Anda di halaman 1dari 6

Santan kelapa merupakan salah satu bahan yang dipercaya efektif untuk meluruskan rambut

keriting dan bergelombang. Berikut cara penggunaannya:

 Siapkan satu buah kelapa tua, parut daging kelapa yang telah dibersihkan.
 Peras parutan kelapa hingga menghasilkan santan kental.
 Campurkan satu gelas santan kelapa dengan 2 sdm jeruk nipis, aduk hingga rata.
 Diamkan dalam kulkas selama 2 jam hingga mengental.
 Oleskan santan kelapa yang telah mengental pada seluruh bagian rambut dan kulit kepala.
 Sisir rambut agar santan kelapa tersebut merata.
 Bungkus rambut dengan shower lalu tunggu hingga kering.
 Bilas dengan air bersih. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekali

2. Susu Murni
Susu merupakan minuman yang baik untuk kesehatan tubuh, selain dapat menjaga kesehatan
tubuh minuman ini juga efektif untuk meluruskan rambut keriting dan bergelombang. Berikut
cara penggunaannya:

 Siapkan satu gelas susu dan setengah cangkir air.


 Campurkan kedua bahan itu lalu aduk hingga rata.
 Semprotkan pada bagian seluruh rambut hingga kulit kepala.
 Diamkan selama 1 jam. Kemudian sisir dengan menggunakan sisir bergigi renggang.
 Bilas dengan air bersih. Gunakan shampo agar lebih bersih lalu bilas dengan air sampai
bersih
 Keringkan dengan handuk. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekali

3. Seledri
Salah satu cara meluruskan rambut keriting secara alami tanpa rebonding adalah dengan seledri,
sayuran ini sejak dulu telah dipercaya untuk merawat rambut. Berikut penggunaannya:

 Siapkan seledri dan air. Haluskan seledri dan air dengan menggunakan blender.
 Oleskan seledri yang telah menjadi pasta pada bagian seluruh rambut hingga kulit kepala.
 Bungkus rambut dengan shower selama semalam.
 Pagi harinya sisir rambut menggunakan sisir bergigi renggang.
 Bilas dengan air bersih. Gunakan shampo kemudian bilas dengan air hingga bersih.
 Keringkan dengan handuk. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekali.

4. Pisang
Salah satu buah yang kaya akan manfaat adalah pisang, ternyata buah ini juga bermanfaat untuk
meluruskan rambut keriting dan bergelombang. Berikut adalah penggunaannya:

 Siapkan satu buah pisang susu kondisi benyek dan 2 sdm madu.
 Haluskan dengan menggunakan blender.
 Campurkan pisang yang telah dihaluskan dengan 2 sdm madu lalu aduk hingga rata.
 Oleskan pada bagian seluruh rambut hingga kulit kepala.
 Diamkan selama 1 jam, baru bilas dengan air bersih.
 Gunakan shampo kemudian bilas dengan air hingga bersih.
 Keringkan dengan handuk. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekali.

5. Pepaya
Cara meluruskan rambut keriting secara alami dan cepat selanjutnya adalah dengan pepaya.
Pepaya memiliki kandungan mineral yang sangat efektif untuk meluruskan rambut keriting dan
juga bergelombang. Berikut adalah penggunaannya:

 Siapkan pepaya matang dan madu.


 Haluskan pepaya dengan menggunakan blender.
 Campurkan sedikit madu pada pepaya yang telah dihaluskan lalu aduk hingga rata.
 Oleskan pada bagian seluruh rambut hingga kulit kepala.
 Diamkan selama 1 jam agar meresap. Bilas dengan air bersih.
 Gunakan shampo kemudian bilas dengan air hingga bersih.
 Keringkan dengan handuk. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekali.

6. Minyak Zaitun dan Telur


Minyak ini dapat membuat rambut keriting atau bergelombang menjadi lebih lurus. Cara
penggunaannya yaitu:

 Siapkan 2 butir telur dan 1 sdm minyak zaitun.


 Kocok kedua telur itu kemudian tambahkan 1 sdm minyak zaitun.
 Oleskan pada bagian seluruh rambut hingga kulit kepala. Diamkan selama 2 jam agar
meresap dan kering.
 Bilas dengan air bersih, gunakan shampo kemudian bilas dengan air hingga bersih
 Keringkan dengan handuk. Lakukan perawatan ini secara rutin seminggu sekal

Anda mungkin juga menyukai