Anda di halaman 1dari 15
KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA REPUBLIK INDONESIA Jalan Gerbang Pemuda No. 3 Senayan, Jakarta Pusat 10270 www.kemenpora.go.id | w @KEMENPORA Ri | f Kemenpora Rl | Video Kemenpora| ®Kemenpora | t Helo Kemenpora 1500-928 Nomor P04 /D.I-1/1/2020 Jaanuari 2020 Sifat Segera Lampiran 4 (satu) berkas Hal Pemberitahuan Kegiatan Paskibraka Nasional 2020 Yth. Sekretaris Daerah Provinsi di Tempat Dengan hormat disampaikan, bahwa terkait peningkatan kualitas penyelenggaraan kegiatan Paskibraka Nasional 2020 untuk tuges pengibaran dan penurunan Bendera Pusaka di Istana Merdeka Jakarta, dalam rangka memperingati Detik-detik HUT ke-75 Prokiamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, bersama ini kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut 1, Mensosialisasikan segera ke Sekolah dan Madrasah Surat Edaran Bersama Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Kemenpora, Dirjen Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud, Dirjen Pendidikan Isiam Kemenag tentang Seleksi Paskibraka Tingkat Nasional, Provinsi, dan Kabupaten/Kota (terlampir) 2. Surat Edaran Bersama Kemenpora dengan KPAl dan KPPA jadi Pedoman dalam pelaksanaan Paskibrak (terlampir) 3. Dispora Provinsi atau Kepala SKPD yang menangani Paskibraka dimohon melaksanakan Seleksi Paskibraka Tingkat Provinsi waktu paling akhir pada tanggal 20 Mel 2020, 4, Nama calon peserta Diklat Paskibraka Nasional 2020 harus sudah diterima panitia pusat Kementerian Pemuda dan Olahraga paling akhir tanggal 27 Mei 2020. 5, Setiap Provinsi mengirimkan 2 orang pemuda (satu orang putra dan satu orang putri) Calon Paskibraka Nasional _hasil seleksi terbaik Tingkat Provinsi, untuk ikut pemusatan Diklat Paskibraka Nasional 2020 sesuai syarat ketentuan berlaku, terlampir. 6. Calon peserta Dikslat Paskibraka Nasional 2020 yang tidak sesuai syarat dan ketentuan, akan diganti dan dikembalixan ke provinsi asal daerah caion Paskibraka Sehubungan hal diatas, mohon berkenan Saudara menugaskan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi atau Kepala SKPD Provinsi yang menangani Paskibraka untuk dapat melaksanakan kegiatan dimaksud Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik di ucapxan terima kasih ‘Tembusan Yth. Menteri Pemuda dan Olahraga (sebagai laporan) Kepala Sekretariat Presiden RI; Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga; Kepala Staf Gamisun Tetap 1/Jakarta, dan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi/SKPD Provinsi yang menangani Paskibraka. opens LAMPIRAN | Nomor:\:20.._/D.lI-1/V2020, Tanggal: © Januari 2020. Pelaksanaan kegiatan Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Paskibraka Tingkat Nasional 2020 sbb: ‘A. Menugaskan Kepala Dispora Provinsi/Kepala SKPD untuk membentuk tim bersama seleksi Paskibraka; B. Dispora atau SKPD Provinsi dimohon sudan melaksanakan Seleksi Paskibraka hingga Tingkat Provinsi paling akhir 20 Mei 2020; ©. Pengiriman Satu pasang nama pemuda (satu orang putra dan satu orang putri) hasil seleksi terbaik provinsi, harus sudah diterima panitia pusat Kemenpora terakhir 27 Mei 2020, dengan melampirkan berkas sesual syarat dan ketentuan yang berlaku, D. Bagi Calon Paskibraka Nasional yang tidak sesuai syarat ketentuan, terutama berkas kesehatan (General Check up) dinyatakan tidak lulus pemeriksaan berkas administrati, maka berkas Calon Paskibraka Nasional akan dikembalikan ke provinsinya. E. Bagi Calon Paskibraka Nasional yang lulus