Anda di halaman 1dari 112

ht

tp
s:
//w
on
os
ob
ok
ab.
bp
s.g
o.
id
ht
tp
s:
//w
on
os
ob
ok
ab
.b
ps
.g
o.
id
KECAMATAN KEJAJAR DALAM ANGKA 2018

ISSN :-
No. Publikasi : 3307130.1809
Katalog BPS : 1102001.3307130

id
Ukuran Buku : 14,8 cm x 21 cm

o.
Jumlah Halaman .g : xiv + 92 halaman / pages
ps

Naskah :
.b

Koordinator Statistik Kecamatan Kejajar


ab
ok

Penyunting :
ob

Koordinator Statistik Kecamatan Kejajar


os

Gambar Kulit :
on

Koordinator Statistik Kecamatan Kejajar


//w

Gambar :
s:

Koordinator Statistik Kecamatan Kejajar


tp
ht

Diterbitkan oleh :
Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonosobo

Boleh dikutip dengan menyebutkan sumbernya

ii Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


SAMBUTAN CAMAT KEJAJAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Puji Syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa dan ucapan
terimakasih kepada semua pihak yang telah mendukung penerbitan Buku
Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018, sehingga buku ini bisa selesai tepat pada
waktunya.

Buku Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 ini berisi data dan
informasi baik yang sifatnya dinamis maupun statis yang dihimpun dari 15 (lima

id
belas) desa dan 1 (satu) kelurahan yang ada di Kecamatan Kejajar.

o.
.g
Kami berharap agar buku ini bisa bermanfaat bagi kita semua dan dapat
ps
digunakan sebagai indikator untuk pengambilan keputusan sehingga keputusan
.b

yang diambil akan tepat sasarannya.


ab

Akhirnya kami ucapkan terima kasih dan semoga bisa bermanfaat untuk
ok

menunjang pembangunan di Kecamatan Kejajar.


ob

Wassalamualaikum Wr. Wb.


os
on

Kejajar, September 2018


//w

Camat Kejajar,
s:
tp
ht

Agus Surya Brata

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 iii


id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

iv Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.


Buku Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 ini adalah publikasi lanjutan
dari tahun sebelumnya yang merupakan hasil kompilasi data monografi desa dan
data Dinas/Instansi yang ada di Kecamatan Kejajar. Informasi yang termuat
dalam publikasi ini adalah data 2017 yang meliputi keadaan geografi,
pemerintahan, sosial, transportasi & komunikasi dan pertanian

id
Dalam kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak

o.
Camat Kejajar atas dukungannya sehingga publikasi ini dapat diterbitkan.
.g
Demikian pula kepada semua pihak baik instansi pemerintah maupun swasta
ps
yang telah mendukung kelengkapan datanya.
.b
ab

Kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan demi


ok

perbaikan dan penyempurnaan pada publikasi yang akan datang. Semoga buku
ob

ini bermanfaat bagi kita semua terutama dalam mendukung pelaksanaan


pembangunan di Kecamatan Kejajar.
os

Wassalamualaikum Wr. Wb.


on
//w

Kejajar, September 2018


Koordinator Statistik Kecamatan Kejajar
s:
tp
ht

Yanner Novarian P

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 v


id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

vi Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


DAFTAR ISI

Halaman

Sambutan Camat ................................................................................ iii


Kata Pengantar ................................................................................... v
Daftar Isi .............................................................................................. vii
Daftar Tabel ........................................................................................ viii
Daftar Gambar .................................................................................... xii

id
Peta Letak Kecamatan ........................................................................ xiii

o.
.g
Peta Letak Desa .................................................................................. xiv
ps
.b
ab

1. Keadaan Geografi .......................................................................... 1


ok

2. Pemerintahan ................................................................................ 9
ob

3. Penduduk dan Ketenagakerjaan .................................................... 19


os

4. Sosial dan Kesejahteraan Rakyat ................................................... 35


on
//w

5. Pertanian ....................................................................................... 69
s:

6. Perekonomian .............................................................................. 77
tp

7. Transportasi dan komunikasi ........................................................ 93


ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 vii


DAFTAR TABEL

Halaman
Keadaan Geografis
Tabel 1.1 Jarak dan Waktu Tempuh ke Ibukota Kecamatan dan
Kabupaten di Kecamatan Kejajar ................................. 5
Tabel 1.2 Luas Lahan Sawah dan Lahan Bukan Sawah di
Kecamatan Kejajar (ha), 2017 ...................................... 6
Tabel 1.3 Banyaknya Curah Hujan dan Hari Hujan per Bulan di
Kecamatan Kejajar, 2017 ............................................. 7

id
Tabel 1.4 Letak Geografis Kantor Desa di Kecamatan Kejajar,

o.
2017 .............................................................................
.g 8
ps
.b

Pemerintahan
ab

Tabel 2.1 Status Hukum dan Status Desa di Kecamatan Kejajar,


ok

2017 ............................................................................. 12
ob

Tabel 2.2 Banyaknya Rukun Tetangga (RT), Rukun Warga (RW),


os

Dusun, dan Dukuh di Kecamatan Kejajar, 2017 .......... 13


on

Tabel 2.3 Sarana Pemerintahan Desa/Kelurahan di Kecamatan


//w

Kejajar, 2017 ................................................................ 14


s:

Tabel 2.4 Luas Tanah Bengkok dan Tanah Kas Desa di


tp

Kecamatan Kejajar, 2017 (ha) ...................................... 15


ht

Tabel 2.5 Banyaknya Aparat Pemerintahan Desa/Kelurahan di


Kecamatan Kejajar, 2017 ............................................. 17

Penduduk
Tabel 3.1 Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Sex
Ratio di Kecamatan Kejajar, 2017 ................................ 24
Tabel 3.2 Kepadatan Penduduk di Kecamatan Kejajar, 2017 ..... 25

viii Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


Tabel 3.3 Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur di
Kecamatan Kejajar, 2017 ............................................ 26
Tabel 3.4 Banyaknya Kepala Keluarga di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 34

Sosial dan Kesejahteraan Rakyat


Tabel 4.1 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid
Terhadap Guru Taman Kanak-Kanak di Kecamatan
Kejajar, 2017/2018 ....................................................... 38
Tabel 4.2 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid

id
Terhadap Guru Sekolah Dasar di Kecamatan Kejajar,

o.
2017/2018 ................................................................... 39
.g
ps
Tabel 4.3 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid
.b

Terhadap Guru Madrasah Ibtidaiyah di Kecamatan


ab

Kejajar, 2017/2018 ...................................................... 40


ok

Tabel 4.4 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid


ob

Terhadap Guru Sekolah Menengah Pertama di


os

Kecamatan Kejajar, 2017/2018 ................................... 41


on

Tabel 4.5 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid


Terhadap Guru Madrasah Tsanawiyah di Kecamatan
//w

Kejajar, 2017/2018 ...................................................... 42


s:
tp

Tabel 4.6 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid


ht

Terhadap Guru Sekolah Menengah Atas di Kecamatan


Kejajar, 2017/2018 ...................................................... 43
Tabel 4.7 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid
Terhadap Guru Sekolah Menengah Kejuruan di
Kecamatan Kejajar, 2017/2018 ................................... 44
Tabel 4.8 Banyaknya Taman Pendidikan Al-Qur’an, Diniyah
Takmiliyah dan Pondok Pesantren di Kecamatan
Kejajar, 2017 ................................................................ 45
Tabel 4.9 Banyaknya Sarana Kesehatan di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 46

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 ix


Tabel 4.10 Banyaknya Tenaga Kesehatan di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 48
Tabel 4.11 Banyaknya Pasangan Usia Subur (PUS), Wanita Usia
Subur (WUS), dan Akseptor Keluarga Berencana (KB)
di Kecamatan Kejajar, 2017 ......................................... 50
Tabel 4.12 Banyaknya Keluarga dan Tahapan Keluarga Sejahtera
(KS) di Kecamatan Kejajar, 2017 .................................. 52
Tabel 4.13 Banyaknya Sarana Olahraga di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 53
Tabel 4.14 Banyaknya Unit Kesenian dan Sarana Rekreasi di

id
Kecamatan Kejajar, 2017 ............................................. 55

o.
Tabel 4.15 Banyaknya Tempat Ibadah di Kecamatan Kejajar,
.g
ps
2017 ............................................................................. 56
.b

Tabel 4.16 Banyaknya Pemeluk Agama di Kecamatan Kejajar,


ab

2017 ............................................................................. 57
ok

Tabel 4.17 Banyaknya Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk di Kecamatan


ob

Kejajar, 2017 ................................................................ 59


os

Tabel 4.18 Banyaknya Jamaah Haji Menurut Jenis Kelamin di


on

Kecamatan Kejajar, 2017 ............................................. 60


//w

Tabel 4.19 Banyaknya Kepala Keluarga (KK) Menurut Jenis


Kelamin di Kecamatan Kejajar, 2017 ........................... 61
s:
tp

Tabel 4.20 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status Pekerjaan


ht

di Kecamatan Kejajar, 2017 ......................................... 62


Tabel 4.21 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status
Perkawinan di Kecamatan Kejajar, 2017 ..................... 63
Tabel 4.22 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status
Pendidikan di Kecamatan Kejajar, 2017 ...................... 64
Tabel 4.23 Banyaknya Pasangan Usia Subur (PUS) Menurut
Kelompok Umur di Kecamatan Kejajar, 2017 .............. 65
Tabel 4.24 Banyaknya Keluarga Bukan Peserta Keluarga
Berencana (KB) di Kecamatan Kejajar, 2017 ............... 66

x Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


Pertanian
Tabel 5.1 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman
Pangan di Kecamatan Kejajar, 2017 ............................ 72
Tabel 5.2 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Sayur-Sayuran
di Kecamatan Kejajar, 2017 ......................................... 73
Tabel 5.3 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Buah-buahan
di Kecamatan Kejajar, 2017 ......................................... 75
Tabel 5.4 Banyaknya Kelompok Tani, Gabungan Kelompok Tani
dan Kelompok Wanita Tani di Kecamatan Kejajar,

id
2017 ............................................................................. 76

o.
.g
ps

Perekonomian
.b
ab

Tabel 6.1 Banyaknya Sarana Perekonomian di Kecamatan


Kejajar, 2017 ................................................................ 80
ok
ob

Tabel 6.2 Banyaknya Usaha Akomodasi Komersial di Kecamatan


Kejajar, 2017 ................................................................ 83
os
on

Tabel 6.3 Banyaknya Industri di Kecamatan Kejajar, 2017 ......... 84


//w

Tabel 6.4 Banyaknya Usaha Persewaan di Kecamatan Kejajar,


2017 ............................................................................. 85
s:
tp

Tabel 6.5 Banyaknya Usaha Sektor Jasa di Kecamatan Kejajar,


ht

2017 ............................................................................. 86
Tabel 6.6 Jumlah Pendapatan Desa di Kecamatan Kejajar, 2017 92

Transportasi dan Komunikasi


Tabel 7.1 Banyaknya Sarana Tranportasi di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 96
Tabel 7.2 Banyaknya Sarana Komunikasi di Kecamatan Kejajar,
2014 ............................................................................. 98

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 xi


DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Luas Wilayah Dirinci Per Desa di Kecamatan Kejajar


