Anda di halaman 1dari 4

1. Tanggal 1 Oktober diperingati sebagai hari kesaktian pancasila.

Dasar hukum yang


mendukung kebijakan tersebut adalah ...

Kepres no. 24 tahun 2016

Kepres no 20 tahun 2018

Kepres no 116 tahun 2016

Kepres no 25 tahun 2015

Kepres no 16 tahun 2017

2. Pancasila yang dianggap otentik dan masih digunakan sampai saat ini merupakan hasil
penetapan pada tanggal ...

29 Mei 1945

1 Juni 1945

14 Juli 1945

18 Agustus 1945

19 Agustus 1945

3. Sila kedua Pancasila dilambangkan dengan simbol ...

Banteng

Bintang

Padi dan kapas

Rantai

Pohon beringin

4. Presiden Soekarno sebagai penggali nilai-nilai pancasila pernah melanggar sila ke empat
pancasila, yaitu karena alasan .....

Mendirikan kekuatan politik bernama nasakom

Mengangkat diri sebagai presiden seumur hidup

Membubarkan dewan konstiuante hasil pemilu

Menjadikan dirinya sebagai pimpinan tertinggi angkatan bersenjata

Membubarkan partai politik


5. Alasan yang menyebabkan Soekarno menyetujui adanya perubahan pada sila pertama
pancasila adalah ....

Soekarno tidak menginginkan ideologi islam diterapkan di Indonesia

Soekarno telah mendapatkan pengaruh dari pada tokoh PKI

Soekarno memiliki pengalaman ketika diasingkan ke daerah-daerah yang mayoritas non-


islam

Soekarno menghargai adanya keberanekaragaman yang ada

Desakan yang dilakukan oleh tokok katolik Indonesia

6. Pada masa orde baru, pemerintah berusaha untuk mengurangi dan mendiskreditkan peran
partai politik dengan melakukan fusi partai politik. Berikut ini merupakan partai politik di era
orde baru adalah....

PKB dan PPP

PPP dan PDIP

Golkar dan PBB

PDI dan Golkar

PDI dan PPP

7. Kedudukan pancasila dalam tata hukum di Indonesia memiliki peran yang sangat penting,
yaitu Pancasila berperan sebagai....

Sumber dari sumber hukum

Hukum yang paling tinggi

Panduan dalam membuat kebijakan hukum

Sumber dari tertib hukum nasional

Dasar negara

8. Pada awal kemerdekaan Indonesia terjadi berbagai pemberontakan dengan berbagai latar
belakang, berikut ini yang merupakan pemberontakan yang dilaterbelakangi oleh keinginan
untuk mengganti ideologi negara adalah ....

PRRI dan Persemesta

RMS dan GAM

PKI dan DI/TII


APRA dan Andi Azis

OPM dan GAM

9. Setiap warga negara Indoensia memiliki persamaan hak di depan hukum dan pemerintahan.
Hal tersebut sesuai dengan UUD 1945, yaitu pada pasal .....

27 ayat (1)

27 ayat (2)

28 A ayat (2)

28 D

28 E ayat (1)

10. Pasal 14 ayat 1 merupakan pasal yang menerangkan tentang hak presiden dalam
memberikan ...

Amnesti

Abolisi

Grasi

Amnesti dan Abolisi

Grasi dan rehabilitasi

11. Anggota Badan Pemeriksa Keuangan dipilih oleh DPR dengan memperhatikan
pertimbangan yang diberikan oleh ...

Presiden

MPR

DPD

KPK

MA

12. Semua yang terdapat dalam Undang-Undang Dasar 1945 dapat diubah, kecuali ...

Sang Saka Merah Putih

Lagu Indonesia Raya

Bahasa Nasional Bahasa Indonesia


Bentuk Negara Kesatuan Republik Indonesia

Lambang Negara Garuda Pancasila

13. Indonesia memiliki bank sentral setelah menasionalisasi De Javanshe Bank. Kebijakan
nasionalisasi tersebut terjadi pada kabinet ...

Moh Natsir

Sultan Syahrir

Sukirman

Wilopo

Ali Sastroamidjojo I

14. Jabatan yang diemban oleh Mr Safrudin Prawiranegara sebelum menjabat sebagai
Presiden Darurat Republik Indonesia adalah ...

Menteri Pengajaran

Menteri Urusan Dalam Negeri

Menteri Pertanian

Menteri Kemakmuran

Menteri Perdagangan

15. Berikut ini yang bukan merupakan agenda reformasi yang menjadi tuntutan para
mahasiswa di tahun 1998 adalah .....

Bubarkan PKI dan antek-anteknya

Adili Soeharto dan kroni-kroninya

Supremasi Hukum

Otonomi daerah

Penegakan dan pengakuan HAM

Anda mungkin juga menyukai