seleksi pemeriksaan berkas, akan dipanggll untuk hadir mengikuti Diklat Paskibraka Nasional 2020 di Jakarta. F. Berkas Calon Paskibraka Nasional 2020 dikirim kepada Kemenpora RI. melalui Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Jakarta, atau email: pemimpinpelopor@amail.com, dan dapat menghubungi Sdr. Foremil Silalahi 081320983960 atau Henny Delisda Nasution 081262389090. Syarat dan ketentuan Peserta Diklat Paskibraka 2020, yaitu, Berdasarkan Permenpora No.14 ‘Tahun 2017 tentang Perubahan atas Permenpora No.65 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka; 1. Persyaratan Calon Peserta : Calon peserta PASKIBRAKA Nasional 2020 adalah : Warga Negara Indonesia; Pemuda SLTA/sederajat saat seleks! Tingkat Provinsi duduk di kelas X (kelas satu); Pemuda SLTA/sederajat pada 17 Agustus 2020, duduk ai kelas XI (kelas dua); Tinggi badan putra minimal 170 om s.d. maksimal 180 cm, dan putri minimal 165 cm s.d. maksimal 175 cm: Berkepribadian dan berakhlag mulia; ‘Tegak dan tidak cacat (kaki tidak berbentuk O atau X), serta sehat jasmani dan rohani, terutama gigi, kulit dan mata, yang dinyatakan Laporan General Check Up satu bulan terakhir dari dokter Rumah Sakit Daerah setempat; g. Penampilan segar, gembira, simpatik, dan menarik; h. Belum pemah menjadi Paskibraka Nasional, yang dibuktikan oleh Surat Pemyataan ditandatangani calon peserta diketahui Kadispora Provinsi; Memiliki pemahaman dan penguasaan seni budaya daerah yang diwal Berat badan sesuai ketentuan, sebagaimana tertera pada tabel lampiran; . Lulus seleksi Calon Paskibraka tingkat Provinsi yang dilaksanakan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga/SKPD yang menangani kepemudaan (Paskibraka); Mendapat surat jin tertulis dari kepala sekolah dan orang tua/wali untuk mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka Nasional di Jakarta; m. Aktif mengikuti kegiatan ekstra kurikuler dan kegiatan kemasyarakatan; 1. Memiliki prestasi akademik yang baik, Nilai raport rata-rata baik; ©. Untuk wanita atas dasar keyakinannya diperbolehkan menggunakan jilbab. P. Bersedia mengikuti pemusatan Diklat Paskibraka Nasional; pegs se 2. Pengiriman Berkas dan Biodata Calon Paskibraka Pengiriman berkas Nama Calon Peserta Paskibraka Nasional 2020 hasil terbaik wakil Provinsi, harus mengisi biodata dan lampiran lainnya untuk dikirim ke Kemenpora melalui Asisten Deputi Kepemimpinan dan Kepeloporan Pemuda, Deputi Bidang Pengembangan Pemuda, Graha Pemuda dan Olahraga lantai 5, JI. Gerbang Pemuda No.3 Senayan, Jakarta. email: pemimpinpelopor@amail.com, dan dapat menghubungi Sdr. Foremil Silalahi_ 081320983950 atau Henny Delisda Nasution 081262389090. Pengiriman berkas Nama Calon Poserta Paskibraka Nasional 2020, dilampiri: a. Berkas kesehatan General Check Up dari Dokter Rumah Sakit Daerah setempat dan keterangan tidak memiliki penyakit kronis. Sekurangnya harus memuat Pemeriksaan: 41).Fungsi_ hati; 2).Fungsi jantung; 3).Fungsi paru; 4).Fungsi ginjal; 5).Fungsi mata; 6).Fungsi telinga, hidung, tenggorokan 7). Fungsi Postur tubuh; dan 8).Fungsi Fisik. 6. Fotokopi Kartu Pelajar + 5 (lima) lembar; ©. Fotokopi STTB SLTP/Sederajat_ —: 2 (dua) lembar: 4. Surat izin dari orang tua 2 2 (dua) rangkap; e. Surat zin dari sekolah 2 (dua) rangkap; f. Lambang Daerah/Provinsi : 5 (lima) lembar/peserta; 9. Fotokopi kartu asuransikesehatan : 2 (dua) rangkap; h. Pas foto berwarna menggunakan pakaian stelan jas/blazer warna hitam, latar belakang ‘warna putih dan pakaian sekolah dengan latar belakang wara merah, dengan ukuran 4x6 dan 3 x 4, masing-masing 4 (empat) lembar. Disimpan dalam Compact Disc (CD) dengan diberi label nama dan asal provinsi; i. Berkas beserta lampirannya harus sudah diterima Kemenpora melalui Asisten Deputi Kepemimpinan dan Kepeloporan Pemuda, Deputi Bidang Pengembangan Pemuda di Jakarta, terakhir 27 Mel 2020. }. Tempat Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Tingkat Nasional ‘Tempat Pemusatan Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka Nasional 2020 _rencana akan berlangsung di Pusat Pemberdayaan Pemuda dan Olahraga Nasional (PPPON), Jalan Jambore Raya No. 1, Cibubur Jakarta Timur dan di sekitar Istana Kepresidenan Jakarta, |. Waktu dan Tempat Melapor di Jakarta Berdasarkan Surat Panggilan Kemenpora Tahun 2020, tentang Pemanggilan Peserta Pemusatan Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka Nasional 2020 sekitar tanggal 26 Juli s.d. 24 Agustus 2020. Selanjutnya bagi peserta yang dipanggil wajib hadir dan lapor diri pada tanggal 26 Juli 2020, bertempat di Pusat Pemberdayaan Pemuda dan Olahraga Nasional (PPPON), Jalan Raya Jambore No.1, Cibubur-Jakarta Timur, Telp (021) 8731918. |. Lain-Lain a, Seluruh biaya penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan di Jakarta, transportasi Peserta dari dan Kembali ke Ibukota Provinsi, yaitu untuk 2 (dua) orang pemuda (satu Putra dan satu putri) SLTA/sederajat, akomodasi, konsumsi, dan perlengkapan lainnya itanggung oleh Anggaran Kementerian Pemuda dan Olahraga b. Apabila dalam proses pelaksanaan kegiatan terdapat kekeliruan, maka akan dilakukan perubahan seperlunya, sesuai dengan hasil revisi permenpora nomor 14 tahun 2017 tentang Perubahan atas Permenpora No.0065 Tahun 2015 tentang penyelenggaraan kegiatan Paskibraka, ¢. Informasi lebih lanjut tentang kegiatan dan peserta Paskibraka Nasional, silahkan email: pemimpinpelopor@gmail.com, dan dapat menghubungi Sdr. Foremil Silalehi 081320983950 atau Henny Delisda Nasution 081262389090. 1 ‘Tabel Ketentuan Berat Badan dan Tinggi Badan Ideal A. PASKIBRAKA PUTRI TINGGIBADAN | BERATBADAN | BERATBADAN | BERAT BADAN (em) MINIMAL (kg) IDEAL (kg) MAKSIMAL (kg) 165 50 55 60 166 54 56 61 187 52 57 62 168 53 58 83 169 54 59 64 170 55 60 65 m1 56 61 68 172 57 62 8&7 173 58 63 68 174 59 64 69 175 60 65 70 B, PASKIBRAKA PUTRA TINGGIBADAN | BERATBADAN | BERATBADAN | BERAT BADAN (om) MINIMAL (kg) IDEAL (kg) MAKSIMAL (kg) 170 55 60 65 74 56 81 66 172 87 62 67 { 173 58 63 68 174 59 64 69 175 60 65 70 176 61 66 71 17 62 87 72 178 63 68 73 179 4 69 74 180 65 70 75 LAMPIRAN Ill Foto 4x6 2. Form Biodata (later belakang BIODATA PESERTA PASKIBRAKA NASIONAL, merah) TAHUN 2020 4. | Provinsi Nama Lengkap Nama Panggilan Jenis Kelamin Tempat, Tanggal Lahir ‘Agama a) 9) o] a) oe] Alamat Rumah HP. Calon Paskibraka Email 8. | Orang Tua/Wali Nama Jumiah Saudara Kandung =. Pekerjaan Orang Tua Alamat rumah orangtua : Telp HP. Orangtua ‘9. | Nama Sekolah Kelas Alamat Sekolah Telplemail Sekolah 10 | Keterampilan 7 Kemampuan Bahasa . (a) AK (B). Pasi Asing 2), Bahasa Asing jainnya 12, | Berat Badan 7 kg 13.