2017 ............................................................................. 4
Gambar 2.1 Luas Tanah Bengkok Dirinci Per Desa di Kecamatan
Kejajar 2017 ................................................................. 11
Gambar 3.1 Persentase Penduduk Per Desa di Kecamatan Kejajar,
2017 ............................................................................. 22
Gambar 3.2 Piramida Penduduk Kecamatan Kejajar, 2017 ............. 23

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

xii Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


PETA LETAK KECAMATAN

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017 xiii


PETA LETAK DESA

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

xiv Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2017


Keadaan Geografi

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 1


Keadaan Geografi

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

2 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Keadaan Geografi

BAB I
GEOGRAFI DAN IKLIM
Letak Geografis
Kecamatan Kejajar berada + 17 km ke arah utara Ibukota Kabupaten
Wonosobo yang wilayahnya dibatasi:
1. Sebelah Utara : Kabupaten Batang
2. Sebelah Barat : Kabupaten Banjarnegara
3. Sebelah Selatan : Kecamatan Garung

id
4. Sebelah Timur : Kabupaten Temanggung

o.
.g
ps
Ketinggian Tempat dan Suhu Udara
.b

Wilayah Kecamatan Kejajar berada di ketinggian antara 1.328 mdpl –


ab

2.121 mdpl dengan suhu udara rata-rata antara 14° - 23° C. Dengan kondisi
ok

tersebut, daerah ini mempunyai potensi untuk tanaman hortikultura, palawija


ob

maupun perkebunan.
os
on

Selain itu, yang menonjol dari geografis Kecamatan Kejajar adalah


//w

wisata alam Dataran Tinggi Dieng dengan berbagai potensi wisata seperti
s:

Telaga Warna, Kawah Sikidang, Candi, Sunrise Sikunir dan salah satu yang
tp
ht

paling menarik adalah adanya event tahunan yaitu Dieng Culture Festival (DCF)
yang diselengarakan sekitar bulan Agustus tiap tahunnya.

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 3


Keadaan Geografi

Gambar 1.1 Luas Wilayah Dirinci Per Desa di Kecamatan


Kejajar(ha), 2017

Luas
1200 1081
1000

800
582.62
600 521
411.7 365.54 363.5 373.9
400 334 284.38 282
222 209265.45 229.46

id
200 109.87 126

o.
0
.g
ps
.b
ab
ok

Luas (ha)
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

4 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Keadaan Geografi

Tabel 1.1 Jarak dan Waktu Tempuh ke Ibukota Kecamatan dan


Kabupaten di Kecamatan Kejajar

Ibukota Kecamatan Ibukota Kabupaten


Desa/Kelurahan
Km Menit Km Menit

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 4 5 13 20
2. Sigedang 5 6 16 23

id
3. Tambi 3 4 15 22

o.
4. Kreo .g 4 5 21 28
ps
5. Serang 1 2 18 25
.b

6. Kejajar - 1 17 25
ab

7. Igirmranak 5 8 22 35
ok

8. Surengede 2 4 19 27
ob

9. Tieng 2 4 18 25
os

10. Parikesit 7 8 24 31
on

11. Sembungan 14 25 31 50
//w

12. Jojogan 8 9 25 31
s:

13. Patakbanteng 8 9 24 31
tp

14. Dieng 9 15 26 33
ht

15. Sikunang 12 18 29 40
16. Campursari 18 30 40 60

Rata-rata 7 10 23 32

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 5


Keadaan Geografi

Tabel 1.2 Luas Lahan Sawah dan Lahan Bukan Sawah di Kecamatan
Kejajar (ha), 2017

Lahan Bukan
Desa/Kelurahan Lahan Sawah Jumlah
Sawah
Village Wetland Total
Not Wetland

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu - 334,00 334,00
2. Sigedang - 1 081,00 1 081,00

id
3. Tambi - 411,70 411,70

o.
4. Kreo -.g 284,38 284,38
ps
5. Serang - 365,54 365,54
.b

6. Kejajar - 582,62 582,62


ab

7. Igirmranak - 109,87 109,87


ok

8. Surengede - 363,50 363,50


ob

9. Tieng - 222,00 222,00


os

10. Parikesit - 209,00 209,00


on

11. Sembungan - 265,45 265,45


//w

12. Jojogan - 126,00 126,00


s:

13. Patakbanteng - 229,46 229,46


tp

14. Dieng - 282,00 282,00


ht

15. Sikunang - 373,90 373,90


16. Campursari - 521,00 521,00
Jumlah 2017 - 5 761,92 5 761,92
2016 - 5 761,92 5 761,92
2015 - 5 761,92 5 761,92
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

6 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Keadaan Geografi

Tabel 1.3 Banyaknya Curah Hujan dan Hari Hujan per Bulan di
Kecamatan Kejajar, 2017

Bulan Curah Hujan Hari Hujan

(1) (2) (3)


1. Januari 621 24

id
2. Pebruari 852 27

o.
3. Maret .g 338 25
ps
4. April 361 30
.b
ab

5. Mei 316 24
ok

6. Juni 249 25
ob

7. Juli 38 19
os
on

8. Agustus 23 13
//w

9. September 61 16
s:

10. Oktober 162 21


tp
ht

11. Nopember 557 30

12. Desember 514 28

Jumlah 2017 4 092 282


Total 2016 4 141 244
2015 3 373 212
Sumber : Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 7


Keadaan Geografi

Tabel 1.4 Letak Geografis Kantor Desa di Kecamatan Kejajar, 2017

Lintang Bujur
Desa/Kelurahan Ketinggian
(derajat) (derajat)

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu -7,27030 109,95030 1 328
2. Sigedang -7,26600 109,97510 1 635

id
o.
3. Tambi -7,26390 109,95440 1 379
.g
4. Kreo -7,26020 109,94070 1 355
ps
.b

5. Serang -7,24060 109,94950 1 495


ab

6. Kejajar -7,24700 109,95240 1 444


ok

7. Igirmranak -7,22250 109,95110 1 767


ob

8. Surengede -7,23260 109,94630 1 583


os
on

9. Tieng -7,23466 109,94287 1 628


//w

10. Parikesit -7,21802 109,93230 1 970


s:

11. Sembungan -7,23459 109,91740 2 121


tp

12. Jojogan -7,21054 109,92228 1 999


ht

13. Patakbanteng -7,20933 109,92361 1 999


14. Dieng -7,20395 109,91176 2 082
15. Sikunang -7,23129 109,90239 2 077

16. Campursari -7,23249 109,86741 1 659


Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

8 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pemerintahan

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 9


Pemerintahan

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

10 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pemerintahan

BAB II
PEMERINTAHAN
Pembagian Wilayah Administrasi

Kecamatan Kejajar terdiri dari 15 desa dan 1 kelurahan, dengan jumlah


rukun tetangga sebanyak 279 RT dan rukun warga sebanyak 91 RW. Dari
jumlah desa dan kelurahan di atas, keseluruhannya adalah termasuk klasifikasi
swasembada.

Luas Tanah Bengkok

id
o.
Luas tanah bengkok pamong atau perangkat desa di Kecamatan
.g
ps
Kejajar tahun 2017 mencapai 296,71 hektar. Desa yang memiliki tanah bengkok
.b

terluas adalah Desa Tambi dengan luas 138,53 hektar dan desa dengan tanah
ab

bengkok terkecil adalah Desa Igirmranak dengan luas tanah bengkok 3,52
ok

hektar.
ob
os

Gambar 2.1 Luas Tanah Bengkok Dirinci Per Desa di


on

Kecamatan Kejajar (ha), 2017


//w

160
140
s:

120
tp

100
ht

80
60
40
20
0

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 11


Pemerintahan

Tabel 2.1 Status Hukum dan Status Desa di Kecamatan Kejajar, 2017.

Desa/Kelurahan Status Hukum Status Desa

(1) (2) (3)

1. Buntu Definitif Desa

id
2. Sigedang Definitif Desa

o.
3. Tambi Definitif
.g Desa
ps
4. Kreo Definitif Desa
.b

5. Serang Definitif Desa


ab

6. Kejajar Definitif Kelurahan


ok
ob

7. Igirmranak Definitif Desa


os

8. Surengede Definitif Desa


on

9. Tieng Definitif Desa


//w

10. Parikesit Definitif Desa


s:

11. Sembungan Definitif Desa


tp
ht

12. Jojogan Definitif Desa


13. Patakbanteng Definitif Desa
14. Dieng Definitif Desa

15. Sikunang Definitif Desa


16. Campursari Definitif Desa
Sumber : Kantor Kecamatan Kejajar

12 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pemerintahan

Tabel 2.2 Banyaknya Rukun Tetangga (RT), Rukun Warga (RW), Dusun, dan
Dukuh di Kecamatan Kejajar, 2017.

Desa/Kelurahan
RT RW Dusun
Village

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 12 6 2
2. Sigedang 16 8 2

id
o.
3. Tambi 31 10 3
4. Kreo
.g 15 4 1
ps

5. Serang 33 8 3
.b

6. Kejajar 27 10 2
ab

7. Igirmranak 6 2 1
ok
ob

8. Surengede 23 4 3
9. Tieng 31 9 3
os
on

10. Parikesit 11 5 2
//w

11. Sembungan 7 2 1
12. Jojogan 5 2 1
s:
tp

13. Patakbanteng 13 6 1
ht

14. Dieng 8 2 2
15. Sikunang 18 5 3
16. Campursari 26 8 3
Jumlah 2017 282 91 33
2016 282 91 33
2015 279 91 33
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 13


Pemerintahan

Tabel 2.3 Sarana Pemerintahan Desa/Kelurahan di Kecamatan Kejajar,


2017.

Desa/Kelurahan Balai Desa Kantor Desa

(1) (2) (3)


1. Buntu 1 1
2. Sigedang 1 1

id
o.
3. Tambi 1 1
4. Kreo 1
.g 1
ps

5. Serang 1 1
.b

6. Kejajar 1 1
ab

7. Igirmranak 1 1
ok
ob

8. Surengede 1 1
9. Tieng 1 1
os
on

10. Parikesit 1 1
//w

11. Sembungan 1 1
12. Jojogan 1 1
s:
tp

13. Patakbanteng 1 1
ht

14. Dieng 1 1
15. Sikunang 1 1
16. Campursari 1 1
Jumlah 2017 16 16
2016 16 16
2015 16 16
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

14 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pemerintahan

Tabel 2.4 Luas Tanah Bengkok dan Tanah Kas Desa di Kecamatan Kejajar
(ha), 2017

Luas Tanah Bengkok


Desa/Kelurahan
Sawah Kering Kolam Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - 8,99 - 8,99
2. Sigedang - 6,04 - 6,04

id
3. Tambi - 138,53 - 138,53

o.
4. Kreo .g - 10,28 - 10,28
5. Serang - 28,53 - 28,53
ps

6. Kejajar - 10,56 - 10,56


.b
ab

7. Igirmranak - 3,52 - 3,52


ok

8. Surengede - 15,83 - 15,83


ob

9. Tieng - 12,26 - 12,26


os

10. Parikesit - 4,50 - 4,50


on

11. Sembungan - 11,27 - 11,27


//w

12. Jojogan - 4,59 - 4,59


s:

13. Patakbanteng - 18,61 - 18,61


tp

14. Dieng - 10,11 - 10,11


ht

15. Sikunang - 5,63 - 5,63


16. Campursari - 7,15 - 7,15
Jumlah 2017 - 296,71 - 296,71
2016 - 296,71 - 296,71
2015 - 296,71 - 296,71

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 15


Pemerintahan

Lanjutan Tabel 2.4

Luas Tanah Kas Desa


Desa/Kelurahan
Sawah Kering Kolam Lainnya Jumlah

(1) (6) (7) (8) (9) (10)


1. Buntu - 19,52 - - 19,52
2. Sigedang - 23,00 - - 23,00

id
3. Tambi - - - - -

o.
4. Kreo - 3,25
.g - - 3,25
5. Serang - - - - -
ps

6. Kejajar - - - - -
.b
ab

7. Igirmranak - - - - -
ok

8. Surengede - 21,65 - - 21,65


ob

9. Tieng - - - - -
os

10. Parikesit - - - - -
on

11. Sembungan - - - - -
//w

12. Jojogan - - - - -
s:

13. Patakbanteng - - - - -
tp

14. Dieng - 3,92 - - 3,92


ht

15. Sikunang - - - - -
16. Campursari - 4,00 - - 4,00
Jumlah 2017 - 75,34 - - 75,34
2016 - 75,34 - - 75,34
2015 - 75,34 - - 75,34
Sumber : Kantor Kecamatan Kejajar

16 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pemerintahan

Tabel 2.5 Banyaknya Aparat Pemerintahan Desa/Kelurahan di Kecamatan


Kejajar, 2017.

Desa/Kelurahan Kades Sekdes Kasi/Kaur Kadus

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 1 - 3 2
2. Sigedang 1 - 7 2

id
o.
3. Tambi 1 1 4 3
4. Kreo 1
.g 1 3 1
ps

5. Serang 1 1 6 3
.b

6. Kejajar - - 3 2
ab

7. Igirmranak 1 1 2 1
ok

1 3
ob

8. Surengede 1 5
9. Tieng 1 1 5 3
os

- 2
on

10. Parikesit 1 4
1 1
//w

11. Sembungan 1 5
12. Jojogan 1 1 4 1
s:
tp

13. Patakbanteng 1 1 4 1
ht

14. Dieng 1 - 5 2
15. Sikunang 1 - 4 3
16. Campursari 1 1 3 3
Jumlah 2017 15 10 67 33
2016 15 14 63 27
2015 15 14 63 27
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 17


Kependuduk & Ketenagakerjaan

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 19


Kependuduk & Ketenagakerjaan

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

20 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

BAB III
KEPENDUDUK DAN KETENAGAKERJAAN

Kependudukan

Berdasarkan hasil proyeksi jumlah penduduk Kecamatan Kejajar pada


tahun 2017 sebanyak 42.907 jiwa terdiri dari penduduk laki-laki sebanyak
21.953 jiwa dan perempuan 20.954 jiwa. Angka sex ratio (perbandingan jumlah
penduduk laki-laki dan perempuan) di Kecamatan Kejajar tahun 2017 adalah
105. Jumlah ini menunjukan bahwa setiap 100 penduduk wanita terdapat 105

id
o.
penduduk laki-laki di Kecamatan Kejajar.
.g
ps

Ketenagakerjaan
.b
ab

Sebagian besar penduduk Kecamatan Kejajar bermata pencaharian


ok

sebagai petani, yang menanam tanaman hortikultura seperti kentang, wortel


ob
os

dll. Jumlah penduduk terbesar terdapat di Desa Tambi yang berjumlah 5.206
on

jiwa dengan rincian 2.653 penduduk laki-laki dan 2.553 penduduk perempuan,
//w

sedangkan wilayah dengan jumlah penduduk paling kecil pada tahun 2017
s:

adalah Desa Igirmranak dengan jumlah penduduk sebesar 724 jiwa, dengan
tp

rincian 373 penduduk laki-laki dan 351 penduduk perempuan. Rata-rata


ht

kepadatan penduduk adalah 745 jiwa per km2. Angka kepadatan penduduk
terbesar terdapat di Desa Tieng dengan angka 1.925 jiwa per km2 sedangkan
yang paling rendah terdapat di Desa Sigedang dengan angka 283 jiwa per km2.

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 21


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Gambar : 3.1. Persentase Penduduk Per Desa di Kecamatan Kejajar, 2017

16. Campursari 1. Buntu


5% 6%
15. Sikunang 2. Sigedang
5% 7%

14. Dieng
5%

13. Patakbanteng 3. Tambi


6% 12%

id
12. Jojogan

o.
3%

11. Sembungan
.g
ps
3% 4. Kreo
4%
.b

10. Parikesit
ab

5%
ok

5. Serang
ob

11%
os

9. Tieng
10%
on

6. Kejajar
//w

6. Kejajar 7. Igirmranak 8%
8% 2%
s:
tp
ht

22 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Gambar : 3.2. Piramida Penduduk Kecamatan Kejajar (000 Jiwa), 2017

Piramida Penduduk Kecamatan Kejajar

75 +

id
70 - 74

o.
65 - 69
.g
60 - 64
ps
55 - 59
.b

50 - 54
ab

45 - 49
ok

40 - 44
ob

35 - 39
os

30 - 34
on

25 - 29
//w

20 - 24
s:

15 - 19
tp

10 -14
ht

5-9
0-4

-3 000 -2 000 -1 000 1 000 2 000 3 000

laki-laki perempuan

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 23


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Tabel 3.1 Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Sex Ratio di
Kecamatan Kejajar, 2017

Penduduk
Desa/Kelurahan Sex Ratio
Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 1 265 1 207 2 472 105
2. Sigedang 1 573 1 483 3 056 106

id
3. Tambi 2 653 2 553 5 206 104

o.
4. Kreo 790 .g 793 1 583 100
ps
5. Serang 2 396 2 218 4 614 108
.b

6. Kejajar 1 791 1 741 3 532 103


ab

7. Igirmranak 373 351 724 106


ok

8. Surengede 1 830 1 737 3 567 105


ob

9. Tieng 2 181 2 092 4 273 104


os

10. Parikesit 1 097 985 2 082 111


on

11. Sembungan 668 605 1 273 110


//w

12. Jojogan 730 677 1 407 108


s:

13. Patakbanteng 1 246 1 168 2 414 107


tp
ht

14. Dieng 1 050 1 079 2 129 97


15. Sikunang 1 131 1 085 2 216 104
16. Campursari 1 179 1 180 2 359 100
Jumlah 2017 21 953 20 954 42 907 105
2016 21 831 20 834 42 665 105
Sumber : Proyeksi Penduduk BPS Kabupaten Wonosobo

24 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Tabel 3.2 Kepadatan Penduduk di Kecamatan Kejajar, 2017

Luas Wilayah Jumlah Kepadatan


Desa/Kelurahan
(km2) Penduduk Penduduk

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 3,34 2 472 740

id
2. Sigedang 10,81 3 056 283

o.
3. Tambi .g4,12 5 206 1 264
4. Kreo 2,84 1 583 557
ps
.b

5. Serang 3,66 4 614 1 261


ab

6. Kejajar 5,83 3 532 606


ok

7. Igirmranak 1,10 724 658


ob

8. Surengede 3,64 3 567 980


os

9. Tieng 2,22 4 273 1 925


on

10. Parikesit 2,09 2 082 996


//w

11. Sembungan 2,65 1 273 480


s:

12. Jojogan 1,26 1 407 1 117


tp

13. Patakbanteng 2,29 2 414 1 054


ht

14. Dieng 2,82 2 129 755


15. Sikunang 3,74 2 216 593
16. Campursari 5,21 2 359 453
Jumlah 2017 57,62 42 907 745
2016 57,62 42 665 740
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 25


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Tabel 3.3 Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur di Kecamatan


Kejajar, 2017

0-4 Tahun 5-9 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1. Buntu 101 116 217 103 98 201

id
2. Sigedang 139 132 271 140 121 261

o.
3. Tambi 226 224 .g 450 241 236 477
4. Kreo 70 64 134 79 85 164
ps
.b

5. Serang 210 189 399 229 211 440


ab

6. Kejajar 141 141 282 154 160 314


ok

7. Igirmranak 36 44 80 36 37 73
ob

8. Surengede 144 136 280 157 144 301


os

9. Tieng 186 171 357 172 189 361


on

10. Parikesit 116 86 202 86 78 164


//w

11. Sembungan 56 59 115 57 70 127


s:

12. Jojogan 77 80 157 50 55 105


tp

13. Patakbanteng 106 99 205 119 119 238


ht

14. Dieng 86 102 188 95 87 182


15. Sikunang 108 103 211 99 91 190
16. Campursari 102 122 224 104 109 213
Jumlah 2017 1 904 1 868 3 772 1 921 1 890 3 811
2016 1 929 1 895 3 824 1 925 1 899 3 824

26 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

10-14 Tahun 15-19 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (8) (9) (10) (11) (12) (13)


1. Buntu 78 67 145 89 94 183

id
2. Sigedang 130 99 229 121 117 238

o.
3. Tambi 194 .g 175 369 204 191 395
4. Kreo 57 69 126 51 62 113
ps
.b

5. Serang 230 205 435 219 186 405


ab

6. Kejajar 159 143 302 148 135 283


ok

7. Igirmranak 36 20 56 41 13 54
ob

8. Surengede 130 135 265 170 131 301


os

9. Tieng 144 131 275 162 137 299


on

10. Parikesit 86 66 152 69 61 130


//w

11. Sembungan 53 46 99 66 32 98
s:

12. Jojogan 46 36 82 50 42 92
tp

13. Patakbanteng 96 82 178 87 88 175


ht

14. Dieng 82 72 154 53 49 102


15. Sikunang 77 75 152 79 59 138
16. Campursari 91 77 168 97 71 168
Jumlah 2017 1 689 1 498 3 187 1 706 1 468 3 174
2016 1 693 1 499 3 192 1 718 1 474 3 192

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 27


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

20-24 Tahun 25-29 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (14) (15) (16) (17) (18) (19)


1. Buntu 101 96 197 109 107 216

id
2. Sigedang 134 113 247 131 139 270

o.
3. Tambi 197 185
.g 382 231 213 444
4. Kreo 73 64 137 68 69 137
ps
.b

5. Serang 212 167 379 204 177 381


ab

6. Kejajar 150 131 281 137 127 264


ok

7. Igirmranak 21 42 63 33 34 67
ob

8. Surengede 170 130 300 149 132 281


os

9. Tieng 188 150 338 215 177 392


on

10. Parikesit 109 95 204 116 95 211


//w

11. Sembungan 77 70 147 57 60 117


s:

12. Jojogan 73 54 127 71 70 141


tp

13. Patakbanteng 111 105 216 119 104 223


ht

14. Dieng 74 82 156 89 101 190


15. Sikunang 122 131 253 118 108 226
16. Campursari 93 87 180 98 107 205
Jumlah 2017 1 905 1 702 3 607 1 945 1 820 3 765
2016 1 876 1 683 3 559 1 915 1 806 3 721

28 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan
Lanjutan Tabel 3.3

30-34 Tahun 35-39 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (20) (21) (22) (23) (24) (25)


1. Buntu 116 94 210 85 69 154

id
2. Sigedang 149 115 264 115 124 239

o.
3. Tambi 208 .g 213 421 198 202 400
4. Kreo 55 72 127 60 54 114
ps
.b

5. Serang 176 161 337 143 146 289


ab

6. Kejajar 151 128 279 106 139 245


ok

7. Igirmranak 35 20 55 27 22 49
ob

8. Surengede 144 134 278 113 121 234


os

9. Tieng 186 167 353 141 147 288


on

10. Parikesit 106 97 203 90 62 152


//w

11. Sembungan 67 55 122 46 41 87


s:

12. Jojogan 68 61 129 46 51 97


tp

13. Patakbanteng 113 112 225 95 86 181


ht

14. Dieng 95 91 186 81 96 177


15. Sikunang 106 71 177 78 72 150
16. Campursari 94 107 201 84 79 163
Jumlah 2017 1 869 1 698 3 567 1 508 1 511 3 019
2016 1 891 1 725 3 616 1 524 1 514 3 038

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 29


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

40-44 Tahun 45-49 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (26) (27) (28) (29) (30) (31)


1. Buntu 84 81 165 96 89 185

id
2. Sigedang 89 93 182 95 92 187

o.
3. Tambi 168 171
.g 339 195 180 375
4. Kreo 48 54 102 56 49 105
ps
.b

5. Serang 134 159 293 145 170 315


ab

6. Kejajar 138 132 270 115 106 221


ok

7. Igirmranak 16 16 32 15 24 39
ob

8. Surengede 116 139 255 138 118 256


os

9. Tieng 128 123 251 148 149 297


on

10. Parikesit 64 54 118 42 73 115


//w

11. Sembungan 32 39 71 34 32 66
s:

12. Jojogan 39 41 80 46 55 101


tp

13. Patakbanteng 87 79 166 71 87 158


ht

14. Dieng 90 82 172 66 80 146


15. Sikunang 61 70 131 65 80 145
16. Campursari 78 68 146 59 68 127
Jumlah 2017 1 372 1 401 2 773 1 386 1 452 2 838
2016 1 370 1 398 2 768 1 382 1 448 2 830

30 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

50-54 Tahun 55-59 Tahun


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (32) (33) (34) (35) (36) (37)


1. Buntu 86 86 172 65 64 129

id
2. Sigedang 95 117 212 70 82 152

o.
3. Tambi 146 .g 157 303 151 154 305
4. Kreo 51 42 93 41 34 75
ps
.b

5. Serang 155 114 269 93 103 196


ab

6. Kejajar 99 109 208 80 74 154


ok

7. Igirmranak 15 21 36 19 6 25
ob

8. Surengede 111 124 235 97 92 189


os

9. Tieng 150 166 316 123 131 254


on

10. Parikesit 57 63 120 61 45 106


//w

11. Sembungan 27 34 61 31 25 56
s:

12. Jojogan 49 40 89 36 33 69
tp

13. Patakbanteng 79 50 129 55 52 107


ht

14. Dieng 74 72 146 61 35 96


15. Sikunang 58 50 108 61 62 123
16. Campursari 68 83 151 60 50 110
Jumlah 2017 1 320 1 328 2 648 1 104 1 042 2 146
2016 1 304 1 306 2 610 1 078 1 001 2 079

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 31


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

60-64 Tahun 65-69 Tahun

Laki- Perem- Laki- Perem-


Desa/Kelurahan Jumlah Jumlah
laki puan laki puan
Village
(1) (38) (39) (40) (41) (42) (43)
1. Buntu 51 54 105 44 24 68

id
2. Sigedang 73 64 137 44 29 73

o.
3. Tambi 144 115
.g 259 63 38 101
4. Kreo 25 25 50 26 20 46
ps
.b

5. Serang 100 77 177 62 60 122


ab

6. Kejajar 66 66 132 61 44 105


ok

7. Igirmranak 19 14 33 8 15 23
ob

8. Surengede 82 71 153 44 52 96
os

9. Tieng 74 90 164 70 63 133


on

10. Parikesit 36 34 70 28 30 58
//w

11. Sembungan 33 14 47 17 16 33
s:

12. Jojogan 30 28 58 24 22 46
tp

13. Patakbanteng 41 48 89 28 28 56
ht

14. Dieng 30 48 78 37 27 64
15. Sikunang 39 45 84 27 29 56
16. Campursari 62 49 111 27 35 62
Jumlah 2017 905 842 1 747 610 532 1 142
2016 865 796 1 661 575 514 1 089

32 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Lanjutan Tabel 3.3

70-74 Tahun 75 Tahun +


Desa/Kelurahan
Laki- Perem- Laki- Perem-
Jumlah Jumlah
laki puan laki puan

(1) (44) (45) (46) (47) (48) (49)


1. Buntu 19 26 45 38 42 80

id
2. Sigedang 26 17 43 22 29 51

o.
3. Tambi 40 .g 42 82 47 57 104
4. Kreo 13 13 26 17 17 34
ps
.b

5. Serang 41 45 86 43 48 91
ab

6. Kejajar 39 37 76 47 69 116
ok

7. Igirmranak 9 12 21 7 11 18
ob

8. Surengede 30 40 70 35 38 73
os

9. Tieng 48 40 88 46 61 107
on

10. Parikesit 13 16 29 18 30 48
//w

11. Sembungan 9 4 13 6 8 14
s:

12. Jojogan 11 3 14 14 6 20
tp

13. Patakbanteng 22 17 39 17 12 29
ht

14. Dieng 16 22 38 21 33 54
15. Sikunang 13 20 33 20 19 39
16. Campursari 27 24 51 35 44 79
Jumlah 2017 376 378 754 433 524 957
2016 368 369 737 418 507 925
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kejajar Subdistrict in Figure 2018 33


Kependuduk & Ketenagakerjaan

Tabel 3.4 Banyaknya Kepala Keluarga di Kecamatan Kejajar, 2017

Banyaknya Kepala Keluarga


Desa/Kelurahan
Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 760 55 815

id
2. Sigedang 847 91 938

o.
3. Tambi 1 600 .g 205 1 805
4. Kreo 487 60 547
ps

5. Serang 1 282 137 1 419


.b
ab

6. Kejajar 967 137 1 104


ok

7. Igirmranak 218 24 242


ob

8. Surengede 981 164 1 145


os

9. Tieng 1 165 177 1 342


on

10. Parikesit 707 90 797


//w

11. Sembungan 327 19 346


s:

12. Jojogan 405 58 463


tp

13. Patakbanteng 640 74 714


ht

14. Dieng 624 68 692


15. Sikunang 649 58 707
16. Campursari 712 61 773
Jumlah 2017 12 371 1 478 13 849
2016 12 090 1 402 13 492
Sumber : UPT Badan KB

34 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 35


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

36 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

BAB IV
SOSIAL

Pendidikan
Pada tahun ajaran 2017/2018 jumlah guru SD sebanyak 202 dan
jumlah murid SD di Kecamatan Kejajar tercatat 3.825 siswa, angka ini
menunjukan penurunan sebesar 0,34 persen jika dibandingkan dengan tahun
ajaran sebelumnya. Banyaknya siswa SMP di Kecamatan Kejajar yang ada pada
tahun ajaran ini tidak mengalami perubahan secara signifikan jika dibandingkan
dengan tahun ajaran sebelumnya. Jumlah tenaga guru yang ada juga tidak

id
mengalami perubahan yang signifikan jika dibandingkan dengan tahun ajaran

o.
sebelumnya.
.g
ps
Agama
.b

Penduduk Kecamatan Kejajar sebagian besar pemeluk agama Islam,


ab

sebagian lainnya beragama Kristen, Katolik dan Budha. Dalam konteks


ok
ob

kehidupan beragama di Kecamatan Kejajar relatif heterogen. Namun demikian


os

heterogenitas dalam kehidupan beragama tersebut, tidak pernah menimbulkan


on

keretakan hubungan antar manusia. Akan tetapi justru menjadi energi dalam
//w

dinamika pembangunan sumber daya manusia di Kecamatan Kejajar. Kualitas


s:

sumber daya manusia tidak cukup hanya dicapai melalui upaya yang bersifat
tp

jasmaniah tetapi harus didukung dengan upaya yang bersifat rohaniah. Untuk
ht

membangun rohani yang bersih dalam arti beriman dan bertaqwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa perlu didukung dengan ketersediaan sarana ibadah yang baik.

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 37


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.1 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap
Guru Taman Kanak-Kanak di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Taman Kanak-Kanak (TK)

Desa/Kelurahan
Rasio Murid
Sekolah Guru Murid
Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 2 4 86 21.50
2. Sigedang 1 3 113 38.00

id
3. Tambi 2 4 117 29.25

o.
4. Kreo 1 .g 3 72 24.00
ps
5. Serang 1 2 42 21.00
.b

6. Kejajar 3 6 162 27.00


ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede 2 5 101 20.20


ob

9. Tieng 1 2 32 16.00
os

10. Parikesit 2 4 73 18.25


on

11. Sembungan 1 2 21 10.50


//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng 1 3 48 16.00


tp

14. Dieng 2 5 86 17.20


ht

15. Sikunang 3 4 75 18.75


16. Campursari 1 2 37 18.50
Jumlah 2017 23 49 1 065 21.76
2016 23 77 1 112 14,44
2015 23 55 1 038 18,87
Sumber : DIKPORA Kecamatan Kejajar

38 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.2 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap
Guru Sekolah Dasar di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Sekolah Dasar (SD)

Desa/Kelurahan
Rasio Murid
Sekolah Guru Murid
Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 2 14 221 15,79
2. Sigedang 2 19 423 22,26

id
3. Tambi 2 24 304 12,67

o.
4. Kreo .g 1 7 179 25,57
ps
5. Serang 2 16 263 16,44
.b

6. Kejajar 1 12 270 22,50


ab

7. Igirmranak 1 6 93 15,50
ok

8. Surengede 3 22 441 20,05


ob

9. Tieng 2 12 392 32,67


os

10. Parikesit 2 13 302 23,23


on

11. Sembungan 1 7 79 11,29


//w

12. Jojogan 1 6 75 12,50


s:

13. Patakbanteng 1 9 153 17,00


tp

14. Dieng 1 11 237 21,55


ht

15. Sikunang 2 15 232 15,47


16. Campursari 1 9 161 17,89
Jumlah 2017 25 202 3 825 18,94
2016 25 223 3 838 17,21
2015 25 239 3 819 15,98
Sumber : DIKPORA Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 39


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.3 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap
Guru Madrasah Ibtidaiyah di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Madrasah Ibtidaiyah (MI)

Desa/Kelurahan
Sekolah Guru Murid Rasio Murid Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - - -

id
3. Tambi 1 11 258 23,45

o.
4. Kreo - .g- - -
ps
5. Serang 1 7 187 26,71
.b

6. Kejajar 1 10 209 20,90


ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng - - - -
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan 1 8 66 8,25


//w

12. Jojogan 1 9 90 10,00


s:

13. Patakbanteng 1 8 101 12,63


tp

14. Dieng 1 10 113 11,30


ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari 1 9 120 13,33
Jumlah 2017 8 72 1 144 15,89
2016 8 80 1 099 13,74
2015 8 80 1 090 13,63
Sumber : DIKPORA Kecamatan Kejajar

40 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.4 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap Guru
Sekolah Menengah Pertama di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Sekolah Menengah Pertama (SMP)

Desa/Keluraha
Sekolah Guru Murid Rasio Murid Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - - -

id
3. Tambi 1 12 43 3,58

o.
4. Kreo .g
- - - -
ps
5. Serang - - - -
.b

6. Kejajar 1 24 530 22,08


ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng 1 9 99 11,00
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng - - -
tp

14. Dieng 1 18 269 14,94


ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari 1 5 69 13,80
Jumlah 2017 5 68 1 010 14,85
2016 5 72 1 040 14,44
2015 4 62 1 029 16,60
Sumber : DIKPORA Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 41


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.5 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap
Guru Madrasah Tsanawiyah di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Madrasah Tsanawiyah (MTs)

Desa/Kelurahan
Sekolah Guru Murid Rasio Murid Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - - -

id
3. Tambi - - - -

o.
4. Kreo - .g - - -
ps
5. Serang - - - -
.b

6. Kejajar 1 22 359 16,32


ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng 1 11 139 12,64


os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng - - - -
tp

14. Dieng - - - -
ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari - - - -
Jumlah 2017 2 33 498 15,09
2016 2 33 531 16,09
2015 2 33 561 17,00
Sumber : DIKPORA Kabupaten Wonosobo

42 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.6 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap
Guru Sekolah Menengah Atas di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Sekolah Menengah Atas (SMA)

Desa/Kelurahan
Sekolah Guru Murid Rasio Murid Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - - -

id
3. Tambi - - - -

o.
4. Kreo .g - - - -
ps
5. Serang 1 13 146 11,23
.b

6. Kejajar - - - -
ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng - - - -
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng - - - -
tp

14. Dieng - - - -
ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari - - - -
Jumlah 2017 1 13 146 11,23
2016 1 17 147 8,65
2015 1 18 140 7,78
Sumber : DIKPORA Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 43


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.7 Banyaknya Sekolah, Guru, Murid, dan Rasio Murid Terhadap Guru
Sekolah Menengah Kejuruan di Kecamatan Kejajar, 2017/2018

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)

Desa/Kelurahan
Sekolah Guru Murid Rasio Murid Guru

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 1 31 313 10,10
2. Sigedang - - - -

id
3. Tambi - - - -

o.
4. Kreo - .g - - -
ps
5. Serang - - - -
.b

6. Kejajar - - - -
ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng - - - -
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng - - - -
tp

14. Dieng - - - -
ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari - - - -
Jumlah 2017 1 31 313 10,10
2016 1 27 261 9,67
2015 1 27 261 9,67
Sumber : DIKPORA Kabupaten Wonosobo

44 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.8 Banyaknya Taman Pendidikan Al-Qur’an, Diniyah Takmiliyah dan


Pondok Pesantren di Kecamatan Kejajar, 2017

Madrasah Pondok
Desa/Kelurahan TPQ
Diniyah Pesantren

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 2 1 -
2. Sigedang 1 3 1

id
3. Tambi 3 2 1

o.
4. Kreo .g 1 2 -
ps
5. Serang 2 4 2
.b

6. Kejajar 2 - 1
ab

7. Igirmranak 1 1 -
ok

8. Surengede 5 6 -
ob

9. Tieng 2 3 2
os

10. Parikesit 1 2 -
on

11. Sembungan 1 1 -
//w

12. Jojogan 1 - -
s:

13. Patakbanteng 1 1 -
tp

14. Dieng 2 1 -
ht

15. Sikunang 1 - -
16. Campursari 2 - -
Jumlah 2017 28 27 7
2016 28 27 7
2015 28 27 7

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 45


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.9 Banyaknya Sarana Kesehatan di Kecamatan Kejajar, 2017

Tempat praktek Puskesmas


Desa/Kelurahan Puskesmas
Bidan Pembantu

(1) (2) (3) (4)


17. Buntu - - -
18. Sigedang - - 1

id
19. Tambi 2 - -

o.
20. Kreo 1 .g - -
ps
21. Serang 1 1 -
.b

22. Kejajar - - -
ab

23. Igirmranak - - -
ok

24. Surengede 1 - -
ob

25. Tieng 1 - -
os

26. Parikesit 2 - -
on

27. Sembungan 1 - -
//w

28. Jojogan 1 - -
s:

29. Patakbanteng 1 - -
tp

30. Dieng 2 1 -
ht

31. Sikunang 1 - -
32. Campursari 1 - -
Jumlah 2017 15 2 1
2016 15 2 1
2015 15 2 1

46 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.9

Balai
Desa/Kelurahan Posyandu Jumlah
Pengobatan/Klinik

(1) (5) (6) (7)


1. Buntu - 9 9
2. Sigedang - 24 25

id
3. Tambi - 7 9

o.
4. Kreo .g
- 4 5
ps
5. Serang 1 9 12
.b

6. Kejajar - 5 5
ab

7. Igirmranak - 2 2
ok

8. Surengede - 5 6
ob

9. Tieng 2 4 7
os

10. Parikesit - 2 4
on

11. Sembungan - 1 2
//w

12. Jojogan - 2 3
s:

13. Patakbanteng - 3 4
tp

14. Dieng - 4 7
ht

15. Sikunang - 3 4
16. Campursari - 6 7
Jumlah 2017 3 90 111
2016 3 71 92
2015 3 71 92
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 47


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.10 Banyaknya Tenaga Kesehatan di Kecamatan Kejajar, 2017

Tenaga
Dokter
Desa/Kelurahan Dokter Gigi Kesehatan
Umum/Spesialis
Lainnya

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu - - 2
2. Sigedang - - -

id
3. Tambi 1 - 1

o.
4. Kreo - .g - 1
ps
5. Serang - - 4
.b

6. Kejajar 3 - 12
ab

7. Igirmranak - - -
ok

8. Surengede - - 4
ob

9. Tieng - - 15
os

10. Parikesit - - 6
on

11. Sembungan - - -
//w

12. Jojogan - - 2
s:

13. Patakbanteng - - -
tp

14. Dieng - - 4
ht

15. Sikunang - - -
16. Campursari - - -
Jumlah 2017 4 - 51
2016 4 -
2015 3 -

48 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.10

Desa/Kelurahan Bidan Bidan Desa Dukun Bayi

(1) (5) (6) (7)


1. Buntu 1 ADA 2
2. Sigedang - ADA 1

id
3. Tambi 8 ADA 1

o.
4. Kreo .g1 ADA 1
ps
5. Serang 4 ADA 2
.b

6. Kejajar 1 TIDAK ADA 1


ab

7. Igirmranak 1 ADA -
ok

8. Surengede 1 ADA -
ob

9. Tieng 10 ADA -
os

10. Parikesit 1 ADA -


on

11. Sembungan 1 ADA -


//w

12. Jojogan - ADA 2


s:

13. Patakbanteng 1 ADA -


tp

14. Dieng 2 TIDAK ADA 1


ht

15. Sikunang 1 ADA 3


16. Campursari 1 ADA -
Jumlah 2017 34 14
2016 21 26
2015 21 26
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 49


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.11 Banyaknya Pasangan Usia Subur (PUS), Wanita Usia Subur
(WUS), dan Akseptor Keluarga Berencana (KB) di Kecamatan
Kejajar, 2017

Akseptor KB
Desa/Kelurahan PUS WUS
IUD/Spiral MOW MOP

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


1. Buntu 526 686 49 16 5
2. Sigedang 606 865 13 18 1

id
3. Tambi 1 101 1 523 91 43 2

o.
4. Kreo 345 .g
547 42 7 1
ps
5. Serang 858 1 330 46 20 2
.b

6. Kejajar 624 987 60 34 1


ab

7. Igirmranak 161 199 13 13 -


ok

8. Surengede 657 941 16 16 4


ob

9. Tieng 729 1 156 43 30 2


os

10. Parikesit 397 698 25 22 -


on

11. Sembungan 250 333 1 1 1


//w

12. Jojogan 290 386 14 14 1


s:

13. Patakbanteng 458 666 15 59 -


tp

14. Dieng 429 645 26 5 1


ht

15. Sikunang 458 622 1 4 1


16. Campursari 503 696 13 4 4
Jumlah 2017 8 392 12 280 468 306 26
2016 8 091 11 828 478 327 30

50 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.11

Akseptor KB
Desa/Kelurahan
Tradi-
Kondom Suntik Pil Implant
sional
(1) (7) (8) (9) (10) (11)
1. Buntu 3 297 14 61 3
2. Sigedang 3 440 8 23 -

id
3. Tambi 10 495 28 159 5

o.
4. Kreo .g
1 146 7 38 -
ps
5. Serang 6 463 28 36 2
.b

6. Kejajar 19 286 12 50 3
ab

7. Igirmranak - 62 6 32 -
ok

8. Surengede 1 408 19 8 -
ob

9. Tieng 3 364 81 39 -
os

10. Parikesit 2 199 11 53 -


on

11. Sembungan 1 212 2 5 -


//w

12. Jojogan 3 136 13 47 -


s:

13. Patakbanteng 1 223 12 54 -


tp

14. Dieng 1 220 17 46 1


ht

15. Sikunang 1 327 20 20 -


16. Campursari 1 361 6 45 -
Jumlah 2017 56 4,639 284 716 14
2016 57 4 712 730 295 15

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 51


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.12 Banyaknya Keluarga dan Tahapan Keluarga Sejahtera (KS) di


Kecamatan Kejajar, 2017

Tahapan Keluarga Sejahtera


Desa/Kelurahan Keluarga
KS II, III,
PRA KS KS I
III+
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Buntu 807 5 55 747
2. Sigedang 924 0 61 863

id
3. Tambi 1 780 572 516 692

o.
4. Kreo 538 .g 8 123 407
ps
5. Serang 1 399 65 454 880
.b

6. Kejajar 1 074 66 212 796


ab

7. Igirmranak 236 4 41 191


ok

8. Surengede 1 128 175 198 755


ob

9. Tieng 1 320 76 210 1 034


os

10. Parikesit 626 10 21 595


on

11. Sembungan 344 2 15 327


//w

12. Jojogan 464 1 25 438


s:

13. Patakbanteng 714 4 88 622


tp

14. Dieng 680 19 54 607


ht

15. Sikunang 706 0 124 582


16. Campursari 773 3 20 750
Jumlah 2017 13 513 1 010 2 217 10 286
2016 13 492 987 2 218 10 287

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

52 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.13 Banyaknya Sarana Olahraga di Kecamatan Kejajar, 2017

Lapangan
Lapangan Lapangan Lapangan
Desa/Kelurahan Bola
Sepak Bola Bulu Tangkis Bola Voli
basket

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 1 1 1 -
2. Sigedang 1 - - -

id
3. Tambi 1 1 2 -

o.
4. Kreo .g
1 1 - -
ps
5. Serang 1 4 3 1
.b

6. Kejajar 2 1 3 -
ab

7. Igirmranak 1 - - -
ok

8. Surengede 1 2 - -
ob

9. Tieng - 2 2 -
os

10. Parikesit - 1 - -
on

11. Sembungan 1 1 - -
//w

12. Jojogan 1 1 - -
s:

13. Patakbanteng 1 1 - -
tp

14. Dieng 2 2 2 1
ht

15. Sikunang 2 - - -
16. Campursari 1 1 - -
Jumlah 2017 17 19 13 2
2016 17 19 13 2

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 53


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.13

Sanggar
Desa/Kelurahan Tenis Meja Fitness Jumlah
Senam

(1) (6) (7) (8) (9)


1. Buntu - - - 3
2. Sigedang 2 - - 3

id
3. Tambi 2 - - 6

o.
4. Kreo 11 .g - - 13
ps
5. Serang 5 - - 14
.b

6. Kejajar 4 - - 10
ab

7. Igirmranak 1 - - 2
ok

8. Surengede 3 - - 6
ob

9. Tieng 5 - - 9
os

10. Parikesit - - - 1
on

11. Sembungan 4 - - 6
//w

12. Jojogan 3 - - 5
s:

13. Patakbanteng 7 - - 9
tp

14. Dieng 2 - - 9
ht

15. Sikunang 2 - - 4
16. Campursari - - - 2
Jumlah 2017 51 - - 102
2016 51 - - 102

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

54 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.14 Banyaknya Unit Kesenian dan Sarana Rekreasi di Kecamatan


Kejajar, 2017

Desa/Kelurahan Unit Kesenian Sarana Rekreasi

(1) (2) (3)


1. Buntu 2 1
2. Sigedang 4 1

id
3. Tambi 8 1

o.
4. Kreo .g 3 1
ps
5. Serang 9 -
.b

6. Kejajar 4 -
ab

7. Igirmranak 1 -
ok

8. Surengede 5 -
ob

9. Tieng 6 1
os

10. Parikesit 2 -
on

11. Sembungan 8 2
//w

12. Jojogan 3 -
s:

13. Patakbanteng 4 1
tp

14. Dieng 4 4
ht

15. Sikunang 10 -
16. Campursari 4 -
Jumlah 2017 46 12
2016 46 10

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 55


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.15 Banyaknya Tempat Ibadah di Kecamatan Kejajar, 2017

Desa/Kelurahan Masjid Mushola Gereja Pura/Vihara

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 4 7 1 1
2. Sigedang 4 12 - -

id
3. Tambi 4 19 - -

o.
4. Kreo 2 .g 8 - -
ps
5. Serang 5 20 - -
.b

6. Kejajar 8 14 - -
ab

7. Igirmranak 2 1 - -
ok

8. Surengede 6 20 - -
ob

9. Tieng 5 27 - -
os

10. Parikesit 2 10 - -
on

11. Sembungan 1 4 - -
//w

12. Jojogan 1 9 - -
s:

13. Patakbanteng 2 12 - -
tp

14. Dieng 2 10 - -
ht

15. Sikunang 3 8 - -
16. Campursari 7 8 - -
Jumlah 2017 58 189 1 1
2016 58 178 1 1

Sumber : Kantor Urusan Agama Kecamatan Kejajar

56 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.16 Banyaknya Pemeluk Agama di Kecamatan Kejajar, 2017

Kristen Kristen
Desa/Kelurahan Islam Budha
Protestan Katholik

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 2 234 6 166 66
2. Sigedang 3 056 - - -

id
3. Tambi 5 193 5 8 -

o.
4. Kreo .g
1 583 - - -
ps
5. Serang 4 610 4 - -
.b

6. Kejajar 3 531 - 1 -
ab

7. Igirmranak 724 - - -
ok

8. Surengede 3 563 - 4 -
ob

9. Tieng 4 269 4 - -
os

10. Parikesit 2 082 - - -


on

11. Sembungan 1 273 - - -


//w

12. Jojogan 1 407 - - -


s:

13. Patakbanteng 2 414 - - -


tp

14. Dieng 2 129 - - -


ht

15. Sikunang 2 216 - - -


16. Campursari 2 359 - - -
Jumlah 2017 42 644 19 178 66
2016 42 411 16 177 61

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 57


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.16

Desa/Kelurahan Hindu Khonghucu Lainnya Jumlah

(1) (6) (7) (8) (9)


1. Buntu - - - 2 472
2. Sigedang - - - 3 056

id
3. Tambi - - - 5 206

o.
4. Kreo - .g - - 1 583
ps
5. Serang - - - 4 614
.b

6. Kejajar - - - 3 532
ab

7. Igirmranak - - - 724
ok

8. Surengede - - - 3 567
ob

9. Tieng - - - 4 273
os

10. Parikesit - - - 2 082


on

11. Sembungan - - - 1 273


//w

12. Jojogan - - - 1 407


s:

13. Patakbanteng - - - 2 414


tp

14. Dieng - - - 2 129


ht

15. Sikunang - - - 2 216


16. Campursari - - - 2 359
Jumlah 2017 - - - 42 907
2016 - - - 42 665

Sumber : Kantor Urusan Agama Kecamatan Kejajar

58 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.17 Banyaknya Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk di Kecamatan Kejajar,
2017

Jumlah
Desa/Kelurahan Nikah Talak Cerai Rujuk Nikah -
Rujuk

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


1. Buntu 25 0 7 0 25
2. Sigedang 28 1 4 0 28

id
3. Tambi 50 1 7 0 50

o.
4. Kreo .g
14 2 2 0 14
ps
5. Serang 52 2 3 0 52
.b

6. Kejajar 31 2 5 0 31
ab

7. Igirmranak 6 0 0 0 6
ok

8. Surengede 33 1 3 0 33
ob

9. Tieng 40 2 4 0 40
os

10. Parikesit 15 0 1 0 15
on

11. Sembungan 14 1 0 0 14
//w

12. Jojogan 14 1 2 0 14
s:

13. Patakbanteng 15 1 2 0 15
tp

14. Dieng 15 1 0 0 15
ht

15. Sikunang 15 0 3 0 15
16. Campursari 34 2 2 0 34
Jumlah 2017 401 17 45 - 401
2016 53 - - - 53
2015 359 17 40 - 416
Sumber : Kantor Urusan Agama Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 59


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.18 Banyaknya Jamaah Haji Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan


Kejajar, 2017

Jamaah Haji Tahun 2017


Desa/Kelurahan
L P Jumlah

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu - - -
2. Sigedang 6 5 11

id
3. Tambi 1 3 4

o.
4. Kreo - .g - -
ps
5. Serang 1 - 1
.b

6. Kejajar 1 - 1
ab

7. Igirmranak 3 1 4
ok

8. Surengede 1 1 2
ob

9. Tieng 3 2 5
os

10. Parikesit 1 1 2
on

11. Sembungan 5 6 11
//w

12. Jojogan - - -
s:

13. Patakbanteng - - -
tp

14. Dieng 6 6 12
ht

15. Sikunang 1 1 2
16. Campursari 1 1 2
Jumlah 2017 30 27 57
2016 32 32 64
2015 30 25 55
Sumber : Kantor Urusan Agama Kecamatan Kejajar

60 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.19 Banyaknya Kepala Keluarga (KK) Menurut Jenis Kelamin di


Kecamatan Kejajar, 2017

Jenis Kelamin KK Persentase KK


Desa/Kelurahan Perempuan –
Laki-Laki Perempuan Jumlah KK

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 760 55 6,75
2. Sigedang 847 91 9,70

id
3. Tambi 1 600 205 11,36

o.
4. Kreo .g 487 60 10,97
ps
5. Serang 1 282 137 9,65
.b

6. Kejajar 967 137 12,41


ab

7. Igirmranak 218 24 9,92


ok

8. Surengede 981 164 14,32


ob

9. Tieng 1 165 177 13,19


os

10. Parikesit 707 90 11,29


on

11. Sembungan 327 19 5,49


//w

12. Jojogan 405 58 12,53


s:

13. Patakbanteng 640 74 10,36


tp

14. Dieng 624 68 9,83


ht

15. Sikunang 649 58 8,20


16. Campursari 712 61 7,89
Jumlah 2017 12 371 1 478 10,67
2016 12 090 1 402 10,39

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 61


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.20 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status Pekerjaan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Status Pekerjaan Persentase KK


Desa/Kelurahan Tidak Bekerja –
Bekerja Tidak bekerja Jumlah KK

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 804 3 0,37
2. Sigedang 920 4 0,43

id
3. Tambi 1 722 58 3,26

o.
4. Kreo 528 .g 10 1,86
ps
5. Serang 1 372 27 1,93
.b

6. Kejajar 1 023 51 4,75


ab

7. Igirmranak 231 5 2,12


ok

8. Surengede 1 097 31 2,75


ob

9. Tieng 1 290 30 2,27


os

10. Parikesit 624 2 0,32


on

11. Sembungan 344 - 0,00


//w

12. Jojogan 464 - 0,00


s:

13. Patakbanteng 712 2 0,28


tp

14. Dieng 673 7 1,03


ht

15. Sikunang 699 7 0,99


16. Campursari 762 11 1,42
Jumlah 2017 13 265 248 1,84
2016 13 244 248 1,84

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

62 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.21 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status Perkawinan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Status Perkawinan
Persentase KK
Desa/Kelurahan Belum/Pernah
Kawin – Jumlah KK
Kawin Belum/Pernah kawin

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 726 89 10.92
2. Sigedang 809 129 13.75

id
3. Tambi 1 477 328 18.17

o.
4. Kreo .g464 83 15.17
ps
5. Serang 1 203 216 15.22
.b

6. Kejajar 909 195 17.66


ab

7. Igirmranak 208 34 14.05


ok

8. Surengede 936 209 18.25


ob

9. Tieng 1 080 262 19.52


os

10. Parikesit 671 126 15.81


on

11. Sembungan 311 35 10.12


//w

12. Jojogan 384 79 17.06


s:

13. Patakbanteng 615 99 13.87


tp

14. Dieng 595 97 14.02


ht

15. Sikunang 613 94 13.30


16. Campursari 688 85 11.00
Jumlah 2017 11 689 2 160 15.60
2016 11 460 2 032 15,06

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 63


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.22 Banyaknya Kepala Keluarga Menurut Status Pendidikan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Jumlah Kepala Keluarga


Menurut Status Pendidikan
Desa/Kelurahan
Tidak Tamat Tamat Tamat
Tamat SD SD-SLTP SLTA AK/PT
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Buntu 52 714 36 13
2. Sigedang 233 681 19 5

id
3. Tambi 259 1 385 133 28

o.
4. Kreo 43 .g 468 27 9
ps
5. Serang 113 1 135 122 49
.b

6. Kejajar 118 774 157 55


ab

7. Igirmranak 46 185 11 -
ok

8. Surengede 262 839 37 7


ob

9. Tieng 91 1 124 91 36
os

10. Parikesit 51 716 23 7


on

11. Sembungan 49 286 4 7


//w

12. Jojogan 76 348 34 5


s:

13. Patakbanteng 30 647 26 11


tp

14. Dieng 31 544 92 25


ht

15. Sikunang 144 544 17 2


16. Campursari 245 515 8 5
Jumlah 2017 1 843 10 905 837 264
2016 1 851 10 601 792 248

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

64 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.23 Banyaknya Kepala Keluarga Berdasar Penjaminan Kesehatan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Jumlah Keikutsertaan Tidak


Jaminan Kesehatan (Jiwa) Memiliki
Jumlah Jaminan
Desa/Kelurahan BPJS-
KK BPJS - NON Kesehatan
NON (jiwa)
PBI BPJS
PBI
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1. Buntu 817 943 67 25 1 619
2. Sigedang 938 1 145 87 140 1 744

id
3. Tambi 1 806 2 925 332 88 2 392

o.
4. Kreo
.g
549 919 25 6 916
ps
5. Serang 1 435 2 150 206 146 2 550
.b

6. Kejajar 1 103 1 404 404 50 1 792


ab

7. Igirmranak 242 474 9 1 289


ok

8. Surengede 1 146 1 579 230 101 1 661


ob

9. Tieng 1 343 2 360 147 157 1 707


os

10. Parikesit 797 1 120 21 66 1 380


on

11. Sembungan 346 - 7 1 1 155


//w

12. Jojogan 463 655 22 - 795


s:

13. Patakbanteng 714 830 22 3 1 525


tp
ht

14. Dieng 692 537 75 13 1 638


15. Sikunang 707 887 29 4 1 391
16. Campursari 773 1 136 52 25 1 351

Jumlah 2017 13 871 19 064 1 735 826 23 905

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 65


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Tabel 4.24 Banyaknya Keluarga Bukan Peserta Keluarga Berencana (KB) di


Kecamatan Kejajar, 2017

Bukan Peserta KB
Desa/Kelurahan
Alasan Tidak Tidak ahu
Hamil
Fertilitas Setuju KB Tentang KB
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Buntu 17 10 - -
2. Sigedang 35 5 - -

id
3. Tambi 69 8 1 -

o.
4. Kreo 40 .g 17 - -
ps
5. Serang 49 10 3 2
.b

6. Kejajar 24 7 1 -
ab

7. Igirmranak 9 3 1 -
ok

8. Surengede 53 24 2 1
ob

9. Tieng 38 13 1 -
os

10. Parikesit 19 1 - -
on

11. Sembungan 5 - - -
//w

12. Jojogan 8 4 1 -
s:

13. Patakbanteng 31 7 1 -
tp

14. Dieng 13 2 - -
ht

15. Sikunang 27 13 - -
16. Campursari 26 - - -
Jumlah 2017 463 124 11 3
2016 445 121 13 4

66 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Sosial & Kesejahteraan Rakyat

Lanjutan Tabel 4.24

Bukan Peserta KB
Desa/Kelurahan Tidak
Takut Efek
Mampu/ Lainnya Jumlah
Samping
Mahal
(1) (6) (7) (8) (9)
1. Buntu 4 - 54 85
2. Sigedang - - 64 104

id
3. Tambi 6 - 206 290

o.
4. Kreo
.g1 1 59 118
ps
5. Serang 9 - 188 261
.b

6. Kejajar 3 - 140 175


ab

7. Igirmranak 3 - 18 34
ok

8. Surengede 7 2 110 199


ob

9. Tieng 7 - 107 166


os

10. Parikesit 1 - 94 115


on

11. Sembungan 2 - 22 29
//w

12. Jojogan - - 38 51
s:

13. Patakbanteng 2 - 53 94
tp
ht

14. Dieng - - 99 114


15. Sikunang - - 44 84
16. Campursari - - 43 69
Jumlah 2017 45 3 1 339 1 988
2016 44 3 1 348 1 978

Sumber : UPTD KB Kecamatan Kejajar

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 67


Pertanian

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 69


Pertanian

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

70 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pertanian

BAB V
PERTANIAN

Kecamatan Kejajar adalah satu-satunya kecamatan di Kabupaten


Wonosobo yang tidak memiliki sawah, sehingga produksi padi di Kecamatan
Kejajar tidak ada. Hal tersebut diakibatkan karena ketinggian tanah di
Kecamatan Kejajar lebih dari 1.300 mdpl sehingga tidak memungkinkan untuk di
tanami padi. Hal tersebut juga mempengaruhi produktivitas tanaman

id
hortikultura yang sangat baik jika di tanam di ketinggian tersebut. Sehingga

o.
.g
mayoritas penduduk Kecamatan Kejajar menanam tanaman hortikultura
ps

terutama tanaman kentang.


.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 71


Pertanian

Tabel 5.1 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tanaman Pangan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Luas Panen Produksi Produktivitas


Komoditas Tahun
(ha) (ton) (ton/ha)

(1) (2) (3) (4)

2017 - - -
Padi

id
2016 - - -

o.
2017 .g - - -
Padi Ladang
ps
2016 - - -
.b
ab

2017 8 25 3,13
Jagung
ok

2016 86 199 2,31


ob

2017 1 21 21,00
os

Ubi Kayu
on

2016 2 42 21,00
//w

2017 2 33 16,50
Ubi Jalar
s:

2016 2 33 16,50
tp
ht

2017 - - -
Kacang Tanah
2016 - - -
Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Wonosobo

72 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pertanian

Tabel 5.2 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Sayur-Sayuran di


Kecamatan Kejajar, 2017

Luas Panen
Produktivitas
Komoditas (ha) Produksi (kw)
Tahun (kw/ha)
commodity Harvested Production
Productivity
Area

(1) (2) (3) (4) (5)

2017 8 463 57,88


Bawang Merah

id
o.
2016 10 553 55,30
.g
ps

2017 3 172 57,33


.b

Bawang Putih
ab
ok

2016 5 283 56,60


ob
os

2017 2 858 462 340 161,77


Kentang
on
//w

2016 2 646 405 368 153,20


s:
tp

2017 2 023 347 480 171,76


ht

Kubis

2016 1 852 317 522 171,45

2017 91 9 961 109,46


Petsai

2016 102 10 924 107,10

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 73


Pertanian

Lanjutan Tabel 5.2

Luas Panen
Produksi Produktivitas
Komoditas (ha)
Tahun (kw) (kw/ha)
commodity Harvested
Production Productivity
Area

(1) (2) (3) (4) (5)

2017 305 36 310 119,05


Bawang Daun

id
o.
2016 303 35 305 116,52
.g
ps

2017 169 23 529 139,22


.b

Wortel
ab
ok

2016 263 36 745 139,71


ob
os

2017 355 14 616 41,26


Kacang Merah
on
//w

2016 325 7 409 22,80


s:
tp

2017 22 3 109 141,32


ht

Cabai Besar

2016 16 2 147 134,19

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Wonosobo

74 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Pertanian

Tabel 5.3 Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Buah-buahan di


Kecamatan Kejajar, 2017

Luas Panen
Produksi Produktivitas
Komoditas (ha)
Tahun (kw) (kw/ha)
commodity Harvested
Production Productivity
Area

(1) (2) (3) (4) (5)

2017 326 121 0,37


Jambu Biji

id
o.
2016 326 64 0,20
.g
ps

2017 8 1 0,13
.b

Jambu Air
ab
ok

2016 8 1 0,13
ob
os

2017 - - -
Jeruk Siam
on
//w

2016 113 5 0,04


s:
tp

2017 45 899 9 071 0,20


ht

Pepaya

2016 43 183 11 213 0,26

2017 197 173 0,88


Pisang

2016 73 94 1,29

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 75


Pertanian

Tabel 5.4 Banyaknya Kelompok Tani, Gabungan Kelompok Tani dan


Kelompok Wanita Tani di Kecamatan Kejajar, 2017

Kelompok Tani Kelompok Wanita Tani


Desa/Kelurahan
Village
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
Kelompok Anggota Kelompok Anggota

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 5 171 1 22
2. Sigedang 4 148 1 20

id
3. Tambi 15 451 1 20

o.
4. Kreo 9 .g 282 2 45
ps
5. Serang 11 378 1 20
.b

6. Kejajar 6 231 1 13
ab

7. Igirmranak 3 140 1 21
ok

8. Surengede 7 265 1 60
ob

9. Tieng 9 313 2 46
os

10. Parikesit 13 339 1 28


on

11. Sembungan 3 161 1 21


//w

12. Jojogan 3 183 2 45


s:

13. Patakbanteng 9 317 1 67


tp

14. Dieng 10 290 2 50


ht

15. Sikunang 7 235 1 30


16. Campursari 5 217 2 40
Jumlah 2017 119 4 121 21 548
Total 2016 114 3 972 21 548
2015 114 3 972 21 548
Sumber : Dinas Pertanian Kecamatan Kejajar

76 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 77


Perekonomian

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

78 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

BAB VI
PEREKONOMIAN

Di bidang perekonomian, Kecamatan Kejajar mempunyai 1 pasar yang


berlokasi di Kelurahan Kejajar, berbagai kebutuhan masyarakat tersedia di sana.
Sayuran, hasil bumi dari desa juga ada yang di jual di sana.
Di Kecamatan Kejajar banyak terdapat kios Saprotan (sarana produksi
pertanian), hal ini di karenakan dari masyarakat Kecamatan Kejajar yang
sebagain besar di dominasi oleh petani. Selain sebagai petani, sebagian

id
masyarakat mulai merambah ke industri pengolahan, yaitu industri pengolahan

o.
Carica. .g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 79


Perekonomian

Tabel 6.1 Banyaknya Sarana Perekonomian di Kecamatan Kejajar, 2017

Toko
Pasar Pasar
Desa/Kelurahan Pasar Ikan /Warung
Umum/Desa Hewan Kelontong

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - 27
2. Sigedang - - - 24

id
3. Tambi - - - 28
4. Kreo
o.
- .g - - 25
ps
5. Serang - - - 99
.b

6. Kejajar 1 - - 117
ab

7. Igirmranak - - - 12
ok

8. Surengede - - - 50
ob

9. Tieng - - - 45
os

10. Parikesit - - - 21
on

11. Sembungan - - - 35
//w

12. Jojogan - - - 15
s:

13. Patakbanteng - - - 22
tp

14. Dieng - - - 21
ht

15. Sikunang - - - 36
16. Campursari - - - 31
Jumlah 2017 1 - - 608
2016 1 - - 652

80 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.1

Toko
Desa/Kelurahan Warung Makan Kios Saprotan
Bangunan

(1) (6) (7) (8)


1. Buntu 2 - 3
2. Sigedang 1 - 7

id
3. Tambi 3 2 2

o.
4. Kreo 1 .g - 5
ps
5. Serang - 1 5
.b

6. Kejajar 6 2 2
ab

7. Igirmranak - - 2
ok

8. Surengede - - 5
ob

9. Tieng 2 - 4
os

10. Parikesit - - 1
on

11. Sembungan - - 3
//w

12. Jojogan - - 2
s:

13. Patakbanteng 4 - 4
tp

14. Dieng 20 1 5
ht

15. Sikunang - - 6
16. Campursari - - 1

Jumlah 2017 39 6 57

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 81


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.1

Desa/Kelurahan Koperasi Bank BMT/BPR Counter HP

(1) (10) (11) (12) (13)


1. Buntu 1 - - 2
2. Sigedang - - - 1

id
3. Tambi 1 - - 4
4. Kreo
o.
1 .g - - 2
ps
5. Serang 2 1 1 10
.b

6. Kejajar 3 - 2 5
ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - 2
ob

9. Tieng - - - 5
os

10. Parikesit 2 - - 1
on

11. Sembungan - - - 2
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng 1 - - -
tp

14. Dieng 1 - - 8
ht

15. Sikunang - - - 3
16. Campursari - - - 1

Jumlah 2017 12 1 3 46

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

82 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Tabel 6.2 Banyaknya Usaha Akomodasi Komersial di Kecamatan Kejajar,


2017

Gedung
Desa/Kelurahan Hotel Restoran/ Cafe
Serbaguna

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu - 1 -
2. Sigedang - 1 -

id
3. Tambi - 2 1
4. Kreo
o.
.g
- 2 -
ps
5. Serang - 1 -
.b

6. Kejajar - 1 -
ab

7. Igirmranak - 1 -
ok

8. Surengede - 1 -
ob

9. Tieng - 1 -
os

10. Parikesit - 1 -
on

11. Sembungan - 2 -
//w

12. Jojogan - 1 -
s:

13. Patakbanteng 1 1 -
tp

14. Dieng 1 1 1
ht

15. Sikunang - - -
16. Campursari - 1 -

Jumlah 2017 1 16 2

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 83


Perekonomian

Tabel 6.3 Banyaknya Industri di Kecamatan Kejajar, 2017

Desa/Kelurahan Besar Sedang Kecil Rumah Tangga

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu - - - 2
2. Sigedang - - - 6

id
3. Tambi 1 3 7 19
4. Kreo
o.
- .g - - 13
ps
5. Serang - - - 20
.b

6. Kejajar - - - 16
ab

7. Igirmranak - - - 9
ok

8. Surengede - - 30
ob

9. Tieng - - - 78
os

10. Parikesit - - 3 8
on

11. Sembungan - - - 6
//w

12. Jojogan - - - 5
s:

13. Patakbanteng - - 1 30
tp

14. Dieng - - 1 13
ht

15. Sikunang - - 1 6
16. Campursari - - - 12

Jumlah 2017 1 3 13 273

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

84 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Tabel 6.4 Banyaknya Usaha Persewaan di Kecamatan Kejajar, 2017

Persewaan Pakaian Rental


Desa/Kelurahan Playstation
Alat Pesta Pengantin Kaset CD

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 1 - - -
2. Sigedang 6 - - 1

id
3. Tambi 6 1 - 2
4. Kreo
o.
.g
1 3 - 2
ps
5. Serang 3 3 - 2
.b

6. Kejajar 4 - - -
ab

7. Igirmranak 1 1 - 1
ok

8. Surengede 2 - - 1
ob

9. Tieng - - - 1
os

10. Parikesit 2 - - -
on

11. Sembungan 3 - - -
//w

12. Jojogan 1 - - -
s:

13. Patakbanteng 3 - - -
tp

14. Dieng 1 - 1 -
ht

15. Sikunang 7 - - 1
16. Campursari 7 - - -

Jumlah 2017 48 9 1 11

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 85


Perekonomian

Tabel 6.5 Banyaknya Usaha Sektor Jasa di Kecamatan Kejajar, 2017

Tukang Penjahit/ Tukang


Desa/Kelurahan Sablon
Batu/Kayu Obras Foto/Studio

(1) (2) (3) (4) (5)


1. Buntu 35 5 1 -
2. Sigedang 28 7 - -

id
3. Tambi 76 15 2 -
4. Kreo
o.
7 .g 4 - -
ps
5. Serang 43 21 - -
.b

6. Kejajar 31 15 - 1
ab

7. Igirmranak 12 5 - -
ok

8. Surengede 57 4 - -
ob

9. Tieng 6 22 - -
os

10. Parikesit 10 2 - -
on

11. Sembungan 10 6 - -
//w

12. Jojogan 6 1 - -
s:

13. Patakbanteng 44 3 - -
tp

14. Dieng 25 7 - 1
ht

15. Sikunang 9 2 - -
16. Campursari 30 5 - -

Jumlah 2017 429 124 3 2

86 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.5

Tukang Jasa Cuci


Desa/Kelurahan Sol Sepatu Tukang Las
Cukur Mobil/Motor

(1) (6) (7) (8) (9)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - - 1

id
3. Tambi - 1 1 3
4. Kreo
o.
- .g 1 - 1
ps
5. Serang - 3 - 2
.b

6. Kejajar 2 2 2 3
ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng - - 1 1
os

10. Parikesit - - - 1
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng - - - 1
tp

14. Dieng 2 - 1 2
ht

15. Sikunang - - - -
16. Campursari 1 - - -

Jumlah 2017 5 7 5 15

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 87


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.5

Reparasi Reparasi
Desa/Kelurahan Tukang Pijat Fotocopy
Elektronik Jam

(1) (10) (11) (12) (13)


1. Buntu 1 - 1 1
2. Sigedang 5 1 2 -

id
3. Tambi 4 1 3 -
4. Kreo
o.
6 .g 2 2 1
ps
5. Serang 9 2 4 1
.b

6. Kejajar 3 3 1 1
ab

7. Igirmranak - - 1 -
ok

8. Surengede 2 - 1 1
ob

9. Tieng - 1 3 -
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - 1 -
//w

12. Jojogan 2 - - -
s:

13. Patakbanteng - - - -
tp

14. Dieng 2 1 1 1
ht

15. Sikunang - - 2 -
16. Campursari 9 - 2 -

Jumlah 2017 43 11 24 6

88 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.5

Bengkel Bengkel Bengkel


Desa/Kelurahan Pandai Besi
Sepeda Sepeda Motor Mobil

(1) (14) (15) (16) (17)


1. Buntu - 3 1 -
2. Sigedang 1 1 1 -

id
3. Tambi - 5 - -
4. Kreo
o.
- .g 1 - -
ps
5. Serang 1 11 3 -
.b

6. Kejajar 1 3 - -
ab

7. Igirmranak - 2 - -
ok

8. Surengede - - - -
ob

9. Tieng - 4 1 -
os

10. Parikesit 1 3 - -
on

11. Sembungan - 4 - -
//w

12. Jojogan - 1 - -
s:

13. Patakbanteng - 2 - -
tp

14. Dieng - 4 - -
ht

15. Sikunang - 2 - -
16. Campursari - 1 - -

Jumlah 2017 4 47 6 -

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 89


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.5

Salon
Kost/Sewa Rias Sanggar
Desa/Kelurahan Kecan-
Rumah Pengantin Senam
tikan

(1) (18) (19) (20) (21)


1. Buntu - - - -
2. Sigedang - - 3 -

id
3. Tambi - - 1 -
4. Kreo
o.
- .g 3 3 -
ps
5. Serang 1 3 2 -
.b

6. Kejajar - 3 3 -
ab

7. Igirmranak - - - -
ok

8. Surengede - - 1 -
ob

9. Tieng - - - -
os

10. Parikesit - - - -
on

11. Sembungan - - - -
//w

12. Jojogan - - - -
s:

13. Patakbanteng 1 - - -
tp

14. Dieng - - 1 -
ht

15. Sikunang - - 1 -
16. Campursari - - 1 -

Jumlah 2017 2 9 16 -

90 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Perekonomian

Lanjutan Tabel 6.5

Desa/Kelurahan Kursus Ketrampilan Kursus Bahasa

(1) (22) (23)


1. Buntu - -
2. Sigedang - -

id
3. Tambi - -
4. Kreo
o.
.g - -
ps
5. Serang - -
.b

6. Kejajar - -
ab

7. Igirmranak - -
ok

8. Surengede - -
ob

9. Tieng 2 -
os

10. Parikesit - -
on

11. Sembungan - -
//w

12. Jojogan - -
s:

13. Patakbanteng - -
tp

14. Dieng - -
ht

15. Sikunang - -
16. Campursari - -

Jumlah 2017 2 -

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 91


Perekonomian

Tabel 6.6 Jumlah Pendapatan Desa di Kecamatan Kejajar, 2017

Bagi Hasil
Dana Desa PADes Pajak dan ADD
Desa/Kelurahan (jutaan (jutaan Retribusi (jutaan
Rupiah) Rupiah) (jutaan Rupiah)
Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5)
1. Buntu 798 57 18 308
2. Sigedang 811 78 16 374

id
3. Tambi 869 135 16 446
4. Kreo
o.
782 .g 70 16 299
ps
5. Serang 847 382 20 393
.b

6. Kejajar - - - -
ab

7. Igirmranak 769 49 13 223


ok

8. Surengede 846 178 18 393


ob

9. Tieng 840 126 18 386


os

10. Parikesit 782 73 17 299


on

11. Sembungan 780 203 19 265


//w

12. Jojogan 781 63 16 282


s:

13. Patakbanteng 802 203 17 318


tp

14. Dieng 771 228 17 303


ht

15. Sikunang 792 91 18 355


16. Campursari 813 108 19 344

Jumlah 12 083 2 044 258 4 988

Sumber : Kantor Kecamatan Kejajar

92 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Transportasi dan Komunikasi

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 93


Transportasi dan Komunikasi

id
o.
.g
ps
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

94 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Transportasi dan Komunikasi

BAB VII
TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI

Angkutan Darat
Jenis angkutan darat yang paling utama di Kecamatan Kejajar adalah
kendaraan bermotor, karena tidak ada jenis angkutan lain selain angkutan
darat di wilayah Kecamatan Kejajar.

Pos dan Telekomunikasi

id
Akhir–akhir ini perkembangan telekomunikasi seluler sangat pesat,

o.
namun minat masyarakat di Kecamatan Kejajar untuk memanfaatkan telepon
.g
ps
rumah masih ada.
.b
ab
ok
ob
os
on
//w
s:
tp
ht

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 95


Transportasi dan Komunikasi

Tabel 7.1 Banyaknya Sarana Tranportasi di Kecamatan Kejajar, 2017

Desa/Kelurahan Ojek Angkot Bus

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 11 - 3
2. Sigedang 19 - -

id
3. Tambi 27 - 2
4. Kreo 8
o. - -
.g
ps
5. Serang 38 - -
.b

6. Kejajar 32 - 9
ab

7. Igirmranak 1 - -
ok

8. Surengede 64 - -
ob

9. Tieng 25 - -
os

10. Parikesit 15 - 1
on

11. Sembungan 30 - 1
//w

12. Jojogan 15 - 1
s:

13. Patakbanteng 7 - 1
tp

14. Dieng 25 - 3
ht

15. Sikunang 4 - 1
16. Campursari 30 - -
Jumlah 2017 351 - 22
Total 2016 351 - 22
2015 349 - 26

96 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


Transportasi dan Komunikasi

Lanjutan Tabel 7.1

Desa/Kelurahan Mobil Barang Andong/Dokar

(1) (6) (7)


1. Buntu 17 -
2. Sigedang 16 -

id
3. Tambi 18 -
4. Kreo
o.
6
.g -
ps
5. Serang 77 -
.b

6. Kejajar 24 -
ab

7. Igirmranak 4 -
ok

8. Surengede 11 -
ob

9. Tieng 26 -
os

10. Parikesit 12 -
on

11. Sembungan 14 -
//w

12. Jojogan 21 -
s:

13. Patakbanteng - -
tp

14. Dieng 10 3
ht

15. Sikunang 6 -
16. Campursari 7 -
Jumlah 2017 269 3
2016 262 3
2015 244 3
Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018 97


Transportasi dan Komunikasi

Tabel 7.2 Banyaknya Sarana Komunikasi di Kecamatan Kejajar, 2014

Desa/Kelurahan Anggota ORARI Telepon Kabel Warnet

(1) (2) (3) (4)


1. Buntu 4 - -
2. Sigedang 1 - -

id
3. Tambi 5 4 1
4. Kreo -
o. - -
.g
ps
5. Serang 2 8 2
.b

6. Kejajar - 6 2
ab

7. Igirmranak - 2 -
ok

8. Surengede - 1 -
ob

9. Tieng - 2 2
os

10. Parikesit 3 - -
on

11. Sembungan 2 51 -
//w

12. Jojogan - 5 -
s:

13. Patakbanteng 2 - -
tp

14. Dieng - 17 1
ht

15. Sikunang - - -
16. Campursari 1 - -
Jumlah 2015 20 96 8
2014 20 96 8

Sumber : BPS Kabupaten Wonosobo

98 Kecamatan Kejajar Dalam Angka 2018


ht
tp
s:
//w
on
os
ob
ok
ab.
bp
s.g
o.
id

Anda mungkin juga menyukai