Anda di halaman 1dari 6

Nama: 5. Perhatikan gambar berikut!

Kelas:

1. Pernapasan adalah …
a. Pengambilan oksigen ke dalam paru-paru
dan pengeluaran karbon dioksida dari
dalam paru-paru
b. Memasukkan udara ke dalam paru-paru
c. Pertukaran udara di dalam paru-paru
d. Pertukaran udara di dalam jaringan
* Urutan organ pernapasan yang benar dari
2. Pernapasan seluler terjadi di .... luar ke dalam adalah ….
a. paru-paru a. mulut – tenggorokan – paru-paru
b. darah b. hidung – kerongkongan – paru-paru
c. mitokondria c. hidung – tenggorokan – paru-paru
d. sel d. mulut – kerongkongan – paru-paru

3. Perbedaan antara pernapasan 6. Struktur yang berfungsi untuk melindungi


eksternal dengan pernapasan paru-paru dari gesekan saat mengembang
internal adalah dan mengempis adalah …
a. pernapasan eksternal adalah pertukaran O2 a. pleura
dan CO2 di paru-paru, pernapasan internal b. alveolus
pertukaran O2 dan CO2 di sel-sel tubuh c. diafragma
b. pernapasan eksternal terjadi pada sel d. lobus paru-paru
tubuh, pernapasan internal terjadi di paru-
paru 7. penyaringan udara sebelum masuk ke
c. pernapasan eksternal ialah pertukaran O2 paru-paru terjadi di dalam...
dan CO2 di arteri, pernapasan internal a. rongga mulut
pertukaran O2 dan CO2 di vena b. rongga hidung
d. pernapasan eksternal adalah pertukaran c. batang tenggorok
O2 dan CO2 di dalam pembuluh darah, d. pangkal kerongkongan
pernapasan internal pertukaran O2 dan
CO2 di paru-paru

4. Fungsi proses pernapasan bagi tubuh


adalah sebagai berikut. kecuali…. 8. Selama dalam perjalanan dari hidung ke
a. memasukkan oksigen dalam paru-paru, udara mengalami hal-hal
b. menghasilkan energi untuk oksidasi sebagai berikut, kecuali …
makanan a. udara disaring oleh rambut-rambut yang
c. merawat alat peredaran darah tumbuh dalam rongga hidung
d. mengeluarkan sisa oksidari, yaitu b. udara dilembabkan oleh lendir
karbondioksida c. udara berdifusi di alveolus
d. udara diproses untuk menghasilkan energi
9. Silia yang terdapat pada trakea berfungsi 12. Urutan alat pernapasan dari luar ke
untuk.... dalam pada manusia adalah
a. hidung-faring-tenggorokan-bronkiolus-
bronkus-alveolus
b. faring- hidung-kerongkongan-bronkus-
bronkiolus-alveolus
c. hidung- tenggorokan-faring-bronkus-
bronkiolus-alveolus
d. hidung-faring-tenggorokan-bronkus-
bronkiolus-alveolus

13. Pada saluran pernapasan ada bagian yang


berhubungan dengan
a. Memperkuat dinding trakea saluran pencernaan. Bagian tersebut
b. Membuat lendir mengali ke faring adalah…
c. Menangkap kotoran yang masuk a. faring
d. Membuat dan mengeluarkan lendir b. laring
c. glottis
d. epiglottis
10. Perhatikan gambar berikut supaya
membantu 14. Bagian yang terlibat pada proses
pernapasan dada sebagai berikut,
kecuali…
a. tulang dada
b. tulang rusuk
c. paru-paru
d. otot diafragma

