Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN EKA HARAP PALANGKA RAYA

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN


PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN
Jalan Beliang No. 110 Telp/Fax.(0536) 3227707 Palangka Raya

FORMAT RESUME KASUS

Nama Mahasiswa : Andre Setiawan

NIM : 2014.c.06a 0584

Tempat Praktik : Flamboyant Baru

Tanggal : 2 November 2019

I. DATA UMUM PASIEN


Nama (Inisial) : Ny.R
Jenis Kelamin : Perempuan
Umur : 58 Tahun
Alamat : Famboyant baru
Pekerjaan : Swasta
Pendidikan :-
Agama : Islam
Suku/Bangsa : Dayak/Indonesia
Diagnosa Medis : Hipertensi

II. RESUME KASUS


No. Proses Keperawatan Hasil
1. Pengkajian Fokus Kesadaran pasien compos menthis (E 4 V5 M6), Bentuk
badan simetris, klien nampak menahan sakit di kaki kanan,
Tanda tanda vital : TD 140/90 MmHg, N 85 X/mnt, RR 18
X/mnt, Klien mengatakan sudah 7 bulan mengalami
pusing. dan memang mempunyai riwayat penyakit
Hipertensi.
2. Diagnosa Defisit pengetahuan berhubungan dengan penyakit yang
diderita.
3. Intervensi 1. Observasi tanda tanda vital klien
2. Observasi pengetahuan klien
3. Berikan pendidikan kesehatan tentang Hipertensi
4. Kolaborasi dengan klien dalam konsumsi makanan
yang boleh di makan.
4. Implementasi 1. Mengobservasi tanda tanda vital klien
2. Mengobservasi pengetahuan klien
3. Memberikan pendidikan kesehatan tentang
Hipertensi
4. Kolaborasikan dengan klien dalam konsumsi
makanan yang boleh dan yang tidak boleh di
makan.
5. Evaluasi S. Ny. R Mengatakan masih merasakan Pusing di kepala,
dan sudah sedikit paham tentang penyakitnya sekarang
O. Klien nampak tenang, dan bertanya sesekali.
- sudah di berikan penkes tentang Hipertensi
TTV : TD : 140/80
N : 83 X/menit
R : 18 x/menit
- Masalah teratasi sebagian.
P. Pertahankan Intervensi
4

Palangka Raya, 02 November 2019

Pembimbing, Mahasiswa,

................................................ Andre Setiawan

Anda mungkin juga menyukai