Anda di halaman 1dari 2

Definisi Gejala

PRE EKLAMSIA
Komplikasi kehamilan yang 1. Kenaikan tekanan darah
(KERACUNAN ditandai dengan kenaikan 2. Protein (+) pada urin

KEHAMILAN)
3. Bengkak (muka, tangan,
tekanan darah.
kaki)
Kapan bisa terserang ? 4. Nyeri kepala
5. Pandangan kabur
Usia kehamilan > 20 minggu 6. Nyeri perut
sampai setelah melahirkan. 7. Kejang
8. Koma
Penyebab

Belum diketahui
Cara mencegah Mungkinkah Apa yang terjadi bila
preeklamsia ? Preeklamsia tanpa pre-eklamsia

1. Periksa ke tenaga kesehatan gejala ? dibiarkan ?


2. Cukup istirahat Sangat mungkin, maka setiap Pada janin :
3. Ikuti kelas hamil ibu hamil harus rutin kontrol.
Gangguan pertumbuhan,
4. Makanan sehat
Bila hamil dengan tekanan prematur, kematian janin
5. Berolahraga
darah tinggi harus diperiksa
Pada ibu :
laboratorium (urin dan darah).
Eklamsia (kejang pada
Bila didapat gejala curiga
kehamilan)
preeklamsia segera dibawa ke
puskesmas / Rumah Sakit Gangguan berbagai organ
hingga kematian

Anda mungkin juga menyukai