Anda di halaman 1dari 13

LK-4.

Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Tujuan Kegiatan:
Mereviu bahan pembelajaran dari unit materi pembelajaran dan
mengembangkan penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran.

Langkah Kegiatan:
1. Siapkan dokumen kurikulum, buku teks mata pelajaran, dan petunjuk
pengembangan RPP;
2. Siapkan unit materi yang dipilih beserta rangkuman unit materi berupa mind
map yang telah Saudara buat pada kegiatan 1. Konsep dan Pendalaman
Materi HOTS sebagai sumber belajar;
3. Simaklah dan pahami langkah-langkah pembelajaran berorientasi HOTS dari
contoh video pembelajaran sebagai inspirasi; dan
4. Buatlah RPP untuk topik terpilih mengacu pedoman penyusunan RPP yang
berlaku.

1
LK-4a Pengembangan RPP

Format Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP )


Satuan Pendidikan : SMPN 15 Palu
Mata Pelajaran : IPA TERPADU
Kelas/ Semester : VII / 1 (GANJIL)
Materi Pokok : KALOR DAN PERPINDAHANNYA
Alokasi Waktu : 2 X 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI-2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, Percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaanya
KI-3 Memahami Pengetahuan (Faktual, Konseptual, dan Prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
KI-4 Mencoba, Mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang di pelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi

No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI
Kompetensi Pengetahuan Indikator Pendukung
3.4 Menganalisis konsep Membedakan perpindahan
suhu, pemuaian, kalor, kalor secara konduksi, konveksi,
perpindahan kalor, dan dan radiasi
penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari Indikator Kunci
termasuk mekanisme Menganalisis konsep perpindahan
menjaga kestabilan suhu kalor
tubuh pada manusia dan
hewan
Kompetensi Keterampilan Indikator Pendukung
4.4 Melakukan percobaan Menerapkan konsep kalor dalam
untuk menyelidiki kehidupan sehari-hari
pengaruh kalor terhadap
suhu dan wujud benda Indikator Kunci
serta perpindahan kalor Melakukan percobaan untuk

2
menyelidiki pengaruh kalor terhadap
perpindahan kalor

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui model discovery learning, pendekatan saintifik, serta metode
eksperimen dan diskusi dengan teknik window shopping, peserta didik dapat
Menganalisis konsep suhu, pemuaian, kalor, perpindahan kalor, dan
penerapannya dalam terukur menggunakan literasi sains, literasi digital, dan
berfikir kritis dalam menyelesaikan masalah serta selalu mensyukuri anugrah
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa.

Audience, Behaviour, Condition, Degree


kehidupan sehari-hari termasuk mekanisme menjaga kestabilan suhu tubuh
pada manusia dan hewan serta melakukan percobaan untuk menyelidiki
pengaruh kalor terhadap suhu dan wujud benda serta perpindahan kalor
hingga dapat membandingkan besaran-besaran fisis yang

D. Materi Pembelajaran
1. Perpindahan kalor secara konduksi, konveksi, dan radiasi.
2. Peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari

E. Metode Pembelajaran
Model : discovery Learning
Metode : diskusi dan eksperimen
Pendekatan : saintifik
Teknik : window shopping

F. Media, alat dan bahan


1. Media : LKPD, PPT, Quizizz
2. Alat dan bahan :
Alat : Kaki tiga, Bunsen, gelas kimia
Bahan : pewarna makanan

G. Sumber belajar
1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017 edisi Revisi. Ilmu
Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: Kementrian Pendidikan
dan Kebudayaan.
2. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017 edisi Revisi. Buku Guru
ilmu engetahuan Alam SMP/MTs Kelas VII. Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan.
3. Sumber lain yang relevan
4. Internet
5. Lingkungan sekitar

6. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

3
TAHAP ALOKASI
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN WAKTU
A. Kegiatan Pendahuluan

1. Salam
Pendahuluan 2. Berdoa
(persiapan/orientasi) 3. Mengecek kesiapan siswa untuk belajar 5 menit
4. Mengecek kehadiran
5. Mengajak untuk selalu bersyukur kepada Tuhan
Yang Maha Esa
6. Mengajak siswa untuk melakukan ice breaking
(Game Lagu “satu ditambah satu” dengan gerakan
yang lucu dan penuh semangat)
Guru mengingatkan peserta didik pada materi
Apersepsi sebelumnya tentang suhu 5 menit
Peserta didik menjawab pertanyaan yang diajukan
guru;
1. Apa yang dimaksud dengan suhu?
2. Sebutkan satuan suhu
3. Apa alat pengukur suhu
Jawaban yang diharapkan dari peserta didik
1. Suhu adalah derajat panas suatu benda
2. Satuan suhu adalah derajat Celsius,
Fahrenheit, Kelvin dan Reamor
3. Termometer
Mengingatkan peserta didik untuk duduk sesuai
kelompok yang telah dibentuk sebelumnya

z?”

