Anda di halaman 1dari 3

PENETAPAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Mata Pelajaran : Seni Budaya (Musik)


Kelas : XI (Sebelas)
Semester : Ganjil dan Genap

Kompetensi Inti :
 KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
 KI-3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI-4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

Aspek/Ranah
No. Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
3.1 Memahami konsep musik Barat  Membedakan karakteristik musik modal dan tonal secara
auditif
1  Membedakan karakteristik musik tonal dan atonal secara
auditif
 Mendeskripsikan perkembangan konsep musik Barat
4.1 Memainkan alat musik Barat  Mencoba memainkan karya musik tonal/modal/atonal
2
sederhana menggunakan alat musik
3.2 Menganalisis musik Barat  Mengidentifikasi musik modal melalui rekaman audio
 Mengidentifikasi karakter nada dan irama dalam musik
modal
 Mengidentifikasi musik tonal melalui rekaman audio
 Mengidentifikasi karakter nada dan irama dalam musik
3 tonal
 Mengidentifikasi musik atonal melalui rekaman audio
 Mengidentifikasi karakter nada dan irama dalam musik
atonal
 Menganalisis perbedaan karakter musik modal, musik
tonal dan musik atonal
4.2 Mempresentasikan hasil analisis  Mempresentasikan perbedaan nada dan irama dari ragam
4
musik Barat musik Barat
Aspek/Ranah
No. Kompetensi Dasar Indikator Pengetahuan Sikap Ketrampilan
(Kognitif) (Affective) (Psikomotorik)
3.3 Menganalisis hasil pertunjukan  Mengidentifikasi alat musik, dan unsur-unsur musik
musik Barat pada pertunjukan orkestra secara langsung atau melalui
media audiovisual
 Mendeskripsikan hasil analisis pertunjukan orkestra
 Mengidentifikasi alat musik, dan unsur-unsur musik
pada pertunjukan instrumen solo secara langsung atau
5
melalui media audiovisual
 Mendeskripsikan hasil analisis pertunjukan instrumen
solo
 Mengidentifikasi alat musik, dan unsur-unsur musik
pada pertunjukan brass band secara langsung atau
melalui media audiovisual
4.3 Membuat tulisan tentang musik  Membuat tulisan hasil analisis pertunjukan brass band
6 Barat  Mempresentasikan tulisan hasil analisis pertunjukan
brass band
3.4 Memahami perkembangan musik  Membandingkan karakteristik musik dari beberapa
Barat periode musik Eropa
 Mendeskripsikan hubungan masyarakat dan karakteristik
bunyi musik dari beberapa periode musik di Eropa
 Membandingkan karakteristik musik dari beberapa
7
karya musik Amerika
 Mendeskripsikan hubungan perkembangan masyarakat
dan karakteristik musik dari Amerika
 Membandingkan karakteristik musik populer di Amerika
dan Eropa
4.4 Menampilkan beberapa lagu dan  Menyanyikan lagu/bermain musik dari Eropa
8
pertunjukan musik Barat  Menyanyikan lagu/bemain musik dari Amerika

Penetapan Teknik Penilaian


Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan cirri indikator, contoh:
o Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance).
o Apabila tuntutan indicator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis.
o Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek
Purworejo, Juli 2019
Mengetahui :
Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Purworejo Guru Mata Pelajaran,

PADMO SUKOCO, S.Pd., M.Pd.


Pembina Tk. I CAHYANING MENTARI, S.Pd.
NIP. 19640718 198703 1 010 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai