Anda di halaman 1dari 1

Depresi pada Maternal Mental Health

1. Apa dan kapan terjadi

2. Screening

3. Instrumen

4. Ciri/Gejala Depresi

5. Pencegahan

6. Penanganan yang bisa Anda lakukan ketika menemui ibu yang mengalami Depresi

1. Depresi yg dialami seorang perempuan masa kehamilan disebut prenatal depression sedangkan
maternal depression dialami pasca melahirkan. Berdasarkan data new York department,
diamerika sendiri prenatal depression dpt dialami pada masa kehamilan, baby blues dapat
dialami perempuan pasca melahirkan, dan postpartum psychosis dpt dialami 1-2 hari pasca
melahirkan
2. Sreening
Semua praktisi kesehatan, baik dari rumah sakit, klinik, dan puskesmas untuk melakukan
screening dan monitoring terhadap ibu hamil. Selama 9 bulan masa kehamilan adalah masanya
seorang ibu hamil dating secara regular memeriksa kandungannya. Saat inilah dokter kandungan
diharapkan tidak sekedar memeriksa janin, namun jg kesehatan mental sang ibu
3. Instrumen
4. Ciri/gejala depresi
a. Prenatal depression: pada perempuan hamil memiliki rasa sedih tanpa sebab, sulit tidur,
rasa lelah yang berlebihan, kehilangan keinginan untuk beraktivitas, rasa cemas yg
berlebihan, tdk memiliki rasa keterikatan dgn janin dan lekas marah
b. Maternal depression : dialami pasca melahirkan ada 3 tingkatan baby blues, postpartum
depression dan postpartum psychosis. Gejala baby blues sama dgn prenatal depression
ditambah dgn mood yg berubah-ubah, merasa sesak dgn keadaan, insomnia atau sebaliknya
keinginan untuk tidur terus, dan merasa frustasi. Gejala postpartum depression keadaan
sulit berkonsentrasi dan mengingat, insomnia. Gejala postpartum psychosis seorang ibu yg
baru melahirkan dpt mengalami halusinasi dan delusi audio, halusinasi visual, insomnia
dipenuhi rasa marah, paranoia, tdk mempercayai org lain, delirium, dan penuh rasa bingung.
5. Pencegahan
Pendidikan dan pelatihan untuk mendeteksi dan memonitor maternal depression, serta
penanganan pertama juga harus diberikan kepada bidan dan perawat yg membantu pada masa
kehamilan dan pascakehamilan. Selain itu, edukasi kpd masyarakat dgn kampanye awareness
terhadap maternal depression perlu dilakukan scr progresif.

Anda mungkin juga menyukai