Anda di halaman 1dari 2

12 Cara Mudah dan Tepat Dalam

Instalasi Printer Epson Seri L


1. Terlebih dahulu cek semua kelengkapan produk yang anda terima dalam box. Box yang
lengkap akan berisi printer Epson Ink Tank System, CD Driver, Power Cable, USB Cable,
satu set tinta dan buku manual.

2. Selanjutnya cek posisi katup atau valve tanki yang terletak di sisi depan tanki, pastikan
katup tersebut dalam posisi terbuka (Mengarah ke atas).

3. Buka kaitan pengunci tanki dengan menggeser badan tangki ke atas dan kemudian buka
sistem tanki sehingga posisinya menjadi horizontal. Hati-hati jangan menariknya terlalu jauh.

4. Siapkan botol tinta yang akan diisikan. Buka ujung penutup dan segel tinta. Setelah segel
dibuka, tutup kembali tinta dan pastikan aanda menutupnya dengan benar untuk mencegah
bocoran dari ulir botol.

5. Tuangkan semua tinta dari botol ke tanki sesuai dengan labelnya. C untuk Cyan, M untuk
Magenta, Y untuk Yellow dan BK untuk Black.

6. Setelah tanki terisi pastikan anda menutup tanki dengan benar.

7. Pasang kembali tanki ke badan printer.

8. Pasang power cable ke badan tinta dan kemudian hubungkan dengan sumber listrik.

9. Nyalakan printer dengan menekan tombol power lalu tekan tombol resume/stop (tombol
segitiga dalam lingkaran) selama 3 detik hingga lampu mulai berkedip.

10. Selama 20 menit printer akan melakukan ink charging yang ditandai dengan kedipan
lampu. Selama lampu masih berkedip, jangan :

 Matikan atau memutus sambungan listrik printer


 Mengisi tray input dengan kertas
11. Selesainya proses ink charging ditandai dengan berhentinya kedipan lampu.

12. Setelah ink charging selesai, masukkan CD Driver ke komputer kemudian ikuti instruksi
instalasi yang diberikan.

Agreement checklist » Next » Next » klik Start and Connection » pilih Installing the Latest
Version » klik Instal.

Tunggu beberapa saat hingga proses instalasi selesai » klik Ink charging is complete » Next »
sambungkan printer dengan komputer lewat kabel USB » Selesai.

Printer siap untuk digunakan.

Anda mungkin juga menyukai