Anda di halaman 1dari 1

Cara Membuat Ayam Geprek – Berbicara ayam geprek, sepertinya makanan ini sedang menjadi trend senter di

bidang kuliner yang kini ngehitz di Indonesia setelah adanya Ayam Penyet beberapa waktu lalu.
Terbuat dari ayam yang digoreng dengan tepung crispy kemudian di geprek dengan sambal mentah dari campuran
cabai rawit, bawang putih, garam dan gula pasir. Membuat ayam geprek terasa gurih dengan sambal pedas yang
nikmat disantap bersama nasi putih hangat.

Apa lagi kalau ditambah tahu tempe goreng dan lalaban favorit seperti kol, daun kemangi dan mentimun, beuh
makin mantap!

Untuk sambal ayam geprek sebenarnya tidak harus menggunakan olahan sambal yang saya sebutkan tadi. Karena
sambal bisa ditambahkan terasi, air perasaaan jeruk nipis, dan juga rempah seperti kencur dan jahe sesuai selera.

Baca Juga : Resep Ayam Geprek Wong Klaten (Ayam Goreng Tepung Sambal Bawang)
Jadi intinya untuk sambal bebas menggunakan aneka sambal pilihan masing-masing, mau pakai sambal ijo juga
enak.

Jadi jangan aneh lagi jika Anda berkunjung ke restauran ayam geprek, maka Anda akan di sajikan ayam geprek
dengan aneka olahan sambal yang menggugah selera, layaknya di resto ayam geprek Bensu.

Di sana ada banyak sekali olahan ayam geprek dengan sambal yang menggugah selera seperti ayam geprek sambal
korek, ayam geprek Sambal Matah, ayam geprek sambal pete / petai, ayam geprek sambal terasi, ayam geprek
sambal tomat, ayam geprek sambal bawang, ayam geprek sambal kencur, ayam geprek sambal jahe dan juga ayam
geprek yang diberi sambal pedas lengkap dengan topping mozarella yang gurih.
Nah, bagi yang ingin membuat ayam geprek di rumah namun belum menemukan resep ayam geprek ala Bensu
yang enak dan praktis, maka Anda wajib mencoba cara membuat ayam geprek Bensu yang doyanresep.com
bagikan kali ini.

Simak Juga : Resep Chicken Taiwan Shihlin Crispy (Ayam Goreng Taiwan)
Berikut Bahan-bahan dan Cara Membuat Ayam Geprek Krispi super lezat yang wajib untuk dicoba.

Anda mungkin juga menyukai