Anda di halaman 1dari 2

CHECKLIST PENGELOLAAN SAMPAH MEDIS PADAT

RS BHINEKA BAKTI HUSADA TAHUN 2018

Kuesioner untuk petugas cleaning service:


Nama :
Umur : tahun
Pendidikan :
1. SD
2. SMP
3. SMA
4. PT (PerguruanTinggi)
5. Akademi
Lama bekerja :

Pertanyaan terdiri dari 14 soal dengan kategori benar dan salah


Nilai 1 = bila jawaban YA
Nilai 0 = bila jawaban TIDAK
Lanjutan
Perilaku Pengelolaan limbah medis padat
Di RS Bhineka Bakti Husada

Tindakan
No Tindakan penanganan limbah dilakukan
Ya Tidak
1. Tidak memberi label pada plastic limbah
2. Meletakkan plastic kuning pada tempat sampah medis infeksius
3. Meletakkan plastic kantong warna hitam pada tempat sampah medis
non infeksius
4. Meletakkan safety box pada setiap ruangan
5. Tidak memberikan label biohazard pada plastic limbah

6. Tidak semua wadah limbah memiliki tutup


7. tidak mengikat plastic yang limbah yang sudah penuh

8. Mencuci container limbah setiap hari


9. Meletakkankan setiap container limbah pada jarak 10-20 meter
10. Pengangkutan limbah tidak menggunakan kereta dorong/ trolly khusus
baik medis maupun non medis
11. Menggunakan APD lengkap yang terdiri dari : Sarung tangan, Masker
dan sepatu boat
12. Tidak langsung membuang sampah dari tiap ruangan ke TPS melainkan
dikumpulkan terlebih dulu pada suatu tempat.
13. Meletakkan limbah ke dalam plastic dan Mengikat limbah dengan kuat

14. Tidak selalu membersihkan TPS setiap pengangkutan oleh pihak ke 3

TOTAL

Anda mungkin juga menyukai