15. Pada pernapasan dada, otot antartulang


rusuk berkontraksi sehingg tulang rusuk

*Trakea dan alveolus ditunjukkan oleh a. Terangkat dan rongga dada membesar
gambar nomor …. b. Mengecil dan rongga dada mengecil
a. 1 dan 4 c. Terangkat dan rongga dada mengecil
b. 1 dan 2 d. Mengecil dan rongga dada membesar
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4 16. Pada manusia terdapat dua proses
pernapasan, yaitu pernapasan dada
11. Dalam organ paru-paru terdapat dan pernapasan perut. Pada pernapasan
gelembung paru-paru yang dinamakan … dada, otot yang berkontraksi adalah…
a. Sinus a. pengangkat tulang rusuk dan
b. Bronkus otot diafragma
c. Bronkiolus b. diafragma dan otot antar tulang rusuk
d. Alveolus c. otot antar tulang rusuk dan pengangkat
tulang rusuk
d. diafragma, tulang pengangkat rusuk, dan
otot antar tulang rusuk
17. Diafragma merupakan sekat yang 22. O2 akan berdifusi masuk ke
membatasi.... alveolus. Reaksi yang terjadi pada darah
a. rongga dada dan rongga perut kapiler paru-paru adalah….
b. paru-paru dan jantung a. HbO2 → HB + O2
c. paru-paru dan rongga perut b. Hb + CO2 → HbCO2
d. trakea dan laring c. Hb + O2 → HbO2
d. CO2 + H2O → H2CO3
18. Proses inspirasi pada pernapasan dada
diawali dengan.... 23. Reaksi kimia untuk menghasilkan energi
a. otot antar tulang rusuk relaksasi yang benar adalah...
b. otot diafragma kontraksi a. C6H12O6 + H2O → Energi + CO2 + O2
c. otot antar tulang rusuk kontraksi b. C6H12O6 + CO2 → Energi + H2O + O2
d. otot diafragma relaksasi c. C6H12O6 + O2 → Energi + CO2 + H2O
d. C6H12O6 + Energi → CO2 + H2O + O2
19. Alveolus merupakan cabang bronkiolus
yang berbentuk gelembung udara sebagai 24. Air kapur yang dihembuskan napas akan
tempat pertukaran.... menjadi keruh. Hal ini disebabkan …
a. O2 dengan H2O a. Gas nitrogen bereaksi dengan air kapur
b. CO2 dengan N2 b. Gas H2O bereaksi dengan air kapur
c. N2 dengan H2O c. Gas CO2 bereaksi dengan air kapur
d. O2 dengan CO2 d. Gas oksigen bereaksi dengan air kapur

20. Perhatikan gambar berikut! 25. Perhatikan gambar pernapasan berikut!

Pertukaran oksigen dengan


karbondioksida dalam sistem pernapasan Pada bagian yang ditunjuk terjadi proses ….
terjadi pada bagian yang ditunjukkan oleh a. Difusi gas CO2 dan O2
tanda x, yaitu …. b. Pelepasn gas O2 dan H2O
a. trakea c. Pengaturan suhu udara pernapasan
b. alveolus d. Pengaturan kelembaban udara pernapasan
c. laring
d. bronkiolus 26. Berikut ini yang bukan merupakan faktor
yang mempengaruhi frekuensi
21. Ketika kalian menghembuskan napas ke pernapasan adalah …
depan cermin, maka cermin akan tampak a. Umur
berembun. Hal ini membuktikan bahwa b. Jenis kelamin
proses pernapasan …. c. Aktivitas tubuh
a. membutuhkan O2 d. Suhu lingkungan
b. menghasilkan CO2
c. menghasilkan O2
d. menghasilkan H2O
27. Pada umumnya, frekunsi bernapas pada c. 1.500 mL
orang normal adalah...... d. 2.000 mL
a. 12-15 kali per menit
b. 20-22 kali per menit 32. Volume udara yang masih tersisa di
c. 15- 19 kali per menit dalam paru-paru setelah melakukan
d. 12-20 kali per menit ekspirasi sekuat-kuatnya disebut …
a. udara komplementer
28. Di bawah ini merupakan faktor yang b. kapasitas vital
mempengaruhi frekuensi pernapasan c. kapasitas total
manusia adalah.. d. udara residu
a. warna eritrosit
b. aktifitas tubuh 33. Jika volume udara tidal 500 mL, udara
c. diameter bronkus suplementer 1500 mL, udara
d. jumlah alveolus komplementer 1500 mL, dan udara
residu 1500 mL, maka kapasitas vital
29. Kapasitas vital paru-paru adalah … paru-parunya adalah ….
a. Udara yang masuk dan keluar dari paru- a. 3.000 mL
paru b. 3.500 mL
b. Udara yang dapat masuk sekuat-kuatnya c. 4.500 mL
ke paru-paru d. 5.000 mL
c. Udara yang dapat keluar sekuat-kuatnya
dari paru-paru 34. Udara yang didapatkan pada saat kita
d. Udara maksimum yang dapat keluar dan menghembuskan napas sekuat-kuatnya
masuk paru-paru disebut udara ….
a. komplementer
30. Alat yang digunakan untuk mengukur b. tidal
kapasitas paru-paru disebut c. suplementer
a. neraca analitis d. residu
b. spirometer
c. aerometor 35. Kapasitas residu fungsional adalah…
d. barometer a. penjumlahan antara volume tidal dengan
volume residu
31. Perhatikan spirogram berikut ini! b. penjumlahan antara volume cadangan
ekspirasi dengan volume residu
c. penjumlahan antara volume tidal dengan
volume cadangan respirasi
d. penjumlahan antara volume cadangan
inspirasi dan volume tidal

