Anda di halaman 1dari 2

Keragaman Budaya sebagai Identitas Nasional-1

1. Hasil cipta, rasa dan karsa manusia merupakan 7. Ciri yang dimiliki oleh suatu bangsa yang secara
pengertian dari…. filosofis membedakan bangsa tersebut dengan
a. adat istiadat bangsa yang lain merupakan pengertian dari…..
b. budaya a. karakteristik nasional bangsa
c. ritual b. wawasan nusantara
d. kesenian c. kebudayaan nasional
e. konvensi d. identitas nasional
2. Budaya yang dimiliki oleh daerah atau suku bangsa e. adat-istiadat
tertentu yang bersifat khas dan diwariskan secara 8. Hakikat identitas nasional Indonesia sebagai bangsa
turun menurun disebut.. di dalam hidup dan kehidupan berbangsa dan
a. Budaya local bernegara adalah….
b. Budaya nasional a. Pancasila yang tercermin dalam perbuatan dan
c. Identitas nasional sikap setia rakyat Indonesia
d. Cultural unity b. Perasaan tengang rasa antar pemeluk agama
e. Political unity c. Saling menghargai antar suku yang berbeda
3. Dilihat dari struktur dan tingkatannya budaya d. Saling menghargai adat-istiadat dari masing-
lokal/tradisional berada pada tingkat….. masing daerah
a. subculture e. Budaya gotong-royoang dalam kehidupan
b. culture bermasyarakat
c. super culture 9. Berikut ini merupakan faktor-faktor pembentuk
d. counter culture indentitas nasional, kecuali….
e. strike culture a. Bahasa
4. Faktor penyebab keragaman budaya sebagai b. suku bangsa
berikut, kecuali…. c. agama
a. keberagaman suku bangsa d. kebudayaan
b. keberagaman bahasa e. kondisi geografis
c. keberagaman religi 10. Pancasila merupakan salah satu identitas nasional
d. keberagaman seni dan budaya bangsa Indonesia yang bersumber dari….
e. keberagaman warna kulit a. UUD 1945
5. Perhatikan nama suku bangsa berikut! b. Konstitusi bangsa Indonesia
1) Gayo c. Sejarah bangsa Indonesia
2) Batak d. Kebudayaan yang berasal dari nenek moyang
3) Bugis e. pandangan hidup dan kepribadian bangsa
4) Talaud 11. Bhineka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Maghwa
5) Gorontalo merupakan semboyan bangsa Indonesia yang
6) Mentawai tertulis dalam kitab…
7) Sasak a. Negara Kertagama
8) Melayu b. Arjuna wiwaha
Berdasarkan data di atas yang merupakan suku- c. Bharatayudha
suku yang mendiami pulau Sumatra adalah…. d. Mahabarata
a. 1), 2), 4), 6) e. Sutasoma
b. 3), 5), 7) 12. Bhineka Tunggal Ika tan Hana Dharma Maghwa
c. 1), 2), 6), 8) merupakan semboyan bangsa Indonesia yang
d. 3), 4), 6), 8) diambil dari bahasa…..
e. 4), 5), 7), 8) a. Palawa
6. Sistem kekerabatan yang digunakan pada suku b. Sansekerta
dayak adalah… c. Jawadwipa
a. Patrilineal d. Hindi
b. Matrilineal e. Sunda Kahuripan
c. Parental 13. Berikut ini yang mendapatkan julukan sebagai
d. Ambilineal tanah rencong adalah….
e. Bilateral a. Sumatra Utara
b. Sumatra Selatan 20. Bahasa, masyarakat, kerajinan tangan masuk ke
c. Sumatra Barat dalam golongan….
d. Nangroe Aceh Darussalam a. unsur kebudayaan
e. Riau b. ciri khas
14. Rumah Gadang merupakan nama rumah adat c. pelestarian budaya
dari…. d. jenis-jenis
a. Sumatra Barat e. karakteristik
b. Sumatra Selatan 21. Batik merupakan salah satu contoh….
c. Sumatra Utara a. budaya nasional
d. Bengkulu b. budaya local
e. Riau c. budaya luar
15. Perpaduan dua budaya yang menghasilkan d. budaya masyarakat
kebudayaan-kebudayaan baru tetapi unsur e. budaya
kebudayaan lama akan terkikis sedikit demi sedikit 22. Tiga warisan dunia yang ada di Indonesia yaitu….
disebut…. a. Borobudur, Prambanan, situs sangiran
a. Akulturasi b. Borobudur, Kidal, Mendut
b. Asimilasi c. Kalasan, Kidal, Mendut
c. Sintesis d. Mendut, Prambanan, Kalasan
d. Penetrasi e. Kidal, Prambanan, Mendut
e. penghapusan budaya 23. Kebudayaan tradisional merupakan warisan yang
16. Unsur kebudayaan bersifat…. harus kita jaga dan lestarikan karena kebudayaan
a. Universal tradisional merupakan….
b. Individual a. unsur pembentuk kebudayaan nasional
c. Kelompok b. kekayaan budaya bangsa Indonesia
d. Masyarakat c. daya Tarik bangsa Indonesia
e. Social d. kepribadian bangsa Indonesia
17. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang memiliki e. pandangan hidup bangsa
bangsa Indonesia menunjukkan bahwa masyarakat 24. Sekelompok orang yang disatukan oleh adanya
Indonesia merupakan…. kesamaan ras, suku, agama, adat dan budaya,
a. masyarakat majemuk keturunan, dan daerah asal disebut..
b. masyarakat sosialis a. Budaya local
c. masyarakat otoriter b. Budaya nasional
d. masyarakat demokratis c. Identitas nasional
e. masyarakat modern d. Cultural unity
18. Budaya nasional memiliki karakteristik, kecuali…. e. Political unity
a. hasil budi daya masyarakat 25. Identitas yang bersifat buatan, sekunder, etis, dan
b. hasil budi daya sejak zaman dahulu nasional merupakan identitas…
c. hasil budi daya yang dibanggakan a. Cultural unity
d. hasil budaya jati diri bangsa b. Political unity
e. hasil budi daya individual c. Budaya local
19. Tujuan dari adanya kebudayaan nasional adalah…. d. Budaya nasional
a. sebagai alat perekat bangsa e. Identitas nasionaltrad
b. sebagai alat komunikasi
c. sebagai alat interaksi
d. sebagai alat social
e. sebagai alat transportasi

Anda mungkin juga menyukai