Anda di halaman 1dari 1

Kesejahteraan manusia tidak lepas dari peranan hewan.

Hewan memiiki kontribusi yang besar untuk


kesejahteraan manusia mulai dari hewan pekerja yang membantu pekerjaan manusia seperti sapi
yang membantu manusia untuk membajak sawah. Hewan ternak seperti sapi, ayam, bebek, dll
umumya menghailkan produk seperti susu dan telur sebagai sumber pangan yang dapat dikonsumsi
manusia. Selain itu daging dari hewan ternak juga dapat dikonsumsi dengan cara membunuh hewan
ternak tersebut karena sistem peternakan saat ini menuntut produktivitas yang tinggi dengan biaya
yang terjangkau sehingga dapat memenuhi kebutuhan pasar dan mengakibatkan hewan menderita.

Menurut saya datayang disajikan cukup akurat karena relavan dengan kehidupan nyata bahwa
kesejahteraan hewan dikorbankan terutama hewan ternak seperti sapi perah yang menghasilkan
prosuk susu. Selain susu, produk daging sapi dapat dikonsumsi oleh manusia apabila sapi tersebut
dibunuh padahal kesejahteraan manusia juga bergantung pada manusia. Pada data yang disajikan
bahwa hasil dari pengamatan dan statistik perhitungan kesejaterahaan hewan sebesar 2,7%. Hal ini
dapat dikarenakan banyak sekali hewan ternak yang harus dikorbankan seperti dibunuh untuk
memenuhi kebutuhan manusia sehingga mengakibatkan rendahnya kesejahteraan hewan.

Anda mungkin juga menyukai