Anda di halaman 1dari 13

BAB I

PENDAHULUAN

Latar Belakang
Internet merupakan seluruh jaringan komputer saling terhubung menggunakan
standarsistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai
protocol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran
penggunadi seluruh dunia. Di zaman era moderen ini siapa yang tidak mengetahui Internet? Pasti
semuaorang sudah mengenalnya, apa lagi di kalangan perusahaan atau pelajar. Karena di
kalangan pelajar atau perusahaan memang sudah di haruskan untuk menggunakan fasilitas yang
canggih.
Sebuah perusahaan harus memahami bagaimana memaksimalkan keuntungan
dariteknologi internet pada infrastruktur teknologi informasi perusaha anda.
Teknologi itu sendiri adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang
yangdiperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.

Rumusan Masalah
1. Apakah yang dimaksud Infrastruktur TI?
2. Komponen apa saja yang ada pada Infrastruktur TI?
3. Kasus apa saja yang ada dalam Infrstruktur TI?

Tujuan
Tujuan kami membuat makalah ini agar para pembaca maupun kami sendiri bisa
memahami apa itu infrastruktur TI dana pa saja yang mencakup Infrastruktur TI
BAB II
PEMBAHASAN

 Definisi

Insfrastruktur Teknologi Informasi (TI) didefinisikan sebagai sumber dayateknologi bersama


yang menyedikan paltform untuk aflikasi sistem informasi perusahaan yang terperinci.
Infrastruktur TI meliputi investasi dalam peranti keras, peranti lunak, danlayanan, seperti:
konsultasi, pendidikan, dan pelatihan yang tersebar diseluruh perusahaanatau tersebar duselutuh
unit bisnis dalam perusahaan.Dapat dijabarkan dengan:

a. Platform komputasi yang digunakan untuk meenyediakan layanan komputasi


yangberhubungan dengan karyawan, pelanggan dan pemasok dalam lingkungan digital
yangkonsisten yang meliputi mainframe besar, kumputer dan laptop, dan
personaldigitalassistant (PDA) serta Internet.

b. Layanan telekomunikasi yang menyediakan data, suara, dan konekvisitas video


kepadakaryawan, pelanggan, dan pemasok.

c. Layanan pengaturan data yang menyimpan dan mengelola data perusahaan dan
menyediakan kemampuan untuk menganalisis data.

d. Layanan peranti lunak aplikasi yang menyediakan kemampuan untuk


keseluruhankemampuan seperti sistem perencanaan sumber daya perusahaan, manajemen
hubungapelanggan, rantai pasokan, dan menejemen pengetahuan yang digunakan
bersama-samaoleh seluruh unit bisnis.

e. Manajemen fasilitas fisik yang mengembangkan dan mengelola instalasi fisik


yangdibutuhkan untuk layanan komputasi, telekomunikasi, dan manjemen data.

f. Layanan manajemen TI yang merencanakan dan mengembangkan


infrastruktur,berkoordinasi dengan unit bisnis untuk berbagai layanan TI, mengelola
akuntansi untukpengeluaran TI dan menyediakan program layanan proyek.

g. Layanan standar TI yang memberikan kebijakan yang menentukan teknologi


informasimana yang akan digunakan, kapan dan bagaimana menggunakannya, kepada
perusahaan danunit-unit bisnisnya.h.

h. Layanan pendidikan TI yang menyediakan sistem pelatihan untuk karyawan dan


melatihmenajer dalam merencanakan dan mengelola investasi TI.

i. Layanan pelatihan dan pengembangan TI yang menyediakan perusahaan dengan


penelitianmengenai proyek-proyek TI yang berpotensi dan investasi yang dapat
membantuperusahaan mendiferensiasikan diri di pasar.
 Evolusi Infrastruktur Ti: 1950 - 2007

 Era Mesin Akuntansi Elektronik : 1930 -1950

Era pertama dalam komputasi bisnis menggunakan mesin khusus yang dapatmenyortir
kartu komputer, menghitung total, dan mencetak laporan. Meskipun mesinakuntansi elektronik
merupakan pengolah tugas-tugas akuntansi yang efisien,tersebut mesin akuntansi elektronik
merupakan pengolah tugas-tugas akuntansi yangefisien, tersebut berukuran besar dan tidak
praktis.

 Era mainframe umum and komputer mini : 1959 hingga sekarang

Komputer tabung vakumyang semuanya bersifat elektronik yang komersialpertama


muncul di awal tahun 1950-an dengan diperkenalkannya komputer UNIVACdan IBM 700. Baru
pada tahun 1959 diperkenalkan IBM 1410 dan mesin trnsitor7090 dan penggunaan mainframe
komersial mulai tersebar luas. Pada tahu 1965,komputer mainframe komersial ini benar-benar
sendiri dengan diperkenalkannya IBM360 adalah komputer komersial pertama dengan sistem
operasi yang kuatyang dapatmenyediakan time sharing, multitasking, dan memori virtual di
model-modelnya yanglebih canggih

.IBM menguasai komputasi mainframe sejak tahun 1965 dan masih menguasaipasr global
senilai $27 miliar tahun 2007. Dewasa ini sistem mainframe dapatbekerja dengan berbagai
komputer dari pabrik yang berbeda dan berbagai sistemoperasi pada jaringan klien berdasarkan
standar teknologi internet.

Era mainframe adalah periode komputasi yang sangat terpusat dibawahkendali programer
profesional dan operator sistem, dengan elemen-elemeninfrastruktur yang kebenyakan
disediakan vendor, yaitu produsen peranti keras danperanti lunaknya.

 Era PC : 1981 hingga sekarang

Berkembangnya PC pada tahun 1980-an dan awal 1990-an meluncurkanserangkaian


perangkat produktivitas untuk PC desktop-pengolah data, spreeadsheet,program persentasi
elektronik dan progran manajemen data berukuran kecil yangsangat berharga bagi para pengguna
di perusahaan dan di rumah. PC tersebutmerupakan sistem yang berdiri sendiri hingga peranti
lunak sistem operasi padatahun 1990-an mampu membuatnya tersambung kejaringan.

 Era klien atau server : 1983 hingga sekarang

Klien adalah titik masuk bagi pengguna, sementara server biasanyamemproses dan
menyimpan data bersama, menyajikan halaman Web atau mengelolaaktivitas jaringan. Kata
server mengacu pada aplilkasi peranti lunak dan computerfisik dimana program jaringan berjalan
didalamnya. Server dapat berupa mainframe,namun dewasa ini computer servis biasanya
merupakan PC yang lebih berdaya,menggunakan chip intel yang tidak begitu mahal dan sering
kali menggunakan banyakprosesor dalam satu komputer.
Komputasi klien/server menbuat perusahaan-perusahaan mampumendistribusikan
pekerjaan komputasi melintasi serangkaian mesin yang elbih kecildan lebih murah, yang
harganya jauh lebih rendah dari pada computer mini atausistem mainframe terpusat. hasilnya
adalah ledakan dalam daya komputasi danaplikasi diseluruh perusahaan.

 Era komputasi internet perusahaan : 1992 hingga sekarang

Pada tahun 1990-an, perusahaan beralih ke standar jaringan dan perangkatprogram yang
dapat mengintegrasi jaringan dan aplikasi yang terpisah di seluruhperusahaan dan infrastruktur
keseluruhan perusahaan. Seiring dikembangkannyainternet menjadi lingkungan komunikasi yang
terpercaya setelah tahun 1995, banyakperusahaan mulai serius menggunakan standar
jaringan.Transmission ControlProtocol/internet protocol (TCP/IP)

Untuk menghubungkan jaringan yang terpisah.Infrastruktur TI menggunakan berbagai


piranti keras computer, termasuk mainframe, server, PC, telepon seluler, dan pengkat genggam
lainnya, termasukinfrastruktur umum seperti sistem telepon, internet, dan layanan jaringan
umum.Infrastruktur perusahaan juga mengharuskan peranti lunak menghubungkanaplikasi yang
berbeda dan membuat data dapat bergerak bebas diantara bagian-bagian bisnis yang berbeda.

 Penggerak Teknologi Dari Evolusi Infrastruktur

Perubahan infrastruktur TI yang baru dijelaskan telah menghasilkan perkembangandalam


pemrosesan komputer, chip memori, perangkat penyimpanan, telekomunikasi, dan jaringan
peranti keras dan peranti lunak, dan rancangan peranti lunak yang telahmeningkatkan daya
komputasi secara eksponensial sementara mengurangi biaya juga secaraeksponensial.

 Hukum Moore Dan Daya Pemrosesan Mikro

Pada tahun 1965, Gordon Moore, salah satu pabrik sirkuit terintegrasi yangpaling awal.
Elektronik Magazine bahwa chip mikroprosesor pertama diperkenalkanpada tahun 1959, jumlah
komponen pada sebuah chip dengan biaya produksiberkomponen yang terkecil akan menjadi 2
kali lipat setiap tahunnya. Pernyataan inimenjadi dasar dari Hukum Moore.

 Hukum Penyimpanan Digital Besar

Dunia memproduksi sebanyak 5 exabyte informasi unik pertahun. Jumlahinformasi


digital kurang lebih menjadi 2 kali lipat setiap tahunnya. Hampir semuapertumbuhan informasi
ini melibatkan penyimpanan magnetik dari data digital, dandokumen yang tercetak hanya
merupakan 0,003 persen dari total pertumbuhanpertahunnya.

 Hukum Metcalfe Dan Ekonomi Jaringan

Robert Metcalfe penemu teknologi ethernet LAN pada tahun 1970mengatakan bahwa
nilai atau kekuatan dari jaringan bertumbuh secara eksponensialsebagai fungsi dari jumlah
anggota jaringan tersebut. Metcalfe dan yang lainnyamenunjukkan peningkatan pengembalian
terhadap skala yang di dapatkan oleh paraanggota jaringan seiring dengan semakin banyaknya
orang yang tergabung ke dalam jaringan tersebut.
 Mengurangi Biaya Komunikasi Dan Internet

Pergerakan teknologi selanjutnya yang mengubah infrastruktur TI adalahberkurangnya biaya


komunikasi dengan cepat dan pertumbuhan ukuran internetsecara eksponensial. Diperkirakan 1,1
milyar manusia diseluruh dunia saat ini memilikiakses internet, dengan lebih dari 175 jutanya
berada di AS. Terdapat lebih dari 250 juta komputer host web di AS.

 Dampak Jaringan Dan Standar

Infrastruktur perusahaan dan komputasi internet saat ini akan menjadimustahil baik sekarang
maupun di masa mendatang tanpa adanya kesepakatan antaraprodusen dan penerima konsumen
yang luas dari standar teknologi. Standar teknologiadalah spesifikasi yang menentukan
kompatibilitas berbagai produk dan kemampuanberkomunikasi dalam sebuah jaringan. Pada
awal 1990-an, perusahaan-perusahaanmulai mengarah ke komputasi dan platform komunikasi
standar.

5.2. Komponen Infrastruktur

Pada masa lalu vendor-vendor teknologi yang memasok berbagai komponen


seringkalibersaing satu sama lain, menawarkan sebuah gabungan solusi yang tidak
kompatibel,eksklusif, dan parsial kepada perusahaan pembeli.Dinamika komponen komponen
infrastruktur dan berikut pasarnya :

 Platform Peranti Keras Komputer

Komponen ini termasuk mesin-mesin klien ( PC, perangkat komputasi yang dapat dibawa
kemana-mana seperti PDA dan laptop) dan mesin server. Mesin klien kebanyakan
menggunakanmikroprosesor Intel atau AMD. Pasar peranti keras komputer telah semakin pesat
padaperusahaan seperti Dell, HP, IBM yang memproduksi 90 persen mesin dan produsen
chipIntel, AMD.Server blade adalah komputer yang sangat tipis yang terdiri atas sebuah papan
sirkuitdengan prosesor, memori, dan koneksi jaringan yang disimpan di dalam rak.

 Platform Peranti Lunak Komputer

Pada tingkat klien, 95 persen PC dan 45 persen perangkat genggam menggunakanbeberapa


jenis system operasi Microsoft Windows (seperti Windows 7, Windows Vista,Windows XP,
Windows 2000, dan Windows CE).Unix dan Linux menjadi tulang punggung dari infrastruktur
perusahaan diseluruhdunia ini karena dapat diatur skalanya, andal, dan jauh lebih murah
ketimbang sistem operasimainframe.Meski Windows terus menguasai pasar klien, banyak
perusahaan mulai menjelajahiLinux sebagai system operasi desktop yang rendah biayanya,
disediakan oleh vendorkomersial seperti Red Hat.

o Aplikasi Peranti Lunak Perusahaan

Penyedia peranti lunak aplikasi perusahaan terbesar adalah SAP dan Oracle serta(yang
mengakuisisi Peoplesoft dan perusahaan peranti lunak perusahaan yang lebih kecillainnya baru-
baru ini). peranti lunak middleware yang dipasok oleh vendor seperti BEA untukmemperoleh
integrasi firmwide dengan menghubungkan sistem aplikasi perusahaan yang ada.

 Manajemen Dan Penyimpanan Data

Ada beberapa pilihan peranti lunak manajemen bisnis data perusahaan, yangberfungsi untuk
merapikan dan mengatur data perusahaan sehingga dapat diakses dandigunakan secara efisien,
contohnya Microsoft (SL Server). Pasar penyimapanan datadikuasai oleh EMC Corporation
untuk system skala besar dan sebagian kecil oleh produsen hard disk. PC yang dikusai Seagate,
Maxtor, dan Western Digital.

 Platform Jaringan Atau Telekomunikasi

Layanan telekomunikasi (terutama telekomunikasi, kabel, dan telepon perusahaanuntuk jalur


suara dan akses internet dikuasai oleh peranti keras jaringan adalah Cisco,Lucent, Nortel dan
Juniper Networks.

 Platform Internet

Layanan hosting Web membuat sebuah server Web yang besar atau serangkaianserver dan
menyediakan para pelanggan dengan ruang untuk membuat situs Web merekasendiri dengan
bebas biaya.Platform internet harus dihubungkan dan bertumpung tindih dengan infrastruktur
jaringan umum dan platform peranti keras dan peranti lunak perusahaan.

 Layanan Dan Konsultasi Integrasi Sistem

Integrasi peranti lunak artinya memastikan infrastruktur baru bekerja denganinfraastruktur


perusahaan yang lama, yang disebut dengan system warisan dan memastikanelemen-elemen
infrastruktur yang baru bekerja dengan yang lainnya.

5.3 Tren Platform Peranti Keras Dan Teknologi Baru

Perusahaan juga perlu menciptakan infrastruktur yang tangguh yang dapat


menahanpeningkatam besar dalam beban puncak dan serangan-serangan mendadak dari para
hackerdan virus sambil tetap menghemat daya listrik

Integrasi Platform Komputasi Dan Telekomunikasi

Tema yang paling dominan pada platform peranti keras dewasa ini adalah
konvergensiplatform komputasi dan telekomunikasi sampai pada titik dimana semakin lama
komputasisemakin banyak yang berlangsung pada jaringan.

 Komputasi Grid

Komputasi grid meliputi koneksi komputer jarak jauh secara geografis ke dalam jaringan
tunggal untuk menciptakan sebuah super komputer dengan mengkombinasikan dayakomputasi
dari sebuah komputer pada grid. Royal Dutch atau Shell Group mengakui bahwagrid tersebut
mempersingkat waktu pemrosesan untuk data seismik, sambil memperbaikikualitas output dan
membantu para pakar pengetahuan mengidentifikasi masalah dalammenemukan cadangan
minyak yang baru.

 Komputasi Berdasar Permintaan (Utilitas)

Mengacu pada perusahaan yang menyebarkan permintaan daya komputasi ke


pusatpemrosesan data skala besar yang letaknya jauh. Untuk mengurangi biaya kepemilikan
sumberperanti keras, komputasi berdasarkan permintaan membuat perusahaan semakin
tangkasdalam menggunakan teknologi, dan mengurangi risiko berinvestasi dalam infrastruktur
TIsecara berlebihan.

 Komputasi otonom dan komputasi edge

Komputasi otonom adalah sebuah upaya di seluruh industri untuk mengembangkansistem


yang mampu mengonfigurasi, mengoptimalkan dan menala dirinya sendiri, memperbaikipada
saat terjadi kerusakan, dan melindungi dirinya sendiri dari penyusup asing dari luar danperusak.
Komputasi edge adalah skema bertingkat yang menyeimbangkan pembagian bebanuntuk aplikasi
berbasis Web di mana bagian-bagian penting dar muatan, logika danpemrosesan situs Web
ditampilkan oleh server yang lebih murah dan lebih kecil yang dekatdengan para pengguna untuk
meningkatkan waktu respons dan ketangguhan sambilmengurangi biaya teknologinya.

 Virtualisasi dan prosesor multicore

Virtualisasi adalah proses menampilkan sejumlah sumber daya komputasi sehinggasemua hal
tersebut dapat diakses dengan cara yang tidak dibatasi konfigurasi atau lokasigeografis.
Virtualisasi server membuat perusahaan dapat menjalankan lebih dari satu sistemoperasi pada
waktu yang bersamaan pada sebuah mesin. Selain untuk mengurangi pengeluaranuntuk peranti
keras dan daya, virtualisasi membuat perusahaan dapat menjalankan aplikasiwarisan pada versi
sistem operasi yang lebih lama pada server yang sama seperti aplikasi yang lebih baru.
Virtualisai juga memberikan fasilitas sentralisasi administrasi peranti keras.Prosesor multicore
adalah sirkuit gabungan yang memiliki dua prosesor atau lebih. Teknologiini memungkinkan dua
mesin pemrosesan dengan kebutuhan daya dan pengurangan panas yanglebih sedikit untuk
menjalankan tugas-tugas lebih cepat daripada sebuah chip yangmembutuhkan sumber daya besar
dengan sebuah satu core pemrosesan.

5.4 Tren Platform Peranti Lunak Dan Teknologi Baru

Ada enam tema utama dalam evolusi platform peranti lunak kontemporer :

1. Linux dan peranti lunak open source.

Peranti lunak open resource adalah peranti lunak yang diproduksi oleh sebuah komunitas dari
beberapa ratus ribu programmer diseluruh dunia. Peranti lunak open resource tidak memungut
biaya, dan peranti lunak tersebut dapat didistribusikan ulang oleh para pengguna tanpa butuh izin
tambahan.
2. Java

Java adalah bahasa pemrogaman berorientasi obyek yang independen dari system operasi dan
processor yang telah menjadi lingkungan pemrogaman interaktif paling terkemuka untuk web.
Jika sebuah obyek bergerak pada web dan mengambil input dari pengguna maka kemungkinan
besar applet java penyebabnya.

3. Peranti Lunak Perusahaan

Tidak semua perusahaan dapat membongkar semua system warisan untuk dikonversi ke platform
perusahaan. Beberapa integras aplikasi warisan dapat diperoleh menggunakan peranti khusus
yang disebut middleware untuk menciptakan sebuah pembatas atau jembatan antara dua system
yang berbeda. Middleware adalah peranti lunak yang menghubungkan dua atau beberapa aplikasi
terpisah yang membuat aolikasi-aplikasi tersebut dapat saling berkomunikasi dan bertukar data.

4. Layanan Web Dan Arsiktektur Berorirentasi Layanan


Perangkat peranti lunak integrasi aplikasi perusahaan sifatnya spesifik terhadap produk, artinya
perangkat ini hanya dapat bekerja dengan bagian-bagian peranti lunak dan system oprasi
tertentu. Layanan web mencoba memberikan alternative standar untuk menghadapi masalah
integrasi seperti itu dengan menciptakan sebuah lingkungan komunikasi yang netral.

5. Ajax, Masup Dan Aplikasi Lunak Berbasis Web


Ajax ( asynchronous Javascript and XML) adalah teknik peranti lunak baru yang mencegah
kegiatan menunggu halaman baru ditampilkan seperti membuat kesalahan pada pengisian
formulir atau membuka situs peta dan membuat pengalaman pengguna lebih baik. Ajax dan
serangkaian teknik yang berhubungan ini yang disebut RAI (Rich Internet Applications)
menggunakan program Javascript atau Adobe Flash yang di download ke klien anda untuk
mempertahankan percakapan yang berlanjut dengan server yang anda gunakan. Selain membuat
pekerjaan pengguna lebih mudah ajax dan RIA lebih penting untuk pengembangan peranti lunak
baru lainnya.

5.5 Isu Manajemen


Menciptakan dan infrastruktur TI yang koheren memunculkan berbagai tantangan untuk
menghadapi skalabilitas dan perubahan tehnologi, manajemen, dan tata kelola dan membuat
investasi infrastruktur secara bijak.
 Menangani Perubahan Infrastruktur
Ketika ukuran perusahaan menyusut, perusahaan akan terperangkap dengan
berlebihnya infrastruktur yang dibeli. Dan mengakibatkan perusahaan tidak berjalan
secara fleksibel.

