Anda di halaman 1dari 3

SKENARIO TIMBANG TERIMA

A. Pemeran
Karu : Fanita Rukmana
Katim : Ana Putri Sanjaya

Perawat Sift pagi:


1. Ana Putri Sanjaya
2. Fitri Solicha
3. Revi Ardiansyah
4. Bagas Meiranda

Perawat Sift siang:


1. Is Inatun Hasanah
2. Elita Rezi Safira
3. Sisilia Sekar

B. Naskah Drama Opera

Detik-detik Proses Operan pun tiba pada jam 07.00 Wib, setelah lengkap Karu,
Katim dan perawat shift pagi datang...
Karu : (melihat jam) sudah jam 07.00 nih, sudah waktunya operan sift
malam dengan shift pagi...
ana putri : baik pak,, mari kita mulai saja operan pagi ini
Karu : yasudah, langsung saja...
Assalamualaikum,,, (membuka acara operan)
Sebelum memulai operan ini alangkah baiknya kita berdoa
menurut agama dan kepercayaan masing-masing.. do’a dimulai...
selesai...
Baik, untuk Pj pagi , bisa disampaikan laporan siang
ini,.silahkan...
Ana : baik, terimakasih..
Untuk operan pagi ini ada 4 pasien.. nah dari ke empat ini ada 1
pasien baru.. di kamar 5
Pasien Pertama
S: kelemahan tubuh sebelah kiri (hemiperese(s))
0: keadaan umum lemah GCS E4 V5 M6
EWS: 0 skala nyeri :0 resiko jauh rendah
A: gangguan mobilitas fisik
P: gangguan mobilitas fisik teratasi
I:
1. Mengidentifikasi adanya nyeri arau keluhan fisik lainnya
2. mengidentifikasi toleransi fisik melakukan pergerakan
3. mengobservasi vital sign
4. menjelaskan tujuan dan prosedur klien
5. memberikan terapi sesuai RPO
Fanita rukmana : ada yang perlu di cek ? lab darah ?
Ana : tidak ada
Is inatun : masih sering sesak ibu ini?
Sisilia sekar : bapak ini masih sesak,, jadi terapi O2 nya tolong nanti di
pantau.
Is inatun : oh iyaa

Fanita rukmana : langsung aja kepasiennya.. bawa statusnya


Ana : (kamar 17) siang bapak, kami mau operan, ini teman saya
yang nanti akan merawat bapak sampai jam
21.00 malam.. dan ada juga ada perawat primer kami Ana
Putri Sanjaya .
Fanita rukmana : baik,, sudah selesai,
Fanita rukmana : mari kita kembali keruangan...
Dan penandatangani hasil operan dinas pagi.. selanjutnya.....
Fanita rukmana : operannya sudah selesai, pasti sudah lengkap semua. Nah
bagi
yang dinas siang selamat bertugas. Dan yang shift pagi
kalau mau pulang silahkan, dan yang lain menyesuaikan.
Dan sebelum mengakhiri hasil operan ini,, kita berdo’a dulu
menurut agama dan kepercayaan masing-masing, supaya
selamat sampai tujuan, berdo’a dimulai.. berdo’a selesai..
untuk acara selanjutnya, silahkan untuk menyesuaikannya
masing-masing.. terimakasih
assalamualaikum..
Perawat : Walaikumsalam..

Anda mungkin juga menyukai