ṙ /d2, Batas spesifikasi (USL dan
LSL): Ẍ  0,05
Jika Cpk  1 maka proses dalam keadaan kapabel dan jika Cpk  1 maka
proses dalam keadaan tidak kapabel
Cpk = min (CpA;CpB) dimana: CpA = USL  Ẋ/3 dan CpB = 3 Ẋ
LSL/3
Jika Cpk 1 maka proses dalam keadaan baik dan jika Cpk < 1 maka proses
dalam keadaan tidak baik.
Indeks kapabilitas proses baru digunakan untuk dihitung proses berada dalam
pengendalian. Gunakan peta kendali rata-rata dan peta kendali range untuk
memantau proses yang sedang berlangsung dari waktu ke waktu, untuk seterusnya
segera diambil tindakan perbaikan apabila ada tampak perubahan-perubahan yang
tidak diinginkan pada proses.
5

III. HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Hasil Produksi


Tabel 1. Jumlah hasil produksi mie instan PT. Indofood CBP Sukses Makmur
Tbk pada tahun 2013-2017 di Indonesia.
Tahun
Bulan
2013 2014 2015 2016 2017

Januari 1100 1000 1244 1246 1134


Februari 1006 1116 1386 1378 1265
Maret 985 1240 1276 1424 1185
April 1210 1456 1380 1350 1378
Mei 1200 1260 1276 1220 1456
Juni 1030 1260 987 1224 1234
Juli 980 1186 1092 1313 1154
Agustus 964 984 1168 1290 1265
September 988 1114 1240 1224 1178
Oktober 1246 1000 1180 1224 1370
November 1148 950 1110 1116 1454
Desember 998 980 986 1050 1328

3.2 Pembahasan

Sampel 1 2 3 4 5 6
X1 1100 1148 1260 1276 1246 1154
X2 1006 998 1186 987 1378 1265
X3 985 1000 984 1092 1424 1178
X4 1210 1116 1114 1168 1350 1370
X5 1200 1240 1000 1240 1220 1454
X6 1030 1456 950 1180 1224 1328
Rata-Rata 1088,50 1159,67 1082,33 1157,17 1307 1291,50
Range 225 458 310 289 204 300
X" 1181,03
R' 297,67

𝑋 ′ 1+𝑋 ′ 2+𝑋 ′ 3+𝑋 ′ 4+𝑋 ′ 5 1088,5+1159,67+1082,33+1157,17+1307+1291,5


X” = 𝑛 𝑠𝑎𝑚𝑝𝑒𝑙
= 6
= 1181,03

𝑅1+𝑅 ′ 2+𝑅 ′ 3+𝑅′ 4+𝑅′ 5 225+458+310+289+204+300


R’ = = = 297,67
𝑛 𝑠𝑎𝑚𝑝𝑒𝑙 6
6

 Peta Kendali Rata-Rata (batas-batas kontrol 3 sigma)


BKA = X” + A2 R’ = 1181,03+ (0,483)(297,67) = 1324,8
GT = X” = 1181,03

BKB = X” - A2 R’ = 1181,03- (0,483)(297,67) = 1037,25

Sampel 1 2 3 4 5 6
Rata-Rata 1088,50 1159,67 1082,33 1157,17 1307,00 1291,50
BKA 1324,80 1324,80 1324,80 1324,80 1324,80 1324,80
GT 1181,03 1181,03 1181,03 1181,03 1181,03 1181,03
BKB 1037,25 1037,25 1037,25 1037,25 1037,25 1037,25

Peta Kendali Rata-Rata


1400.00

1200.00

1000.00
Rata-Rata
800.00
BKA
600.00 GT

400.00 BKB

200.00

0.00
1 2 3 4 5 6

 Peta Kendali Range (batas-batas kontrol 3 sigma)


BKA = D4 . R’ = (2,004)(297,67) = 596,52

GT = R’ = 297,67
BKB = D3 . R’ = (0)(297,67) = 0

1 2 3 4 5 6
Range 225 458 310 289 204 300
BKA 596,52 596,52 596,52 596,52 596,52 596,52
GT 297,67 297,67 297,67 297,67 297,67 297,67
BKB 0 0 0 0 0 0
7

PETA KENDALI RANGE


700

600

500
range
400
BKA
300 GT
200 BKB

100

0
1 2 3 4 5 6

Dapat dilihat dari peta kendali rata-rata dan peta kendali range dari data
hasil produksi mie instan yang dilakukan PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk
pada tahun 2013-2017 dalam kondisi terkendali hal ini dapat dilihat dari data yang
berada dalam peta kendali tidak ada yang keluar dari batas kendali. Karena proses
sudah stabil, maka indeks proses (Cp) dapat hitung.
𝑈𝑆𝐿−𝐿𝑆𝐿
Cp = 6𝜎
𝑅′ 297,67
𝜎=𝑑 = = 466,07
2 2,534

USL = X” + 0,06 = 1181,03+ 0,06 = 1181,09


LSL = X” – 0,04 = 1181,03– 0,04 = 1180,99
Sehingga,
𝑈𝑆𝐿−𝐿𝑆𝐿 4455,86−4455,76
Cp = = = 3,58
6𝜎 6(3102,32)

Cpk = min (CPL;CPU)


𝑋"−𝐿𝑆𝐿 1181,09−1181,99
CPL = = = 4,77
3.6𝜎 3.(6𝑥466,07)
𝑈𝑆𝐿−𝑋" 1181,09−1181,03
CPU = = = 7,15
3.6𝜎 3.(6𝑥466,07)

Cpk = min (4,77;7,15) = 4,77


Dapat dilihat dari hasil perhitungan indeks kapabilitas dan indeks kinerja
kane bernilai lebih dari satu. Berdasarkan standar sigma, hasil produksi mie instan
tahun 2013-2017 memiliki nilai Cpk ≥ 1 juga dan diikuti nilai Cp ≥ 1 sehingga
8

proses produksi dinilai memiliki kapabel, akurasi, serta presisi yang tinggi, dan
dinilai produksi baik.
Setelah perhitungan indeks kapabilitas proses dan indeks kinerja kane,
diperoleh bahwa produksi mie instan yang dilakukan PT. Indofood CBP Makmur
Tbk pada tahun 2013-2017 berada dalam batas pengendalian statistik. Hal ini
disebabkan oleh manajemen produksi dan manajemen pemasaran yang cukup
baik.
9

IV. PENUTUP
4.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan diketahui nilai kapabilitas proses
dan indeks kinerja kane produksi mie instan PT. Indofood CBP Makmur Tbk
melebihi nilai standar sigma. Sehingga prosesnya dapat dikatakan kapabel dan
baik, serta masih dalam batas pengendalian statistik.
10

DAFTAR PUSTAKA
Abdullah, M. A. Aplikasi Peta Kendali Statistik Dalam Mengontrol Hasil
Produksi Suatu Perusahaan. Jurnal Saintifik. Vol 01 (01):5-13.

Anda mungkin juga menyukai