36. Volume total paru-paru orang normal


adalah....
a. 4,8 L
b. 1,2 L
c. 6 L
d. 2,5 L
Volume kapasitas vital paru-paru pada
manusia berjumlah …. 37. Usaha untuk menjaga agar udara tetap
a. 500 mL bersih diantaranya sebagai berikut,
b. 4.500 mL kecuali.....
a. Melakukan penghijauan dan reboisasi 42. Perhatikan gambar berikut ini!
b. Membuat ruang terbuka hijau (RTH)
c. Mengurangi polusi udara
d. Penggunaan kendaraan bermotor secara
berlebih

38. Adanya virus yang menimbulkan radang


selaput mukosa saluran pernapasan
menimbulkan penyakit …
a. Influenza
b. Pneumonia
c. Emfisema Infeksi saluran pernapasan (bronkitis)
d. Tonsilitis biasanya terjadi pada bagian bernomor..
a. 1
39. Asfiksi adalah salah satu gangguan b. 2
pernapasan pada manusia. Hal ini c. 3
disebabkan oleh… d. 4
a. alveoulus kemasukan air
b. terjadi gangguan pada difusi oksigen di 43. Perhatikan gambar berikut!
alveolus
c. terjadi gangguan pada pengangkutan
oksigen ke jaringan
d. radang pada selaput pembungkus paru-
paru

40. Paru-paru manusia dilapisi oleh selaput


tipis yang berguna untuk
memisahkan paru-paru dari rongga dada,
Organ tersebut jika dipenuhi cairan
apabila selaput ini meradang maka
menyebabkan....
gangguan ini disebut…
a. TBC
a. dermatitis
b. pneumonia
b. bronkitis
c. emfisema
c. pleuritis
d. kanker paru-paru
d. neuritis
44. Penyakit atau gangguan pernapasan yang
disebabkan oleh bakteri Bacillus
41.Gejala asidosis pada penderita pneumonia
tuberculosis adalah.....
adalah manifestasi dari gangguan proses
a. TBC
pengangkutan ….
b. kanker kulit
a. oksigen
c. kanker paru-paru
b. karbon monoksida
d. bronkitis
c. karbon dioksida
d. karbohidrat
45. Yang bukan merupakan penyakit atau
gangguan pada sistem ernapasan manusia
adalah...
a. emfisema
b. difteri
c. bronkitis
d. asma
46. Asma merupakan penyakit yang
disebabkan oleh adanya...
a. cairan dalam alveolus
b. bakteri pada saluran pernapasan
c. penyempitan pada saluran pernapasan
d. peradangan pada dinding bronkus

47. Berikut ini merupakan upaya dalam


menjaga kesehatan sistem pernapasan
manusia adalah …
a. Tidak merokok
b. Berolahraga di malam hari
c. Duduk di dekat perokok aktif
d. Saling bertukar masker yang sudah
digunakan

48. Paru-paru seorang pasien penuh dengan


cairan. Setelah dianalisis ternyata juga
ditemukan bakteri Streptococcus
pneumoniae. Pasien tersebut terserang
penyakit …
a. Asma
b. Pneumonia
c. Tuberculosis
d. Kanker paru-paru

49. Pernyataan berikut yang benar adalah...


a. minum teh dapat menghilangkan nikotin
dalam paru-paru
b. paru-paru pecandu rokok berukuran
besar lebih besar daripada orang normal
c. bronkitis merupakan peradangan pada
dinding bronkus yang disebabkan oleh
virus
d. kandungan tar dalam rokok dapat
menyebkan asma

50. Apa arti slogan anti merokok “put it out


of you or you will be put out” ….
a. hentikan rokok atau rokok akan
menghentikanmu
b. silahkan merokok di luar atau silahkan
keluar untuk merokok
c. keluarkan rokok atau kamu keluar dari
tempat ini
d. jangan merokok disembarang tempat

Anda mungkin juga menyukai