Anda di halaman 1dari 6

Berikut pembahasan soal matematika

CPNS 2018
1. Hasil kali 3 bilangan bulat berurutan adalah 210, maka
jumlah dari dua bilangan terkecil adalah …

Cara mudahnya lihatlah angka yang diketahui yaitu 210. Diapakan


ketiga bilangan tersebut? Dikalikan. Logikanya, salah satu bilangan
bulat yang mungkin adalah angka 5 karena hasil kalinya adalah 210.
Langsung dicoba tiga bilangan berurutan! 5 x 6 x 7 = 210. Tepat
sekali! Pertanyaanya, jumlah dari dua bilangan terkecil maka 5 + 6 =
11.

2. Jumah 7 suku pertama deret 4, 14, 24, 34, adalah ..

Berikut cara mudahnya :


3. Apabila suatu pekerjaan diselesaikan oleh 16 orang
dalam 4 hari, berapa orang tambahan yang dibutuhkan
untuk menyelesaikan pekerjaan tersebut hanya dengan 1
hari?

Cara mudahnya 16 orang 4 hari. Maka jika dirata-rata 1 hari 4 orang.


Sehingga jika dikerjakan hanya 1 hari maka 16 x 4 = 48 orang

4. Banyaknya bilangan yang habis dibagi 7 dari himpunan


bilangan asli kurang dari 77

Logika mudahnya, ketika yang ditanyakan kurang dari 77 maka


bilangan asli yang habis dibagi 7 paling besar adalah 70 dan yang
paling kecil adalah 7. Maka banyak bilangan 70 dibagi 7 yaitu 10.
5. Pada Sebuah peta jarak 1 sentimeter mewakili 240
kilometer. Berarti jarak 3,75 sentimeter pada peta
mewakili …

Caranya sangatlah mudah, maka 3,75 x 240 = 900 kilometer

6. Banyaknya himpunan x yang ada pada 10< x< 78 yang habis


dibagi 5 adalah …

Karena tandanya kurang dari, maka kata lain pertanyaanya bilangan


antara 10 dan 78 yang habis dibagi 5. Bilangan terbesar kelipatan 5
adalah 75, dan terkecil adalah 5. Maka 75 : 5 = 13. Namun 13
bukanlah jawabanya, karena 5 dan 10 tidak ikut maka dikurangi 2
menjadi 11.

7. Manakah bilangan pecahan dibawah ono yang lebih besar dari


1/3?

a. 51/154

b 16/24

c. 71/214
d. 20/61

Cara mudahnya membagi penyebut dengan bilangan 3

a. 154 dibagi 3 = 51 sisa 1

b. 24 dibagi 3 = 8 (maka b merupakan pecahan terbesar)

c. 214 dibagi 3 = 71 sisa 1

d. 61 dibagi 3 = 20 sisa 1

Mata dadu berjumlah 11 ada dua yaitu 5+6 dan 6+5. Jumlah semestanya yaitu 6 x 6 = 36. Sehingga peluan g yang muncul 2/36 =

1/18. Diubah ke desimal menjadi

8. Dari 2400 orang yang mengikuti tes CPNS yang diterima


hanya 20% dari total peserta diterima hanya 20% dari total
peserta, padahal kursi yang diperebutkan ada 500 buah, berapa
persen kursi kosong yang belum ditempati?

Cara mudahnya yaitu 20% dari 2400 (artinya 20/100 dikali 2400)
yaitu 480. Dari 500 kursi maka sisa 20. Sehingga 20 dari 500
(artinya 20/500 dikali 100%) adalah 4%.
9. 4096, 1024, 256, 64, 16, 4, ….

Cara mudahnya adalah 64 dibagi 4 = 16 dibagi 4 = 4 dibagi 4 = 1.


Jadi jawabnya 1

10. Jumlah angka ganjil antara 28 sampai 40 adalah …

Cara mudahnya yaitu menjumlahkan 29 + 31 + 33 + 35 + 37 + 39 =


204

11. Penderita flu maupun batuk yang berobat ke klinik A


sebanyak 66 orang, 25 orang menderita flu, dan 15 orang flu
juga batuk. Banyka penderita yang hanya menderita batuk
adalah …

Cara =nya sangatlah mudah, 66 -25 -15 = 56

12. Perbandingan umur Doni dan Dono adalah 3 : 9. Jika jumlah


umur mereka adalah 24 tahun, berapa umur Dono?

Cara mudahnya, perbandingan dono 9. Jumlah perbandingan umur


mereka adalah 3+9= 12. Sehingga 9 / 12 dikali 24 = 18
13. Negasi dari pernyataan : semua mahasiswa menganggap soal
Ujian Komprehensif sukar adalah …

Ingat negasi atau ingkaran artinya adalah lawanya. Maka


ingkaran/negasi dari soal diatas “Ada mahasiswa menganggap soal
Ujian Komprehensif mudah/tidak sukar”

Anda mungkin juga menyukai