Anda di halaman 1dari 3

KARINA APRILIA HUSAIN

14420192176

PROSEDUR IRIGASI MATA

Nama klien : Tn”A”


No rm :-
Diagnosa medic :

DEFINISI Irigasi mata adalah suatu tindakan pencucian kantung


konjungtiva mata dengan cara mengalirkan cairan ke mata

Tujuan irigasi mata adalah Membersihkan dan atau


TUJUAN
mengeluarkan benda asing

INDIKASI

a. Persiapan alat
PERSIAPAN
ALAT - kassa steril/kapas

- air/normal saline

- Nierbekken

b. Persiapan klien

- Jelaskan prosedur pada klien

- Klien berbaring atau duduk

c. Persiapan lingkungan

- Tarik tirai atau tutup pintu ruangan

A. Tahap Pra Interaksi


PROSEDUR
KERJA 1. Cuci Tangan

2. Siapkan diri perawat

3. Verifikasi Nama, No RM, data dasar pelaksanaan.


KARINA APRILIA HUSAIN
14420192176

4. Dekatkan alat ke dekat klien

5. Jaga Privasi

B. Tahap Orientasi

1. Perkenalan dan salam terapeutik

2. Jelaskan tujuan dan prosedur tindakan

3. Kontrak Waktu

4. Beri kesempatan klien untuk bertanya

5. Tanya kesiapan klien

C. Tahap Kerja

1. Jelaskan prosedur pada klien

Rasional : Agar klien dapat berpartisipasi dengan maksimal

2. Cuci tangan

Rasional : Mencegah penyebaran mikroorganisme

3. Gunakan air atau normal saline dan kapas atau


waslap/kompres untuk membersihkan mata

Rasional : Jangan gunakan sabun karena sabun dapat


mengiritasi mata dan membuat pedih.

4. Posisikan klien tidak miring ke salah satu sisi mata.

Rasional : Agar saat membersih agar cairan dan kotoran-


kotoran tidak melalui hidung dan mengkontaminasi mata.

5. Basahi kapas dengan larutan yang telah dipilih dan


usapkan sekali sambil menggerakkan kapas dari canthus
bagian dalam ke canthus bagian luar. Buang kapas yang
KARINA APRILIA HUSAIN
14420192176

telah dipakai. Teruskan teknik ini gunakan 1 kapas untuk 1


kali sampai mata menjadi bersih.

Rasional : Meminimalisir masukan-masukan kotoran-


kotoran ke area yang dialiri ductus lacrimal. Untuk
mencegah kembalinya kuman ke mata tersebut.

6. Minta klien untuk ganti posisi dan bersihkan mata yang


satunya dengan teknik yang sama.

Rasional : membersihkan area mata yang lain

7. Bereskan peralatan

Rasional : Agar rapi

D. Tahap Terminasi

1. Kaji respon klie

2. Rapikan Pasien

3. Berpamitan dengan klien

4. Cuci Tangan

5. Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai