Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS PENGARUH SEBELUM DAN SESUDAH FREKUENSI CUCI

TANGAN AKIBAT MEWABAHNYA VIRUS COVID -19

A. Latar Belakang

B. Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah untuk melihat apakah ada pengaruh
frekuensi cuci tangan sebelum dan sesudah mewabahnya virus COVID-19

C. Tujuan

Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh frekuensi cuci tangan
sebelum dan sesudah mewabahnya Virus COVID-19

D. Tinjaun Pustaka

D.1 Tabel Kontigensi

Tabel Kontingensi merupakan tabel yang digunakan untuk mengukur hubungan


(asosiasi) antara dua variabel kategorik dimana tabel tersebut merangkum
frekuensi bersama dari observasi pada setiap kategori variabel. Misalkan n sampel
diklasifikasikan secara silang berdasarkan dua atribut dalam suatu tabel berukuran
I x J, I merupakan kategori dari variabel X dan J merupakan kategori dari variabel
Y. Sel pada tabel mewakili  kemungkinan IJ muncul.

Variabel
Total
1 2
1 O 11 O12 N 1+¿ ¿
Variabel
2 O 21 O 22 N 2+¿ ¿
Total N +1 N +2 N
Hipotesis yang diajukan adalah :
H0 = Tidak ada hubungan antara variabel 1 atau variabel 2 saling bebas
(Independen)

H1 = Ada hubungan antara variabel 1 atau variabel 2 saling berasosiasi.

D.2 Odds Ratio

Ukuran asosiasi lain yang dapat digunakan untuk tabel 2 2 adalah odds ratio.
Odds ratio biasanya muncul disebagian besar model yang melibatkan data
kategorik. Untuk peluang “sukses” , nilai odds sukses adalah :

π
odds= dengan odds ≥1
1−π

D.3 Risiko Relative

Beda dua proporsi penting digunakan jika nilai kedua proporsi tersebut mendekati
nilai 0 atau 1. Apabilai nilai kedua proporsi berada di tengah-tengah, risiko relatif
(relative risk) lebih relevan. Risiko relatif adalah :

π1
Resiko Relative =
π2

E. Hasil dan Pembahasan

Anda mungkin juga menyukai