 Manajemen Dan Tata Kelola


CEO dan para manajer memikirkan bagaimana infrastruktur dapat dikelola dan
dikendalikan dengan baik. Sebaliknya setiap divisi departemen diberikan tugas mengelola
infrastruktur dengan baik.

 Melakukan Investasi Infrastruktur Secara Bijak


Jika perusahaan mempunyai yang berlebihan terhadap infrastruktur itu akan
menganggur dan akan menghambat kinerja keuangan perusahaan. Jika perusahaan
menghabiskan investasi terlalu sedikit maka layanan bisnis yang penting tidak dapat
diberikan dan pesaing akan melakukan investasi yang lebih besar dan akan mengalahkan
perusahaan.

Model Kekuatan Kompetitif Untuk Infrastruktur TI


 Permintaan pasar untuk layanan perusahaan antara lain dengan memberikan pelayanan
bagi pelanggan, pemasok dan karyawan.
 Strategi bisnis pada perusahaan dapat dipilih perusahaan sesuai dengan kompetensi yang
dimiliki oleh perusahaan.
 Strategi infrastruktur biaya teknologi informasi TI perusahaan memlilih strategi TI untuk
disertakan kedalam rencana strategi jangka panjang.
 Penilaian teknologi informasi (TI)

KASUS

Berikut beberapa contoh kasus tentang infrastruktur dan perkembangan teknologi informasi:

1. Berita Hoax Tersebar dengan Cepat


Pada tanggal 7 Mei 2013, Virgiawan Listanto atau yang dikenal dengan nama Iwan Fals
dikabarkan meninggal dan menjadi topik pembicaraan di jejaring sosial twitter. Banyak yang
percaya, tapi tidak sedikit juga yang mempertanyakan kebenaran berita tersebut karena belum
ada beritanya di televisi atau media massa yang bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Padahal saat dikabarkan meninggal, Iwan Fals sedang mengisi acara di HUT Badan Intelejen
Negara ke-67. Hari itu juga, Iwan Fals langsung melakukan klarifikasi tentang kabar
meninggalnya beliau yang ternyata hanya sebuah cerita bohong (hoax). Iwan Fals
mengklarifikasi kabar tersebut melalui akun twitter @iwanfals yang merupakan akun pribadinya.
Beliau menuliskan bahwa kabar tersebut tidak benar adanya, bahkan Iwan Fals mendoakan agar
orang yang menyebar isu tersebut agar panjang umur. Bukan kali ini saja Iwan Fals dikabarkan
meninggal. Pada 2 April 2012, Iwan pernah dikabarkan meninggal akibat serangan jantung.

Perkembangan teknologi komunikasi mempermudah seseorang untuk mendapatkan informasi


secepat mungkin, namun terkadang belum bisa dibuktikan kebenarannya. Sehingga tidak jarang
ada pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab untuk membuat sebuah berita hoax, sehingga bisa
memengaruhi sekelompok orang yang memercayai berita tersebut.
Ada beberapa cara agar tidak terjebak berita-berita bohong/hoax, diantaranya:
a) Jangan mudah percaya terhadap sebuah kabar/berita yang terdapat dari jejaring sosial
seperti facebook dan twitter, dan juga aplikasi perpesanan seperti BlackBerry
Messengger, WhatsApp, LINE, dsb. Jika memang penasaran terhadap kebenaran berita
tersebut, silahkan cari infonya di media massa (tv, radio, koran, dan majalah).
b) Jangan sepenuhnya percaya terhadap berita-berita yang ada di situs berita online.
Karena dewasa ini, situs-situs berita online berusaha menyajikan berita secepat mungkin,
bukan setepat mungkin. Sehingga sebuah kabar/berita yang belum pasti kebenarannya
pun bisa jadi sudah ada beritanya di situs berita online.
c) Bacalah koran, tabloid atau media massa cetak lainnya. Berita yang terdapat di sebuah
koran biasanya lebih dibahas secara detail dan analisis yang dalam, karena mereka sadar
tidak mampu bersaing dengan situs berita online dalam hal kecepatan penyajian berita.