| Tinggi Badan om 14, | Ukuran Training 15. | Ukuran Sepatu 16. | Ukuran Peci 2020 Calon Paskibraka Nasional ¢ “HP.No. SURAT IZIN KEPALA SEKOLAH ‘Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama ‘Tempat, Tanggal Lahir NIPINIK Alamat Sekolah Lengkap No. Telp/Faks Sekolah Kepala Sekolah dari: Nama Mutid/Anak Didik (Lengkap) Umur dan duduk di kelas Asal Sekolah Asal Provinsi Alamat Rumah Lengkap Sesual dengan Surat Panggilan Peserta Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka Nasional 2020 dari Kemenpora RI. Jakarta, sebagai Peserta Paskibraka Nasional 2020 menyatakan bahwa saya selaku Kepala Sekolah: 4. Memberi izin sepenuhnya kepada anak didik (murid) saya sebagaimana tersebut di atas untuk mengikuti Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) PASKIBRAKA Tingkat Nasional 2020 dan seluruh rangkaian acara kegiatan Paskibraka Tingkat Nasional 2020; dan 2. Tidak menuntut segala sesuatu dan/atau yang telah ditentukan oleh Panitia Penyelenggara Kegiatan Dikiat Paskibraka Nasional 2020 Demikian pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar tanpa tekanan dari plhak manapun agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Yang menyatakan, Matera! 6.000 LAMPIRAN V SURAT PERNYATAAN ‘Yang bertanda tangan di bawah ini Nama Calon Paskibraka : Tempat, Tanggal Lahir Nomor HP Alamat Lengkap Agama Sekolah Asal Provinsi Emai ‘Sesuai dengan Surat Pemanggilan Peserta Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Paskibraka Nasional 2020 dari Kemenpora Jakarta sebagai Peserta Diklat Paskibraka Nasional 2020, menyatakan bahwa saya sebagai Peserta: 1. Pada waktu seleksi Calon Paskibraka Tingkat Provinsi duduk di kelas X; 2. Pada waktu Diklat Paskibraka Nasional pada 17 Agustus 2020 duduk di kelas XI; 3. Tidak menuntut segala sesuatu dan/atau yang telah ditentukan oleh Panitia Penyelenggara Kegiatan. Demikian pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar tanpa tekanan dari pihak manapun agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Mengetahui Yang menyatakan Kepala Dispora Provinsi / Peserta Paskibraka Nasional 2020 SKPD Kepemudaan Provinsi Mater NIP LAMPIRAN VI ‘SURAT IZIN ORANG TUA/WALI ‘Yang bertanda tangan di bawah ini Nama Orang tua/wali Tempat, Tanggal Lahir Pekerjaan Agama ‘Alamat Lengkap Nomor Telepon orang tua Orang tua/wali dari Anak (Nama ) Lengkap Umur Asal Sekolah Asal Provinsi ‘Alamat Lengkap Sesuai dengan Surat Pemanggilan Peserta Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Paskibraka Nasional 2020 dari Kemenpora Jakarta sebagai Peserta Diklat Paskibraka Nasional 2020, menyatakan bahwa saya selaku orangtua/wali: 1. Memberikan izin sepenuhnya kepada anak saya sebagaimana tersebut di atas untuk mengikuti Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) dan seluruh rangkaian kegiatan Paskibraka Nasional 2020; dan 2. Tidak menuntut segala sesuatu dan/atau yang telah ditentukan oleh Paritia Penyelenggara Kegiatan Paskibraka Nasional, Demikian pernyataan ini saya buat dalam keadaan sadar tanpa tekanan dari pihak manapun agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, ‘Yang menyatakan, ewe KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA, KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN, DAN KEMENTERIAN AGAMA SURAT EDARAN BERSAMA Nomor : 0864/DJ./02/2019 Nomor : 2934/0/PD/2019 Nomor : 2.26.1/0.1I-1//2019 TENTANG. : SELEKSI PASUKAN PENGIBAR BENDERA PUSAKA TINGKAT NASIONAL PROPINSI, DAN KABUPATEN/KOTA Kepada Yth Sekretaris Daerah Propinsi: ©. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Propin Kepaia Dinas Pendidikan Propinsi, ¢ Kepaia Kantor Wilayah Kementerian Agama Propinsi: © Sekretaris Daerah Kabupaten/Kota: Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten/Kota; Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota; Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten/Kota: ‘eluruh Indonesia Sagan hormat kami sampaikan bahwa menindaklanjuti hasil rapat antara Deputi Bidang engembangan Pemuda Kementerian Pemuda dan Olahraga, Direktur Jenderal ""endidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dan vektur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama, pada tanggal 20 Februari 2019 yang _membahas mengenai penyelenggaraan upacara Hari Ulang Tahun Republik ‘ndonesia ke-74 yang citandai dengan peringatan detik-detik proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 2019 yang dilaksanakan di Jakarta dan seluruh valayah Indonesia, pertu diselenggarakan seleksi pasukan pengibar bendera usaka tingkat nasional, tingkat propinsi dan tingkat kabupatervkota, Mempernatikan 1 Undang-undang nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Undang-undang nomor 24 Tahun 2008 tentang Bendera, Bahasa, dan Lambang Negara, serta Lagu Kebangsaan; 3. Undang-undang Nomor 40 Tahun 2008 tentang Kepemudaan; Peraturan Presiden Nomor 66 Tahun 2017 tentang Koordinasi Lintas Strategis Lintas ‘Sektor Penyelenggaraan Pelayanan Kepemudaan; © Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2018 tentang Pedoman Upacara Bendera di Sekolah: & Peraturan Menteri Pemuda dan Oiahraga Nomor 14 Tahun 2017 tentang perudahan tas Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 0065 Tahun 2018 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka; Peraturan Menteri Agama Nomor 90 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraen Pendidikan Madrasah sebagaimana telah beberapa kali diubah tereknir dengan Peraturan Menteri Agama Nomor 68 Tahun 2016 tentang Perubahan Kedua Peraturan Menteri Agama Nomor 90 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah; Terkait proses seleksi dimaksud, mohon bantuan Saudara atas hal-hal sebagai berikut ‘ Penyelengaraan Seleksi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka pada tingkat nasional Propinsi. dan kabupatervkota dllaksanakan dengan mempertimbangkan kompetensi kesetaraan, dan kebhinekaan; 2 Penyelenggaraan Seleksi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka tingkat nasional Propinsi. dan kabupatervkota dilaksanakan atas dasar keterbukaan dan kemudahan informasi, akses, serta peluang bagi seluruh jenjang pendidikan; ° Surat Edaran Bersama ini untuk kepentingan putra-putri terbaik dan wajib diedarkan ke seluruh sekolah dan madrasah; 4 Sinergitas antar unitembaga pada tingkat propinsi dan Kabupaten/kota pada saat ‘Seleksi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka pada tingkat Nasional, dinarapkan dapat terlaksana secara optimal 5. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Propinsi, Kepala Dinas Pendidikan Propinsi, dan Kepala Kanwil Kementerian Agama Propinsi terkait membentuk tim bersama untuk mempersiapkan proses seleksi dimaksud. Surat Edaran ini disampaikan untuk ditindaklanjuti dan dilaksanakan dengan sebaik- baiknya, ‘Atas perhatian dan kerjasama Saudara, kami sampaikan terima kasih. Jakarta, ..26.Februati....... 2019 Deputi Direktur Jenderal Pendidikan Diréktur Jenderal Pengembangan Pemuda Dasar dan Menengah Pendidikan Islam, Kementerian Pemuda Kem Pendidikan terian Agama Ri dan Olahraga RI Dr, HM. Asrorun Ni'am ‘Sholeh, MA, Tembusan 1. Menteri Pemuda dan Olahraga RI: 2. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Rl; 3. Menteri Agama Ri 4. Gubernur dan Bupati/Walikota seluruh Indonesia, er wKP al SURAT EDARAN BERSAMA DEPUTT BIDANG PERLINDUNGAN ANAK KEMENTERIAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK REPUBLIK INDONESIA, DEPUTI BIDANG PENGEMBANGAN PEMUDA ‘KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA REPUBLIK INDONESIA. KOMISI PERLINDUNGAN ANAK INDONESIA NOMOR : SE-923/KPPPA/PA.01/D.III.5/08/2019 NOMOR :B.08.16.1/DI/VINI/2019 NOMOR : SE-41/KPAI/8/2019 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK BAGI CALON PASUKAN PENGIBAR BENDERA PUSAKA SELURUH INDONESIA Latar Belakang: . Bahwa sesungguhnya anak merupakan amanah Tuhan yang wejib dilindungi dari Kekerasan dan diskriminasi agar dapat tumbuh dan berkembang sesuai potensi dan fitrabnya sebageimana dinyatakan dalam Pasal 28B ayat (2) Undang- ‘Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; >, Anak adalah seseorang yang belum berusia 18 (delapan belas) tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan, Pasal x5 huruf d Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak menyatakanSetiap Anak berhak untuk memperoleh Perlindungan dari pelibatan dalam peristiwa yang mengandung unsur Kekerasan; © Pasal 21 Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan ates Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak ‘menyatekanNegara, Pemerintah, dan Pemerintah Daerah berkewajiban dan bertanggung jawab menghormati pemenuhan Hak Anak tanpa membedakan suku, agama, ras, golongan, jenis kelamin, etmik, budaya dan bahasa, status hukum, urutan Kelahiran, dan kondisi fisik dan/atau mental serta untuk menjamin pemenuhan Hak Anak tersebut, negara berkewajiban untuk memenuhi, melindungi, dan menghormati Hak Anak; 4. Pasal 22 Undang-Undang Nomor g5 Tahun 2014 tentang Perubzhan atas, ‘Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak menyatakan Negara, Pemerintah, dan Pemerintah Daerah berkewajiban dan bertanggung Jaweb memberikan dukungan sarana, prasarana, dan ketersediaan sumber daya manusia dalam penyelenggaraan Perlindungan Anak; ©. Pasal s6Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak menyatakan bahwa Pemerintah dan Pemerintsh Daerah dalam menyelenggarakan pemeliharazn dan perawatan wajib mengupayakan dan membantu Anak agar Anak dapat berpartisipasi,bebas menyatakan pendapat dan berpikir sesuai dengan hati nurani dan agamanya, bebas menerima informasi lisan atau tertulis sesuai dengan tahapan usia dan perkembangan Anak, bebas berserikat dan berkumpul, bebas beristirahat, bermain, berekreasi, berkreasi, dan berkarya seni budaya dan memperoleh sarana bermain yang memenuhi syarat keschatan dan keselamatan; f. Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2017 tentang Perubaitan Atas Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor (0065 Tahun 2035 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Pesal 2 menyatakan bahwa Pedoman dan Petunjuk Pelaksanaan Penyelenggaracn Kegiatan PASKIBRAKA tercantum dalam Buku I, Buku II dan ‘Buku ITT sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Menteris 2, Maksud dan Tajuan a. Maksud Surat Bdaran Bersama ini dimaksudkan sebagai acuan bagi seluruh penyelenggara pendidikan dan pelatihan PASKIBRAKA ci Indonesia. b. Tujuan Surat Edaran Bersame ini bertujuan untuk melindungi generasi bangsa terutama anak-anak untuk memperoleh perlindungan dari pelibatan dalam peristiwa yang ‘mengandung unsur kekerasan selama proses penyelenggaraan PASKRIBAKA. Dasar a. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; b, Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 297, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5606); ©, Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentangPemerintahan Daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2014 Nomor 244, ‘TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587). 4. Isi ‘Momentum peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdeksan Republik Indonesia yang Giporingati setiap tahun dan banyaknya Keterlibatan anak dalam berpartisipesi sebagai Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (PASKIBRAKA) perlu menjadi perhatian semua pihak untuk memastiken perlindungan dan pemenuhan hak anak dalam setiap tahapan penyelenggaraan PASKIBRAKA. Untuk menjamin pemenuhan hak- hak dasar anak, khususnya hek berpartisipasi dan mencegah terjadinya tindakan kekerasan fisik, psikis dan seksuel, maka menyampaikan hal-hal sebagai berikut: 1) Penyelenggaruan pendidikan dan pelatihan PASKIBRAKA wajib berpedoman pada Peraturan Menteri Pemuda dan Olshraga Republik Indonesia Nomor 14 ‘Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 0065 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka mengedepankan prinsip pendidikan yang ramah anak dan mencegah terjadinya bullying dan kekerasan; 2) Pemerintah Daerah memastikan setiap tahapan pelaksanaan_pelatihan, pelaksanaan pengibaran bendera, pemulangan ke dacrah asal seria melakukan monitoring dan evaluasi secara berkela terkait pemenuhanhak dan petlindungan anak; 8) Setiap pelaksana penyelenggara yang ditunjuk oleh Pemerintah Daerah wajid ‘memastikan tersedianya sarana prasarana yang ramah bagi anak; 4) Setiap pelaksana penyelenggara yang ditunjuk oleh Pemerintah Daerah wajib menyediakan pendamping bagi calon PASKIBRAKA selama proses pelaksanaan pelatihan, pelaksanaan pengibaran bendera, pemulangan Ke daerah asal; 5) Setiap pelaksana penyelenggara yang ditunjuk oleh Pemerintah Daerah wajib memestikan bahwa selunth Pelatth dan Pembina memahami prinsip-prinsip perlindungan anak sebagaimana tercantum di dalam Undang-Undang No 35 ‘Tehun 2014 tentang Perlindungan Anak, termasuk mematuhi ketentuan Pasal 76C yang menegaskan bahwa Setiap Orang dilarang menempatkan, membiarkan, melakukan, menyuruh melakukan, atau torut serta melakukan Kekerasan tethadap Anak; Setiap pelaksana penyelenggara yang ditunjuk oleh Pemerintah Daerah wajth memastikan bahwa seluruh Pelatih dan Pembina menyepakati Kode Etik bekerja ‘dengan anak antara lain tidak boleh ada kekerasan, tidak mempermalukan anak dan tidak berduzan dengan anak di tempat sepi; 7) Setiap anak didorong berpattisipasi sebagai pelopor dan pelapor dari tindakan Xekerasan dan perlakuan salah lainnya selama proses pelatikin dan karantina; 8) 8) Pemerintah Daerah memestikan adanya mekanisme pelaporan tindakan kekerasan dan perlakuan salah lainnya yang dikoordinasikan oleh Dinas yang bertanggungjawab kepada urusan pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak; 9) Adanya sinergitas antar Organisasi Perangkat Daerah dan pemangku kkepentingan lainnye dalampenyelonggaraan pelatihan PASKIBRAKA. Demikian Surat Edaran Bersama ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan dapat dilaksanakan sebaik-baiknya oleh semua pihak untuk kepentingan terbaik bagi anak Indonesia dalam menyukseskan penyclenggarsan peringatan Hari Ulang ‘Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia, Ditetapkan di Jakarta Pada tanggal 16 Agustus 2019 DEPUTIBIDANGPERLINDUNGAN _-KETUAKOMISI DEPUTI BIDANG ANAK KEMENTERIAN PERLINDUNGAN PENGEMBANGAN PEMUDA RIAN PEMUDA DAN

Anda mungkin juga menyukai