Menyampaikan tujuan pembelajaran


Motivasi 5 menit
Menyampaikan manfaat belajar tentang perpindahan
kalor dalam kehidupan sehari-hari.
Dengan belajar perpindahan kalor, kita bisa
memahami alasan pegangan tutup panci terbuat dari
bahan isolator. Kita juga bisa memahami mengapa air
dalam termos bisa tetap panas.

Menyampaikan penilaian (sikap dan keterampilan)


selama proses pembelajaran
B. Kegiatan Inti

Pemberian rangsang Peserta didik melakukan kegiatan percobaan


memasukkan sendok logam ke dalam gelas berisi air 10 menit
(Stimulation) panas dan mengamati peristiwa yang terjadi.

Identifikasi masalah Berdasarkan hasil pengamatan, peserta didik


melakukan identifikasi masalah serta mengajukan 5 menit
(Problem Statement) pertanyaan, seperti :
1. Mengapa bagian sendok yang tidak terkena air
panas menjadi ikut panas?
2. Jika sendok yang digunakan berbahan plastik,
apakah bagian sendok yang tidak terkena air ikut
menjadi panas?
3. Mengapa panas dapat mengalir ke bagian sendok

4
yang tidak terkena air panas?

Mengumpulkan Data Peserta didik melakukan percobaan untuk mengamati


perpindahan kalor secara konduksi, konveksi, dan 15 menit
(Data Collecting) radiasi, dengan cara memanaskan air di dalam gelas
kimia yang ditetesi pewarna makanan.
Mengolah Data Peserta didik menjawab pertanyaan yang terdapat
pada LKPD online dengan aplikasi google form. 10 menit
(Data Processing) 1. Bagaimanakah peristiwa konduksi yang terjadi
pada percobaan yang telah kalian lakukan?
2. Bagaimanakah peristiwa konveksi yang terjadi
pada percobaan yang kalian lakukan?
3. Apakah radiasi terjadi pada percobaan? Jelaskan!
Pembuktian Peserta didik mengecek hasil pengamatan dan
jawaban pertanyaan dengan buku teks IPA Terpadu. 5 menit
(Verification)

Menarik Kesimpulan Peserta didik membuat kesimpulan dan


mempresentasikan ke depan kelas (kelompok lain 10 menit
(Generalization) memberikan tanggapan)

C. Kegiatan Penutup

1. Peserta didik bersama guru melakukan evaluasi


terhadap seluruh proses pembelajaran 10 menit
2. Guru memberikan penghargaan pada kelompok
yang terbaik dan kelompok lainnya
3. Peserta didik mengerjakan kuis online dengan
menggunakan aplikasi Quizizz
4. Guru menyampaikan sub materi pada pertemuan
selanjutnya

7. Penilaian
a. Teknik Penilaian
Sikap
a. Teknik Penilaian : Observasi atau jurnal
b. Bentuk Instrumen: Lembar Obeservasi/jurnal
c. Rubrik Jurnal Perkembangan Sikap

Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Ket.
Peserta didik Sikap
1.
2.
3.

5
Keterampilan
Teknik Penilaian : Penilaian Kinerja
Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
Rubrik Penilaian :

NO ASPEK SKOR KETERANGAN

3 Menyajikan hasil diskusi dengan bahasa yang


baik, mudah dipahami dan menarik
Menyajikan hasil diskusi dengan bahasa yang
Menyajikan Hasil
1 2 kurang baik, dan agak susah dipahami dan
Diskusi
kurang menarik
Menyajikan hasil diskusi dengan bahasa yang
1 tidak baik, tidak dapat dipahami dipahami dan
tidak menarik

3 Menjawab semua pertanyaan pada LKPD


dengan baik dan benar
Mengidentifikasi
2 2 Menjawab lebih dari 2 atau 3 item dalam LKPD
masalah
dengan baik dan Benar

1 Tidak menjawab soal pada item, atau hanya


satu soal terjawab dengan baik dan benar

Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Tulis
b. Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda dan Essay

Indikator Soal Jawaban Skor Level


Kognitif

6
Disajikan Sebuah mobil terparkir di bawah terik A 10 L3
gambar mobil matahari selama 1 jam seperti gambar
yang terparkir di berikut!
bawah terik
matahari,
peserta didik
dapat
menganalisis
peristiwa
perpindahan
kalor yang
dirasakan oleh
pengemudi
Seorang pengemudi merasakan udara yang
panas ketika masuk ke dalam mobil.
Analisis perpindahan kalor yang tepat
pada peristiwa tersebut adalah ….

A. Radiasi (kalor dari matahari mengalir


ke mobil), konduksi (kalor dari
permukaan luar mobil mengalir ke
seluruh bagian mobil), konveksi
(mobil mengalirkan kalor ke seluruh
udara di dalam mobil)
B. radiasi (kalor dari udara yang panas
mengalir ke mobil), konduksi (kalor
dari permukaan luar mobil mengalir
ke seluruh bagian mobil), konveksi
(kalor dari permukaan luar mobil
memanaskan udara di dalam mobil)
C. konveksi (kalor dari udara yang
panas mengalir ke mobil), konduksi
(kalor dari permukaan luar mobil
mengalir ke seluruh bagian mobil),
radiasi (kalor dari mobil mengalir
langsung ke tubuh pengemudi)
D. konveksi (kalor dari matahari
mengalir ke mobil), konduksi (kalor
dari permukaan mobil mengalir ke
seluruh bagian mobil), radiasi ((kalor
dari mobil mengalir langsung ke
tubuh pengemudi)

Disajikan Pewarna makanan diteteskan pada L3


gambar sebuah gelas kimia berisi air, kemudian a. Pewarna a (skor 5)
percobaan dipanaskan seperti gambar di bawah makanan b (skor 3)
memanaskan ini! bergerak ke
air yang atas karena c (skor 4)
ditetesi lebih dulu
pewarna menyerap kalor
makanan, dari gelas
peserta didik kimia.
dapat Akibatnya
menganalisis massa jenis
peristiwa menjadi lebih
perpindahan kecil dan
kalor yang terangkat

7
terjadi serta sehingga
dapat digantikan oleh
menyimpulkan air di bagian
berdasarkan atas yang
hasil massa jenisnya
percobaan. lebih besar.
Demikian
seterusnya
sehingga
terjadi aliran
konveksi air.
Pergerakan
Dalam waktu tertentu, pewarna pewarna
makanan yang berada di dasar gelas makanan
kimia bergerak ke atas. Buatlah tersebut
analisis tentang peristiwa di atas membuktikan
dengan menjawab pertanyaan berikut! bahwa pada
peristiwa
a. Mengapa pewarna makanan konveksi,
partikel suatu
bergerak ke atas setelah di
zat ikut
panaskan dalam waktu berpindah.
b. Jika api tidak
tertentu?
bersentuhan
b. Jelaskan peristiwa langsung
dengan gelas
perpindahan kalor yang
kimia, maka
terjadi (api tidak bersentuhan perpindahan
kalor terjadi
langsung dengan gelas kimia)
secara radiasi.
c. Buatlah kesimpulan tentang Kemudian
konduksi
percobaan di atas!
terjadi pada
seluruh bagian
gelas kimia.
Konveksi
terjadi pada
seluruh bagian
air.

b. Pemanas
an air di dalam
gelas kimia yang
diberi pewarna
makanan
membuktikan
bahwa
perpindahan
konveksi diikuti
perpindahan
partikelnya.
Perpindahan
kalor dari api ke
gelas kimia
terjadi secara
konduksi, akan

8
tetapi jika api
tidak
bersentuhan
langsung
dengan gelas
kimia maka
perpindahan
kalor terjadi
secara radiasi.

b. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Remedial
 Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai
KKM berdasarkan analisis penilaian dengan meninjau indikatornya.
Pembelajaran remedial dapat dilaksanakan dengan cara : pembelajaran
ulang pada indikator tertentu, bimbingan perorangan, belajar kelompok,
dan pemanfaatan tutor sebaya.
Pengayaan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah
tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
 Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang
membutuhkan pengembangan lebih luas.

8. Bahan Ajar

9
LK-4b Telaah RPP

Tujuan
Peserta dapat menelaah dan dapat memperbaiki RPP.

Nama Penyusun RPP :


Nama Penelaah RPP :

FORMAT TELAAH RPP

Hasil
No. Komponen Indikator Penilaian/Saran
tindak lanjut
A. Identitas Mata 1. Menuliskan nama sekolah.
Pelajaran/ Tema 2. Menuliskan matapelajaran.
3. Menuliskan kelas dan semester.
4. Menuliskan alokasi waktu.

B. Kompetensi Inti Menuliskan KI dengan lengkap dan benar.

C. Kompetensi Menuliskan KD dengan lengkap dan benar.


Dasar
D. Indikator 1. Merumuskan indikator yang mencakup
Pencapaian kompetensi pengetahuan, keterampilan,
Kompetensi dan sikap sesuai dengan KD.
2. Menggunakan kata kerja operasional
relevan dengan KD yang dikembangkan.
3. Merumuskan indikator yang cukup sebagai
penanda ketercapaian KD.
E Nilai Karakter 1. Menuliskan nilai-nilai karakter yang akan
dimunculkan dalam pembelajaran
2. Butir karakter yang dituliskan adalah butir
karakter operasional

F Tujuan 1. Tujuan pembelajaran dirumuskan satu atau


Pembelajaran lebih untuk setiap indikator pencapaian
kompetensi.
2. Tujuan pembelajaran mengandung unsur:
audience (A), behavior (B), condition (C), dan
degree (D).
3. Tujuan pembelajaran dirumuskan untuksatu
pencapaian KD.