2. Modus kejahatan ini adalah Pencurian


Karena pelaku memakai kartu kredit orang lain untuk mencari barang yang mereka
inginkan di situs lelang barang. Karena kejahatan yang mereka lakukan, mereka akan dibidik
dengan pelanggaran Pasal 378 KUHP tentang penipuan, Pasal 363 tentang Pencurian dan Pasal
263 tentang Pemalsuan Identitas.
Penyebaran virus dengan sengaja, ini adalah salah satu jenis kasus cyber crime yang terjadi pada
bulan Juli 2009, Twitter (salah satu jejaring social yang sedang naik pamor di masyakarat
belakangan ini) kembali menjadi media infeksi modifikasi New Koobface, worm yang mampu
membajak akun Twitter dan menular melalui postingannya, dan menjangkiti semua follower.
Semua kasus ini hanya sebagian dari sekian banyak kasus penyebaran malware di seantero
jejaring social. Twitter tak kalah jadi target, pada Agustus 2009 diserang oleh penjahat cyber
yang mengiklankan video erotis. Ketika pengguna mengkliknya, maka otomatis mendownload
Trojan-Downloader.Win32.Banload.sco. Modus serangannya adalah selain menginfeksi virus,
akun yang bersangkutan bahkan si pemiliknya terkena imbas. Karena si pelaku mampu mencuri
nama dan password pengguna, lalu menyebarkan pesan palsu yang mampu merugikan orang
lain, seperti permintaan transfer uang. Untuk penyelesaian kasus ini, Tim keamanan dari Twitter
sudah membuang infeksi tersebut. Tapi perihal hukuman yang diberikan kepada penyebar
virusnya belum ada kepastian hukum.

3.Cybersquatting
Adalah mendaftar, menjual atau menggunakan nama domain dengan maksud mengambil
keuntungan dari merek dagang atau nama orang lain. Umumnya mengacu pada praktek membeli
nama domain yang menggunakan nama-nama bisnis yang sudah ada atau nama orang orang
terkenal dengan maksud untuk menjual nama untuk keuntungan bagi bisnis mereka. Contoh
kasus cybersquatting, Carlos Slim, orang terkaya di dunia itu pun kurang sigap dalam mengelola
brandingnya di internet, sampai domainnya diserobot orang lain. Beruntung kasusnya bisa
digolongkan cybersquat sehingga domain carlosslim.com bisa diambil alih. Modusnya
memperdagangkan popularitas perusahaan dan keyword Carlos Slim dengan cara menjual iklan
Google kepada para pesaingnya. Penyelesaian kasus ini adalah dengan menggunakan prosedur
Anticybersquatting Consumer Protection Act (ACPA), memberi hak untuk pemilik merek
BAB III
PENUTUPAN

Kesimpulan
Insfrastruktur Teknologi Informasi (TI) didefinisikan sebagai sumber daya teknologi
bersama yang menyedikan paltform untuk aflikasi sistem informasi perusahaan yang terperinci.
Infrastruktur TI meliputi investasi dalam peranti keras, peranti lunak, dan layanan, seperti:
konsultasi, pendidikan, dan pelatihan yang tersebar diseluruh perusahaan atau tersebar diseluruh
unit bisnis dalam perusahaan. Standar teknologi adalah spesifikasi yang menentukan
kompatibilitas berbagai produk dan kemampuan berkomunikasi dalam sebuah jaringan. Pada
awal 1990-an, perusahaan-perusahaan mulai mengarah ke komputasi dan platform komunikasi
standar.

Saran
Terima kasih sebelumnya karena Alhamdulillah makalah ini dapat terselesaikan dengan
tepat waktu tanpa adanya halangan. Kami memohon alangkah baiknya Ibu/Bapak dosen
berkenan hati untuk memberikan kritikan tentang makalah yang kami buat, agar kedepannya
kami bisa membuat makalah dengan baik dan benar
Daftar Pustaka :
Agil. 2015. Pengertian Infrastruktur Teknoligi Informasi.
https://agilbox.wordpress.com/2015/01/21/pengertian-infrastruktur-teknologi-informasi/,
Iglesias, yanick. 2015. CHAPTER V Infrastruktur Teknologi Informasi dan Perkembangan
Teknologi.
http://yanickiglesias.blog.upi.edu/2015/10/11/chapter-v-infrastruktur-teknologi-informasi -dan-
perkembangan-teknologi/,

Anda mungkin juga menyukai