Anda di halaman 1dari 1

Pertanyaan : Apakah diet yang dianjurkan bagi penderita asam urat?

Cara mengurangi diet : 

 Mencapai berat badan yang sehat mengatur dan mematuhi kebiasaan makanan yang baik 

 membatasi makanan dengan kadar purin tinggi  menambahkan makanan yang dapat


membantu mengontrol kadar asam urat,

 Hindari makanan dan minuman dengan sirup jagung frukosa tinggi dan batasi konsumsi
jus buah manis 

 Tetap mengonsumsi air putih yang cukup Mengurangi lemak jenuh dari daging merah,
unggas berlemak dan produk susu yang tinggi lemak Mengkonsumsi  daging dan unggas
tanpa lemak dan susu rendah lemak

Diet untuk penderita asam urat sebaiknya adalah: makanan kaya karbohidrat kompleks, protein
kadar sedang, dan rendah lemak. Beberapa contoh makanan yang harus dibatasi untuk penderita
asam urat tinggi:

 Daging merah
 Jeroan
 Beberapa jenis ikan seperti: tuna, sarden, makerel
 Kepiting, udang
 Minuman keras, ragi
 Sayuran: bayam, kacang panjang, kacang polong, kacang merah, jamur

Disarankan, untuk kondisi diatas, adalah makanan:

 Buah dan sayuran, kecuali bayam dan beberapa jenis kacang kacangan. Masih banyak
jenis sayuran hijau lain yang bisa Anda makan tanpa takut resiko asam urat bertambah
 Gandum, kentang, dan beras merah sebagai karbohidrat kompleks yang mengandung
banyak serat
 Produk susu dan yoghurt rendah lemak atau tanpa lemak
 Jika makanan harus memakai minyak, gunakan minyak nabati seperti minyak kanola,
minyak zaitun, dll
 Perbanyak minum air putih.

Sumber : https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup
Jurnal diet pola makan pada penderita asam urat

Anda mungkin juga menyukai