G. Materi 1. Memilih materi pembelajaran reguler, remedial dan


Pembelajaran pengayaan sesuai dengan kompetensi yang
dikembangkan.
2. Cakupan materi pembelajaran reguler, remedial,
dan pengayaan sesuai dengan tuntutan KD,
ketersediaan waktu, dan perkembangan peserta
didik.
3. Kedalaman materi kemampuan peserta didik.

10
Hasil
No. Komponen Indikator Penilaian/Saran
tindak lanjut
H. Metode 1. Menerapkan satu atau lebih metode pembelajaran.
Pembelajaran 2. Metode pembelajaran yang dipilih adalah
pembelajaran aktif yang efektif dan efisien
memfasilitasi peserta didik mencapai indikator-
indikator KD beserta kecakapan abad 21.

I. Media dan 1. Memanfaatkan media sesuai dengan indikator,


Bahan karakteristik peserta didik dan kondisi sekolah.
2. Memanfaatkan bahan sesuai dengan indikator,
karakteristik peserta didik dan kondisi sekolah
3. Memanfaatkan mediauntuk mewujudkan
pembelajaran dengan pendekatan saintifik atau
model memadai.
4. Memanfaatkan bahan untuk mewujudkan
pembelajaran dengan pendekatan saintifik atau
model memadai.
5. Memilih media untuk menyampaikan pesan yang
menarik, variatif, dan sesuai dengan indikator
pencapaian kompetensi.
6. Memilih bahan untuk menyampaikan pesan yang
menarik, variatif, dan sesuai dengan indikator
pencapaian kompetensi.

J Sumber Belajar 1. Memanfaatkan lingkungan alam dan/atau sosial..


2. Menggunakan buku teks pelajaran dari pemerintah
(Buku Peserta didik dan Buku Guru).
3. Merujuk materi-materi yang diperoleh melalui
perpustakaan.
4. Menggunakan TIK/merujuk alamat web tertentu
sebagai sumber belajar.

K Penilaian 1. Mencantumkan teknik, bentuk, dan contoh


instrumen penilaian pada ranah sikap,
pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
indikator.
2. Menyusun sampel butir instrumen penilaian sesuai
kaidah pengembangan instrumen
3. Mengembangkan pedoman penskoran (termasuk
rubrik) sesuai dengan instrumen.

11
Hasil
No. Komponen Indikator Penilaian/Saran
tindak lanjut
L Pembelajaran 1. Merumuskan kegiatan pembelajaran remedial yang
Remedial sesuai dengan karakteristik peserta didik, alokasi
waktu, sarana dan media pembelajaran.
2. Menuliskan salah satu atau lebih aktivitas kegiatan
pembelajaran remedial, berupa:
 pembelajaran ulang,
 bimbingan perorangan
 belajar kelompok
 tutor sebaya

M Pembelajaran Merumuskan kegiatan pembelajaran pengayaan


Pengayaan yang sesuai dengan karakteristik peserta didik,
alokasi waktu, sarana dan media pembelajaran.

N Bahan Ajar Menguraikan bahan ajar sesuai dengan KD

12
R-4. Pengembangan RPP

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil pengembangan RPP

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:


1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-4!
2. Berikan nilai pada hasil kajian berdasarkan penilaian Anda terhadap hasil kerja peserta
sesuai rubrik berikut!

Kegiatan Praktik
1. Menuliskan KD pengetahuan dan keterampilan dengan tepat.
2. Menuliskan Tujuan Pembelajaran dengan tepat.
3. Menuliskan materi, metode, media, bahan, dan sumber pembelajaran dengan tepat.
4. Menuliskan langkah-langkah pembelajaran yang runut sesuai sintak model
pembelajaran.
5. Mengintegrasikan saintifik, dimensi pengetahuan, aspek HOTS, dan kecakapan abad
21 dalam kegiatan pembelajaran.
6. Menuliskan penilaian dengan tepat.
7. Menuliskan bahan dengan tepat.

Rubrik Penilaian:
Nilai Rubrik
90  nilai  100 Tujuh aspek sesuai dengan kriteria
80  nilai  90 Enam aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Lima aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai
60  nilai  70 Empat aspek sesuai dengan kriteria,tiga aspek kurang sesuai
<60 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

13

Anda mungkin juga menyukai